Bronjong Sepanjang 242 Meter Dipasang di Saluran Air Tanjung Priok, Tahan Terjangan Air di Musim Hujan

Rabu, 8 November 2023 10:32 WIB

Para pekerja menyelesaikan pemasangan Bronjong (anyaman kawat berisi batu) untuk menahan banjir lahar dingin di Kali Putih, Desa Sirahan, Ngluar, Magelang, Jawa Tengah (5/1). ANTARA/Anis Efizudin

TEMPO.CO, Jakarta - Untuk menahan terjangan air saat musim hujan, sepanjang saluran air penghubung (phb) Agung Perkasa 8, Tanjung Priok, Jakarta Utara, dipasangi batu bronjong. Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Sumber Daya Air (SDA) Tanjung Priok Denny Tri Hendarto mengatakan pemasangan batu bronjong itu berfungsi melindungi pinggiran saluran Phb.

"Ini untuk memperkuat saluran dan menghindari sisi-sisinya abrasi," kata Denny di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa, 7 November 2023, seperti dikutip dari Antara.

Selain memperkuat saluran air itu menghadapi musim hujan akhir tahun ini, Denny mengatakan bronjong itu juga membuat saluran air itu menjadi ruang terbuka hijau (RTH) yang asri. Bronjong adalah tumpukan batu kali yang disusun lalu diikat dengan kawat.

Bronjong batu kali yang terpasang di saluran air Phb Agung Perkasa 8 itu memiliki panjang 242 meter dan tinggi 150 sentimeter.

Denny berharap pinggiran saluran air itu bersih dan bisa menjadi tempat ikan berkembang biak.

Pemasangan bronjong mulai dikerjakan pada 15 Oktober lalu. "Diperkirakan selesai akhir Desember 2023," katanya.

Bronjong akan dipasang di kedua sisi saluran Phb. Total panjang bronjong itu akan mencapai 400 meter.

Menurut Gubernur DKI Jakarta 2017-2022 Anies Baswedan, penataan kawasan pinggiran sungai dengan bronjong lebih natural dibanding beton. Padaera Anies, bronjong yang biasa digunakan di pinggitr kali malah dijadikan instalasi Gabion di kawasan Bundaran HI. Gabion itu menggantikan instalasi bambu bernama Getih-Getah, yang terpasang pada Agustus - Desember 2019.

Pilihan Editor: Dinhut DKI Sebut Anggaran Rp 150 Juta Tak Cuma Instalasi Gabion

Advertising
Advertising

Berita terkait

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

3 jam lalu

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

Belakangan tersorot nama-nama baru, ada Dharma Pongrekun dan Haris Azhar

Baca Selengkapnya

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

3 hari lalu

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

Politikus PDIP menyebut Ahok dan Anies berasal dari akar rumput yang berbeda.

Baca Selengkapnya

Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

3 hari lalu

Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

Kadivi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU DKI Jakarta, Dody Wijaya sebut duet Anies Baswedan-Ahok pada Pilkada Jakarta 2024 tak akan terwujud.

Baca Selengkapnya

Cak Imin Siap Dukung Anies Baswedan Maju di Pilkada Jakarta 2024

4 hari lalu

Cak Imin Siap Dukung Anies Baswedan Maju di Pilkada Jakarta 2024

Cak Imin menyatakan secara pribadi mendukung Anies Baswedan maju sebagai Calon Gubernur di Pilkada Jakarta

Baca Selengkapnya

Prabowo Sesumbar Hanya Butuh 4 Tahun untuk Sejahterakan Indonesia, 5 Tahun Swasembada Pangan

4 hari lalu

Prabowo Sesumbar Hanya Butuh 4 Tahun untuk Sejahterakan Indonesia, 5 Tahun Swasembada Pangan

Prabowo menyatakan bakal memberi makan untuk semua anak-anak Indonesia dari daerah mana pun.

Baca Selengkapnya

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

7 hari lalu

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

Nama Ahok dan Anies disandingkan untuk maju di Pilgub DKI Jakarta. Mungkinkah duet Ahok-Anies bakal terjadi di Pilgub DKI?

Baca Selengkapnya

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

7 hari lalu

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

Berita soal Sri Mulyani masuk radar PDIP untuk menjadi calon gubernur DKI Jakarta masuk menjadi berita politik terpopuler di kanal Nasional.

Baca Selengkapnya

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

7 hari lalu

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Pakar politik menilai deklarasi Ganjar yang akan jadi oposisi pemerintahan Prabowo-Gibran bisa saja mewakili sikap PDIP.

Baca Selengkapnya

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

8 hari lalu

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

Anies mengaku banyak mendapat aspirasi dari warga untuk mendorong kembali dirinya mencalonkan diri di Pilgub Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

8 hari lalu

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

Anies mengatakan belum ada rencana bertemu Prabowo. Masih konsentrasi menata langkah ke depan.

Baca Selengkapnya