Ini Rahasia Anjing K-9 Agar Staminanya Bisa Terjaga

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Senin, 27 April 2015 07:30 WIB

Seorang anggota unit satwa K9 unjuk kebolehannya dalam melewati halang rintang ketika mengikuti lomba ketangkasan anjing pelacak di Lapangan Prapat Kurung, Surabaya, Jatim, (16/6). ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - Keletihan setelah bertugas secara maraton saat operasi pengamanan peringatan 60 tahun Konferensi Asia-Afrika ternyata tak hanya mendera polisi. Anjing pelacak K-9 pun kelelahan. Pasalnya, mereka harus bersiaga di tiap lokasi sidang dan hotel tempat menginap tamu negara.

Kepala Unit Satwa K-9 Kepolisian Daerah Metro Jaya Ajun Komisaris Muhyi punya cara jitu untuk memulihkan stamina pasukan satwanya. "Saya beri susu putih hangat dicampur telur," ucapnya kepada Tempo di Petamburan, Jakarta Barat, pekan lalu.

Pemberian asupan makanan itu, ujar dia, cukup ampuh membuat stamina anjing K-9 terjaga. Sebab, semua kandungan vitamin dan protein ada pada susu dan telur.

Anjing pelacak juga rutin diberi multivitamin dan minyak ikan yang mengandung omega-3. Makanan harian pun tak boleh sembarangan takarannya. Anjing-anjing K-9 diberi sereal makanan anjing atau dogfood dua kali sehari. "Sekali makan, porsinya sekitar 300 gram," kata Muhyi.

Bila asupan makanan terjaga, tutur dia, pawang anjing K-9 tinggal mengatur jadwal latihan rutin. Biasanya, latihan anjing K-9 digelar dua kali pada pagi dan sore hari. Durasi latihan sekitar sejam. "Mereka wajib lari mengitari lapangan pada 15 menit awal," ucap Muhyi.

RAYMUNDUS RIKANG

Berita terkait

Mengenal Apa Itu Operasi Mantap Brata Polri saat Pemilu 2024: Tugas, Personel, dan Pendekatannya

13 September 2023

Mengenal Apa Itu Operasi Mantap Brata Polri saat Pemilu 2024: Tugas, Personel, dan Pendekatannya

Polri akan menggelar Operasi Mantap Brata untuk mengamankan Pemilu 2024 dan digelar secara serentak dari tingkat Polres hingga Mabes Polri

Baca Selengkapnya

Penempatan Personel Polri di Pilkada 2020 Berdasarkan Indeks Potensi Kerawanan

11 September 2020

Penempatan Personel Polri di Pilkada 2020 Berdasarkan Indeks Potensi Kerawanan

Awi Setiyono mengatakan bahwa Polri membagi jumlah anggotanya untuk mengamankan pelaksanaan Pilkada 2020 berdasarkan indeks potensi kerawanan.

Baca Selengkapnya

Kapolri Terbitkan Telegram Dimulainya Persiapan Pengamanan Pilkada 2020

2 September 2020

Kapolri Terbitkan Telegram Dimulainya Persiapan Pengamanan Pilkada 2020

Kepolisian menyiapkan Operasi Mantap Praja 2020 untuk menyukseskan pengamanan Pilkada 2020.

Baca Selengkapnya

Pasca Bom Medan, Bandara El Tari Kupang Perketat Keamanan

14 November 2019

Pasca Bom Medan, Bandara El Tari Kupang Perketat Keamanan

PT. Angkasa Pura I memastikan bahwa pengamanan Bandara Internasional El Tari di Kupang Nusa Tenggara Timur diperketat pasca bom Medan.

Baca Selengkapnya

Kubu Prabowo Sebut Pengamanan Polisi di Sidang MK Berlebihan

26 Juni 2019

Kubu Prabowo Sebut Pengamanan Polisi di Sidang MK Berlebihan

Kubu Prabowo menyebut pengamanan polisi di sidang MK berlebihan.

Baca Selengkapnya

Debat Capres, Begini Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Lokasi

30 Maret 2019

Debat Capres, Begini Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Lokasi

Debat capres keempat yang mempertemukan Jokowi dan Prabowo digelar malam ini di Hotel Shangri-La, Jalan Jenderal Sudirman.

Baca Selengkapnya

Debat Cawapres, Polisi Bagi Empat Ring Pengamanan

16 Maret 2019

Debat Cawapres, Polisi Bagi Empat Ring Pengamanan

Sebanyak 5.000 personel gabungan dari kepolisian, TNI dan pemda DKI Jakarta diturunkan untuk mengamankan jalannya debat cawapres.

Baca Selengkapnya

Debat Cawapres, Polisi Tak Berlakukan Pengalihan Lalu Lintas

16 Maret 2019

Debat Cawapres, Polisi Tak Berlakukan Pengalihan Lalu Lintas

Debat cawapres akan digelar pada Ahad, 17 Maret besok di The Hotel Sultan, Jakarta. Debat akan mempertemukan Maruf Amin dan Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Pengamanan Debat Cawapres, 5.000 Personel Gabungan Diturunkan

15 Maret 2019

Pengamanan Debat Cawapres, 5.000 Personel Gabungan Diturunkan

Kepolisian akan membagi skenario pengamanan debat cawapres menjadi empat ring.

Baca Selengkapnya

Sidang Perdana Hercules, Polisi Lakukan Pengamanan Khusus

16 Januari 2019

Sidang Perdana Hercules, Polisi Lakukan Pengamanan Khusus

Pengamanan terhadap sidang Hercules dan komplotannya sudah dilakukan sejak di gerbang pengadilan untuk memeriksa tas pengunjung.

Baca Selengkapnya