Pelemparan Batu di Depok, Polisi Periksa CCTV di 3 Lokasi

Kamis, 21 Juni 2018 19:12 WIB

Ilustrasi anak sakit. Shutterstock

TEMPO.CO, Depok - Polisi terus mengumpulkan bukti untuk memburu pelaku pelemparan batu terhadap Rafa Ismail, 9 tahun, pada Jumat lalu. Proses identifikasi terhadap pelaku masih terus dilakukan.

“Saat ini penyidik Satuan Reskrim Polresta Depok telah memeriksa empat orang saksi,” kata Kepala Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Kota Depok Komisaris Bintoro kepada Tempo, Kamis, 21 Juni 2018.

Baca: Begini Ciri-ciri Pelaku Pelemparan Batu ke Wajah Bocah di Depok

Langkah lain yang dilakukan, kata Bintoro, dengan memeriksa rekaman CCTV di sekitar lokasi. Ada tiga rekaman CCTV dari lokasi berbeda. “Sedang dianalisis untuk mengetahui identitas dan ciri-ciri pelaku," ujarnya.

Salah satu rekaman CCTV yang diperiksa polisi berasal dari Zen Family Spa, di Kemiri Muka, Beji. Kejadian pelemparan batu itu diduga terekam oleh CCTV milik Zen Family Spa.

Baca: Anak Jadi Korban Pelemparan Batu, Pemkot Depok Bantu Terapi

Sebelumnya, Polres Kota Depok menurunkan tim untuk memburu pelaku pelemparan batu berupa paving block di Jalan Juanda pada Jumat, 15 Juni 2018. Peristiwa ini mengakibatkan bocah laki-laki bernama Rafa mengalami luka di bagian hidung dan wajahnya.

“Polisi telah meminta keterangan dari kedua orang tua korban yang berboncengan saat kejadian," ujar Komisaris Bintoro kepada Tempo, Rabu, 20 Juni 2018.

Baca: Polisi Kejar Pelaku Pelemparan Batu ke Wajah Bocah di Depok

Menurut Bintoro, polisi telah mengetahui ciri-ciri pelaku pelemparan batu berdasarkan keterangan saksi. Saat ini pengumpulan informasi dan barang bukti masih terus dilakukan.

Berita terkait

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

8 jam lalu

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

Dari kedua kurir narkoba itu, polisi juga mengamankan 6 botol liquid ganja cair dan alat hisap.

Baca Selengkapnya

Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

12 jam lalu

Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

Ribuan warga Depok memenuhi Lapangan Balai Kota Depok untuk nobar semi final Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan di Lapangan Balai Kota Depok, Tersedia 2.500 Porsi Bakso

12 jam lalu

Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan di Lapangan Balai Kota Depok, Tersedia 2.500 Porsi Bakso

Wali Kota Depok menyediakan 2.500 porsi bakso dan doorprize saat nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan di Piala Asia U-23.

Baca Selengkapnya

Pengendara Motor di Depok Jadi Korban Tabrak Lari Kendaraan Dinas Polisi

14 jam lalu

Pengendara Motor di Depok Jadi Korban Tabrak Lari Kendaraan Dinas Polisi

Seorang pengendara motor di Depok jadi korban tabrak lari kendaraan dinas polisi. Korban alami luka serius dan harus dirawat di rumah sakit.

Baca Selengkapnya

Kronologi Brigadir RA Tewas Diduga Bunuh Diri dalam Mobil Alphard, Ini yang Terlihat di CCTV

20 jam lalu

Kronologi Brigadir RA Tewas Diduga Bunuh Diri dalam Mobil Alphard, Ini yang Terlihat di CCTV

Anggota Polresta Manado Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewa dalam mobil Alphard. Apa penyebab kematiannya? Berikut kronologi tewasnya Brigadir RA?

Baca Selengkapnya

Pemkot Depok Bakal Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di DOS Margonda

1 hari lalu

Pemkot Depok Bakal Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di DOS Margonda

Nobar pertandingan timnas Indonesia vs Uzbekistan itu akan digelar mulai pukul 20.00 WIB di Depok Open Space, Jalan Margonda.

Baca Selengkapnya

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

1 hari lalu

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

Menurut IPW, polisi pesta narkoba di Depok harus diberi sanksi lebih berat karena mereka tahu mengonsumsi narkoba itu dilarang.

Baca Selengkapnya

Gempa 6,5 Magnitudo di Laut Selatan Jawa Barat, Guncangan Terasa Hingga Depok

2 hari lalu

Gempa 6,5 Magnitudo di Laut Selatan Jawa Barat, Guncangan Terasa Hingga Depok

Warga Depok merasakan guncangan gempa 6,5 magnitudo yang terjadi pada Sabtu malam. Titik gempa di laut selatan Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak di dalam Mobil Alphard di Mampang, Keluarga dari Manado cek TKP dan CCTV

2 hari lalu

Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak di dalam Mobil Alphard di Mampang, Keluarga dari Manado cek TKP dan CCTV

Keluarga almarhum Brigadir RA datang langsung dari Manado untuk mengecek TKP dan melihat CCTV. Ditemukan luka tembak di kepala korban.

Baca Selengkapnya

Brigadir RA Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard di Jakarta Selatan, Polisi Duga Bunuh Diri

2 hari lalu

Brigadir RA Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard di Jakarta Selatan, Polisi Duga Bunuh Diri

Polisi menyimpulkan sementara Brigadir RA tewas karena bunuh diri.

Baca Selengkapnya