Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fakta-fakta Penemuan 2 Mayat Ibu dan Anak di Kamar Mandi di Daerah Cinere Depok

image-gnews
Kapolres Metro Depok AKBP Ahmad Fuady mendatangi rumah ditemukan anak dan ibu tewas di dalam kamar mandi di kawasan perumahan elit Kecamatan Cinere, Depok. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kapolres Metro Depok AKBP Ahmad Fuady mendatangi rumah ditemukan anak dan ibu tewas di dalam kamar mandi di kawasan perumahan elit Kecamatan Cinere, Depok. TEMPO/Ricky Juliansyah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dua jasad atas nama berinisial GAH (64 tahun) dan anaknya DAW (38 tahun).  diduga sudah lama membusuk berada di dalam kamar mandi. Kedua mayat tingal kerangka dalam kamar mandi di sebuah perumahan elit, di Cinere, Depok pada Kamis, 7 September 2023. Penemuan bermula dari warga sekitar yang curiga lantaran penghuni rumah tersebut tak terlihat dalam sebulan terakhir.

Lantas seperti apa fakta-fakta penemuan dua jasad ibud an anak di kamar mandi di Cinere ini?

1. Kronologi

Penemuan dua jasad di Cinere, Depok bermula dari kecurigaan warga sekitar. Pasalnya, dalam sebulan terakhir mereka tidak pernah melihat keduanya. Warga kemudian melapor ke ketua lingkungan dan RT. Ketua lingkungan lantas menghubungi sekuriti setempat bernama Jafar untuk mengecek ke dalam rumah.

Jafar ditemani warga kemudian melakukan pemeriksaan. Karena gerbang digembok, dia memanjat tembok. Setelah membuka garasi, Jafar mencium bau busuk. Namun saat mencoba membuka pintu rumah, ternyata dikunci. Pihaknya kemudian langsung menghubungi Polsek Cinere dan Anggota Binmas atas penemuan itu.

“Saya duluan sama warga pertama kali lihat ke sini, ternyata pintu gerbang digembok, kita lompat, saya manjat berdua sama warga,” tutur Jafar.

2. Korban disebut tertutup

Lurah Cinere Mashuri mengungkapkan kasus ibu dan anak yang ditemukan tewas di kamar mandi rumahnya di perumahan elite di Depok, Kamis kemarin merupakan keluarga tertutup. Mashuri mengatakan berdasarkan penuturan RW dan warga sekitar, korban menutup diri dari lingkungannya sejak suaminya meninggal pada 2011.

“Informasi dari warga dan RW seperti itu,” kata Mashuri saat meninjau rumah korban, Jumat, 8 September 2023.

Ia juga mengatakan, korban dan keluarganya sudah lama tidak berkomunikasi. Tidak diketahui penyebab korban tak lagi berkomunikasi dengan keluarga. “Informasinya itu terakhir komunikasi dengan keluarga lewat WhatsApp 2021, memang sudah tertutup sejak 2021,” katanya.

3. Polri kumpulkan barang bukti

Polri sedang mengumpulkan berbagai barang bukti perihal kematian ibu dan anak tinggal kerangka di Cinere, Depok. Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Komisaris Besar Hengki Haryadi mengatakan, polisi juga akan menyelidiki kemungkinan adanya jejak racun di sekitar lokasi kejadian. Polda Metro Jaya turut melibatkan Asosiasi Psikologi Forensik (Apsifor) untuk mengungkap perilaku korban semasa hidup.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Kemudian dari laboratorium forensik juga menganalisis apakah di seputaran TKP (tempat kejadian perkara) itu ada jejak-jejak racun dan sebagainya,” ujar Hengki di Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat, 8 September 2023.

4. Polisi temukan file berjudul ‘To You Whomever’

Polisi menemukan petunjuk baru berupa sebuah file yang berjudul ‘To You Whomever’. File itu ditemukan di dalam laptop yang diduga milik sang anak. Hengki mengatakan petunjuk tersebut masih diselidiki soal kebenarannya. Apakah benar tulisan tersebut milik korban, atau merupakan desepsi. Karena bisa saja ada orang lain yang menulisnya, bukan korban.

“Jadi di sana tertulis, siapa pun yang membaca tulisan ini (To You Whomever), mungkin pada saat melihat tulisan ini, saya dan ibu saya sudah meninggal,” kata Hengki Haryadi seusai salat Jumat di Polda Metro Jaya pada Jumat kemarin, 8 September 2023.

5. Disebut mirip dengan kasus kematian satu keluarga di Kalideres setahun silam

Kematian ibu dan anak di Cinere, Depok, diduga sama dengan kematian satu keluarga di Kalideres, Jakarta Barat, setahun lalu. Hengki Haryadi mengatakan kesamaan itu terlihat dari pola temuan mayat ibu dan anak serta kondisinya dengan yang terjadi setahun lalu.

“Ditemukan jenazahnya juga sudah rusak, oleh karenanya langkah-langkah yang kami lakukan kemarin, melakukan olah TKP dan jaga sterilitasnya sejak awal,” ujar Hengki di Polda Metro Jaya, Jumat, 8 September 2023.

Dalam kasus keluarga di Kalideres, empat orang ditemukan tewas dalam sebuah rumah. Mayat yang teridentifikasi adalah Rudyanto Gunawan (71 tahun), Renny Margaretha Gunawan (68 tahun), Dian Febbyana Apsari Dewi (42 tahun), dan Budyanto Gunawan (68 tahun). Polisi menutup kasus ini dan menyatakan tidak ditemukan adanya tindak pidana. Mereka sekeluarga disebut mati wajar dalam keadaan tidak wajar.

HENDRIK KHOIRUL MUHID  | TIM TEMPO.CO

Pilihan Editor: Misteri Penemuan Dua Mayat di Depok dan Kematian Satu Keluarga di Kalideres, Begini Kemiripannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

4 jam lalu

Sidang tuntutan Altafasalya Ardnika Basya,  terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan di Pengadilan Negeri Depok, Kecamatan Cilodong, Depok, Rabu, 13 Maret 2024. Foto : Humas Kejari Depok
Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.


Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

10 jam lalu

Tangkapan layar rekaman CCTV saat terduga pelaku berinisial AARN (baju hitam) bersama RM (baju pink) memasuki hotel. ANTARA/HO-Dokumentasi Prbadi
Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

Polisi saat ini masih mendalami keterlibatan orang-orang yang diduga membantu pelaku pembunuhan korban yang mayatnya ditemukan dalam koper.


6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

10 jam lalu

Penampakan koper yang berisikan mayat wanita ditemukan di Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, pada Kamis, 25 April 2024. Foto: ANTARA/HO
6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

Fakta-fakta penemuan mayat wanita asal Bandung dalam koper yang menjadi korban pembunuhan rekan kerjanya.


Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

21 jam lalu

Pemilik kambing, Sauang menunjukkan kandang 17 ekor kambing yang dipotong di tempat di Sawangan, Depok, Rabu, 1 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

Pemilik heran karena tidak mendengar pencurian kambing itu terjadi, padahal dia dan warga lain nongkrong usai nobar timnas U-23 hingga pukul 02.00.


Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

23 jam lalu

Tersangka perampasan ponsel Yusuf Arifin dibawa ke Satreskrim Polres Metro Depok, Selasa, 1 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

Bapak satu anak itu nekat merampas ponsel siswi SMP di Depok itu hingga korban jatuh dan terseret, setelah gagal transaksi HP secara COD.


Polres Metro Depok Tangkap Begal Ponsel yang Menyebabkan Siswi SMP Terseret

1 hari lalu

Tersangka perampasan ponsel Yusuf Arifin dibawa ke Satreskrim Polres Metro Depok, Selasa, 1 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Polres Metro Depok Tangkap Begal Ponsel yang Menyebabkan Siswi SMP Terseret

Siswi SMP di Depok itu terjatuh dan terseret beberapa meter hingga luka di lengan dan lutut saat berusaha mempertahankan HP yang dirampas begal.


IPW Sebut Polisi Mesti Telusuri Motif Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi, Jangan Berhenti Kesimpulan Bunuh Diri

2 hari lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi, anggota Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Manado. Dia ditemukan tewas di dalam mobil Toyota Alphard hitam dengan kepala tertembak, di Jalan Mampang Prapatan IV Nomor 20, Jakarta Selatan, Kamis, 15 April 2024. Dok. Instagram
IPW Sebut Polisi Mesti Telusuri Motif Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi, Jangan Berhenti Kesimpulan Bunuh Diri

IPW menilai proses pemeriksaan terhadap tewasnya Brigadir Ridhal Ali Tomi tak cukup berhenti di kesimpulan bunuh diri.


Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

2 hari lalu

Anggota Polri saat melakukan olah TKP di Mampang Prapatan, Jakarta. ANTARA/HO-Polres Metro Jaksel
Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.


Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

3 hari lalu

Kapolres Metro Depok Kombes Arya Perdana saat menanyakan kedua pelaku kurir narkoba jenis sabu di Mapolres Metro Depok, Senin, 29 April 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

Dari kedua kurir narkoba itu, polisi juga mengamankan 6 botol liquid ganja cair dan alat hisap.


Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

3 hari lalu

Suasana saat nobar Timnas kontra Uzbekistan di Lapangan Balaikota Depok, Jalan Margonda, Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Senin malam, 29 April 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

Ribuan warga Depok memenuhi Lapangan Balai Kota Depok untuk nobar semi final Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan.