Penjaga Kolam Ikan Nyambi Jualan Sabu-sabu

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 12 Februari 2013 05:17 WIB

Kasat Reserse Narkoba Polresta Medan, Kompol Dony Alexander menunjukan barang bukti kejahatan narkotika jenis sabu-sabu, di Mapolresta Medan, Sumut, Jumat (21/12). ANTARA/Irsan Mulyadi

TEMPO.CO, Cibinong - Kepolisian Resor Bogor menangkap Iwan,30 tahun, seorang penjaga kolam ikan di Ciseeng, Bogor, Jawa Barat, Ahad, 10 Februari 2013. Dari Iwan, polisi mengamankan barang bukti sabu-sabu sebanyak 5 paket ukuran kecil dan alat hisap kaca.

Kepala Satuan Narkotika dan Obat-obatan Polres Bogor Ajun Komisaris I Nyoman Yudhana Kasat mengatakan, penangkapan Iwan bermula dari laporan masyarakat yang resah terkait adanya transaksi narkoba di wilayah, Kampung Cibogo RT 01 RW 03, Desa Ciseeng.

"Tersangka kami tangkap di rumah kontrakannya. Dia sudah lama menjadi pengedar," kata Nyoman kepada wartawan di Cibinong, Senin, 11 Februari 2013.

Dari keterangan Iwan, polisi mendapatkan informasi bahwa tersangka mendapatkan barang haram tersebut dari Yanto, 33 tahun. Petugas lalu bergerak mencari bandar sabu itu. Yanto berhasil ditangkap di rumahnya di Tanggerang, Banten. Dari tangan tersangka, petugas mendapatkan tambahan barang bukti sabu sebanyak 8 paket kecil.

"Tersangka menjual barang tersebut ke pelanggan dengan harga Rp 200 ribu untuk ukuran satu paket kecil. Iw bekerja sebagai penjaga peternakan ikan di Ciseeng," ujar Nyoman.

Pengakuan Iwan kepada polisi, sabu tersebut dibeli dari Yanto sebanyak 1 gram dengan harga Rp 2 juta. Sabu lantas dikemas ulang dalam paket kecil. Dari 1 gram sabu, dibagi menjadi 10 paket kecil. Iwan mengaku baru menjual sebanyak 5 paket.

ARIHTA U SURBAKTI

Berita terpopuler lainnya:
Jejak Anis Matta di Tas Ahmad Fathanah

Status Hukum Anas Urbaningrum Masih Menggantung

Segi Empat Dalam Pusaran Kasus Suap Impor Daging

Ratusan Pegawai Pajak Bisa Akses SPT Pajak SBY

Obrolan Annisa Mahasiswa UI Sebelum Meninggal

Korupsi Al Quran:Siapa Si Raja, Panglima, Prajurit

Tiada Anas Urbaningrum di Pertemuan DPD di Cikeas

Keluarga Mahasiswa UI Annisa Sayangkan Ulah Sopir

Soeharto Pernah Bikin Panas Hubungan Tifatul-Anis

Berita terkait

Depresi, Epy Kusnandar Dirawat di RSKO Cibubur

20 jam lalu

Depresi, Epy Kusnandar Dirawat di RSKO Cibubur

Polisi mengajukan kepada BNN agar Epy Kusnandar direhabilitasi

Baca Selengkapnya

Narapidana Narkoba Kabur, Kepala Rutan Sukadana Lampung Azis Gunawan Dicopot

20 jam lalu

Narapidana Narkoba Kabur, Kepala Rutan Sukadana Lampung Azis Gunawan Dicopot

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Lampung mencopot jabatan Kepala Rutan Sukadana Azis Gunawan buntut narapidana kabur

Baca Selengkapnya

Polda Sumut Pakai Teknologi BRIN untuk Menemukan Ladang Ganja

1 hari lalu

Polda Sumut Pakai Teknologi BRIN untuk Menemukan Ladang Ganja

Polda Sumut memanfaatkan tekonologi dari BRIN untuk melacak keberadaan ladang ganja.

Baca Selengkapnya

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

1 hari lalu

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

Polisi mengungkap tempat produksi tembakau sintetis di salah satu apartemen di Serpong, Kota Tangerang Selatan. 3 orang ditangkap, 1 DPO.

Baca Selengkapnya

Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

1 hari lalu

Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

Polri ungkap jaringan narkoba Hydra belum lama ini. Pecinta komik dan film Captain America pasti teringat organisasi kriminal musuhnya itu.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Empat Tersangka Pengedar Ganja di Merauke

1 hari lalu

Polisi Tangkap Empat Tersangka Pengedar Ganja di Merauke

Polres Merauke menangkap empat tersangka pengedar ganja. Polisi masih menyelidiki jaringan narkoba di wilayah ini.

Baca Selengkapnya

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

1 hari lalu

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

Sebuah kamar di Apartemen TreePark, BSD, Serpong, dijadikan tempat produksi narkoba jenis tembakau sintetis.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Peredaran Narkoba 49,8 Kilogram

2 hari lalu

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Peredaran Narkoba 49,8 Kilogram

Satuan Reserse Narkoba Polres Jakpus mengungkap 15 kilogram narkoba dari jaringan Aceh, Medan, Palembang, dan Jakarta pada 7 Mei lalu.

Baca Selengkapnya

Kepolisian Ungkap Jaringan Narkoba Hydra, Berikut Informasi Jaringan Ini dan Kode Pemasarannya

2 hari lalu

Kepolisian Ungkap Jaringan Narkoba Hydra, Berikut Informasi Jaringan Ini dan Kode Pemasarannya

Polisi berhasil mengungkap jaringan narkoba Hydra di Bali. Berikut informasi tentang jaringan tersebut, dan bagaimana cara mereka memasarkannya.

Baca Selengkapnya

Kasus Pabrik Narkoba di Bali, Polisi Buru 2 WNA asal Ukraina

2 hari lalu

Kasus Pabrik Narkoba di Bali, Polisi Buru 2 WNA asal Ukraina

Bareskrim Polri mengungkap pabrik narkoba yang berada di kompleks vila Sunny Village, Desa Tibubeneng, Kuta Utara, Badung, Bali

Baca Selengkapnya