Viral Sopir Angkot di Serpong Adang Bus TransJakarta, Penumpang Geram

Rabu, 5 Juli 2023 19:32 WIB

Bus Transjakarta terparkir di Halte Puri beta 2, Tangerang, Rabu, 16 Maret 2022. Polisi akan mengevaluasi titik-titik rawan kecelakaan bus Transjakarta untuk melihat apakah ada instrumen pengamanan yang cukup atau tidak. TEMPO/ Cristian Hansen

TEMPO.CO, Tangerang - Seorang sopir angkot nekat mengadang bus Transjakarta di Jalan Serpong Raya, Tangerang Selatan. Dalam video yang viral di media sosial terlihat sopir itu memalangkan angkot di depan bus karena kesal penumpangnya diambil.

Sopir angkot hijau tersebut membuat banyak netizen geram. Angkot tersebut cukup lama mengalangi bus Transjakarta ama. Video yang diunggah takun instagram @seputartangsel tersebut memperlihatkan penumpang geram dengan ulah sopir angkot.

"Dia tau-tau malangin mobilnya aja di depan, kalau saya mah kan cuma naikin sama nurunin penumpang aja," ucap Arif Kurniawan, sopir bus Transjakarta, Rabu 5 Juli 2023.

Arif menduga sopir angkot tersebut kesal karena merasa penumpangnya diambil.

"Dia itu mungkin ngerasa kesel kali, karena kan di situ emang ada penumpang yang mau naik bus kami, cuma dia ngerasa itu penumpangnya yang mau naik ke angkotnya," ujarnya.

Kendati demikian Arif menjelaskan, bahwa pada saat itu memang benar ada beberapa penumpang sedang menunggu kedatangan bus Transjakarta di halte di Jalan Serpong Raya, Tangsel.

Advertising
Advertising

"Dia itu emang lagi nunggu Bus Transjakarta, bukan lagi nunggu angkot. Sedangkan kan dia emang mau bayarnya itu ga pake uang cash," kata dia. "Sampai di dalam bus juga penumpang ngomong, 'kenapa si kok sampe segitunya sampe malangin mobil segala, emang bisa di bayar pake kartu kalau saya naik angkot."

Arif bersyukur tidak terjadi kekerasan fisik dalam peristiwa yang viral di medsos itu. Namun, para penumpang kendaraan bus TransJakarta merasa risih atas perilaku sopir angkot yang sengaja mengadang laju bus. "Kalau ribut-ribut engga ada, dia juga engga turun dari mobilnya, tapi dia itu memperlambat waktu. Kan mungkin penumpang ada yang lagi buru-buru juga," ujarnya.

MUHAMMAD IQBAL

Pilihan Editor: Layanan Bus Transjakarta Rute Bandara Segera Beroperasi, Berikut 6 Fakta Terbarunya

Berita terkait

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

32 menit lalu

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

Polisi mengungkap tempat produksi tembakau sintetis di salah satu apartemen di Serpong, Kota Tangerang Selatan. 3 orang ditangkap, 1 DPO.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Melihat Posisi Bus Transjakarta di Google Maps Secara Real Time

5 jam lalu

Begini Cara Melihat Posisi Bus Transjakarta di Google Maps Secara Real Time

Fitur live tracking di Google Maps bisa menyajikan data di semua halte bus Transjakarta hingga beberapa rute mikrotrans dan bus di Jakarta lainnya.

Baca Selengkapnya

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

19 jam lalu

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

Sebuah kamar di Apartemen TreePark, BSD, Serpong, dijadikan tempat produksi narkoba jenis tembakau sintetis.

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Ungkap Modus Staf Kelurahan Setubuhi Anak di Bawah Umur hingga Depresi

2 hari lalu

Kuasa Hukum Ungkap Modus Staf Kelurahan Setubuhi Anak di Bawah Umur hingga Depresi

Kasus persetubuhan anak yang diduga dilakukan oleh Holid, pengurus komite sekolah yang juga staf kelurahan, ini terjadi beberapa tahun silam.

Baca Selengkapnya

Gagal Menyalip Dump Truck, Pengendara Motor Tewas Kecelakaan di Jalan Puspitek Tangsel

2 hari lalu

Gagal Menyalip Dump Truck, Pengendara Motor Tewas Kecelakaan di Jalan Puspitek Tangsel

Pengendara motor berinisial IZA (laki-laki, 27 tahun) tewas setelah terlibat kecelakaan di Jalan Puspitek, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

Baca Selengkapnya

Wali Kota Tangsel Ajak Mahasiswa Katolik Unpam dan Warga Duduk Bareng, Pastikan Tidak Ada Intoleransi

2 hari lalu

Wali Kota Tangsel Ajak Mahasiswa Katolik Unpam dan Warga Duduk Bareng, Pastikan Tidak Ada Intoleransi

Setelah sempat gaduh soal pembubaran doa rosario yang dilakukan mahasiswa Katolik Unpam, Wali Kota Tangerang Selatan gelar pertemuan.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Maut Libatkan Siswa SMK Lingga Kencana Depok di Subang, Pemkot Tangsel Evaluasi Study Tour Luar Daerah

2 hari lalu

Kecelakaan Maut Libatkan Siswa SMK Lingga Kencana Depok di Subang, Pemkot Tangsel Evaluasi Study Tour Luar Daerah

Pasca-kecelakaan maut yang menewaskan 11 orang pelajar SMK di Depok, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Tangsel melalukan evaluasi.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pembunuhan Berencana Mayat dalam Sarung di Pamulang

2 hari lalu

Kronologi Pembunuhan Berencana Mayat dalam Sarung di Pamulang

Pelaku pembunuhan berencana menghabisi sepupunya dengan alasan sakit hati karena diperlakuan tak baik.

Baca Selengkapnya

Jaksa Interogasi Pendeta Pemberi Hadiah Tas Mewah Ibu Negara Korea Selatan

3 hari lalu

Jaksa Interogasi Pendeta Pemberi Hadiah Tas Mewah Ibu Negara Korea Selatan

Kejaksaan Korea Selatan menginterogasi pendeta yang diam-diam merekam dirinya menyerahkan tas tangan mewah merk Dior kepada Ibu Negara Kim Keon Hee

Baca Selengkapnya

Sedang Asyik Jalan-jalan di Yogyakarta, Wisatawan Dihadang Debt Collector di Jalanan

5 hari lalu

Sedang Asyik Jalan-jalan di Yogyakarta, Wisatawan Dihadang Debt Collector di Jalanan

Para penagih pun telah meminta maaf kepada wisatawan Yogyakarta itu karena salah sasaran, melalui sambungan aplikasi video.

Baca Selengkapnya