Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wagub DKI Pastikan Salat Id di JIS akan Dilakukan di Luar Stadion

image-gnews
Pemandangan eksterior Jakarta International Stadium (JIS) yang memasuki 123 pekan konstruksi pada Jumat, 14 Januari 2022, di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jakarta.[TEMPO/Eka Yudha Saputra]
Pemandangan eksterior Jakarta International Stadium (JIS) yang memasuki 123 pekan konstruksi pada Jumat, 14 Januari 2022, di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jakarta.[TEMPO/Eka Yudha Saputra]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Gubernur Jakarta Ahmad Riza Patria memastikan Salat Idul Fitri atau Salat Id di Jakarta International Stadium (JIS) dilakukan di lapangan luar. Masyarakat Jakarta belum bisa menjajal lapangan rumput utama atau masuk ke dalam stadion.

“Nanti salatnya di luar lapangan. Nanti akan kami sampaikan berapa kapasitasnya. Saat ini sedang dikalkulasikan berapa yang bisa hadir di situ,” kata Riza Patria di Balai Kota DKI Jakarta, 6 April 2022.

Perihal protokol kesehatan saat salat Id di JIS, Wagub DKI mengatakan masalah itu disesuaikan dengan peraturan dan petunjuk dari Kementerian Agama. “Protokol salat Idul Fitri kami tunggu petunjuk Kemenag,” katanya.

Riza Patria mengatakan alasan Pemprov DKI menggelar salat Id di JIS adalah untuk mempromosikan stadion bertaraf internasional itu.

Wagub DKI itu mengajak warga Ibu Kota turut mensosialisasikan JIS. Dia berujar pemanfaatan JIS juga bentuk ungkapan syukur atas rampungnya pembangunan kandang klub sepakbola Persija Jakarta itu.

Sebelumnya, Kepala Biro Pendidikan Mental dan Spiritual (Dikmental) DKI Jakarta Gunas Mahdianto menyampaikan, JIS akan menjadi lokasi salat Idul Fitri 2022. Ini adalah satu dari 12 rangkaian kegiatan yang disusun pemerintah DKI guna merayakan Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hingga akhir Maret pengerjaan JIS sudah mencapai 98 persen. Stadion ini akan menjadi stadion dengan atap buka tutup pertama di Indonesia.

Stadion yang terletak di Kelurahan Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara ini dirancang terintegrasi dengan berbagai moda transportasi umum seperti Transjakarta, KRL dan nantinya terhubung dengan LRT.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan tempat parkir di JIS hanya cukup untuk memuat 500 mobil, padahal kapasitas stadion bisa mencapai 82 ribu orang.

Baca juga: Jakpro Siapkan JIS untuk Salat Id 2022, Bisa Tampung 10 Ribu Orang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

3 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan antre saat melintas di Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Semarang-Batang, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu 13 April 2024. Pemerintah bersama Korlantas Polri menerapkan skema lalu lintas satu arah (one way) dari Tol Trans Jawa KM 414 GT Kalikangkung Semarang-Batang sampai dengan KM 72 ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Sabtu (13/4) dimulai pukul 15.00 WIB dan untuk tanggal 14-16 April 2024 selama 24 jam guna memperlancar arus balik mudik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

Perayaan bulan suci Ramadan dan hari raya Idul Fitri juga dapat memacu pertumbuhan ekonomi domestik lebih lanjut.


Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

4 hari lalu

Ilustrasi Gula Pasir. Tempo/Tony Hartawan
Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.


Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

10 hari lalu

BFI Finance. Istimewa
Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.


Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

12 hari lalu

Ilustrasi GoPay atau GoBills. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.


Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

20 hari lalu

Karyawan menunjukkan uang pecahan 100 dolar Amerika di penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa 16 April 2024, Nilai tukar rupiah tercatat melemah hingga menembus level Rp16.200 per dolar Amerika Serikat (AS) setelah libur Lebaran 2024. Kepala Departemen Pengelolaan Moneter dan Aset Sekuritas Bank Indonesia (BI) Edi Susianto menyampaikan bahwa pelemahan nilai tukar rupiah terjadi seiring dengan adanya sejumlah perkembangan global saat libur Lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

Rupiah tergelincir 76 poin atau 0,47 persen menjadi Rp16.252 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.176 per dolar AS.


Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

21 hari lalu

Manajemen Aryaduta Menteng berbuka puasa bersama anak-anak panti asuhan dari Yayasan Nurul Iman Jafariyah
Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

Aryaduta Menteng tidak hanya menjadi sebuah hotel, tetapi juga sebuah tempat yang mampu menyatukan beragam kalangan untuk berbagi kebahagiaan.


Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

22 hari lalu

Penumpang menunggu kedatangan pesawat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa, 9 April 2024. Pada H-1 Hari Raya Idul fitri 1445 H, terminal keberangkatan domestik nampak mulai lengang. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

Besok diprediksi bakal menjadi puncak arus balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta.


Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

23 hari lalu

Ilustrasi pengikut Islam Aboge. Dok TEMPO/Budi Purwanto
Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

Jemaah Islam Aboge di Banyumas baru merayakan lebaran pada Jumat, 12 April 2024, sehari setelah Idul Fitri yang ditetapkan Kemenag. Siapakah mereka?


Sederet Fakta Khatib Salat Id di Bantul Singgung Dugaan Kecurangan Pemilu dan Berujung Minta Maaf

23 hari lalu

Ilustrasi salat Idul Fitri. REUTERS
Sederet Fakta Khatib Salat Id di Bantul Singgung Dugaan Kecurangan Pemilu dan Berujung Minta Maaf

Khatib salat Id di Bantul, Yogyakarta, mendadak viral di media sosial karena mengangkat materi dugaan kecurangan Pemilu 2024. Berikut sederet faktanya


Bahas Kecurangan Pemilu 2024 Saat Salat Id di Bantul, Untung Cahyono Minta Maaf

23 hari lalu

Ilustrasi salat Idul Fitri. REUTERS
Bahas Kecurangan Pemilu 2024 Saat Salat Id di Bantul, Untung Cahyono Minta Maaf

Untung Cahyono, penceramah yang viral karena mengangkat materi kecurangan Pemilu 2024 saat salat Id di Bantul memberikan klarifikasi.