13 Ribu Surat Suara DPT Tambahan Sudah Diterima KPU DKI

Senin, 15 April 2019 12:45 WIB

Ilustrasi surat suara Pilpres 2019. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta Betty Epsilon Idroos mengatakan telah menerima surat suara untuk 13.503 orang yang tercatat sebagai daftar pemilih tambahan (DPTb). Dengan tambahan tersebut, jumlah DPT DKI sebanyak 7.761.598 pemilih.

"Alhamdulillah tadi malam datang surat suara DPTb untuk 53 TPS (tempat pemungutan suara)," kata Betty kepada Tempo, Senin, 15 April 2019.

Simak: Surat Suara Rusak, KPU DKI Minta Pusat Segera Kirim Pengganti

Menurut Betty, sebaran surat suara DPTb itu untuk delapan kecamatan, yang meliputi:

1. Kecamatan Cempaka Putih sebanyak 9 TPS dengan 2.124 pemilih di lembaga permasyarakatan dan rumah tahanan
2. Kecamatan Senen sebanyak 1 TPS dengan 298 pemilih di RSCM Jakarta
3. Kecamatan Duren Sawit (3 TPS dengan 558 pemilih di lapas atau rutan)
4. Kecamatan Jatinegara (25 TPS dengan 7.339 pemilih di lapas, rutan dan kampus)
5. Kecamatan Kebayoran Baru (3 TPS dengan 853 pemilih di rutan dan apartemen)
6. Kecamatan Pancoran (1 TPS dengan 499 pemilih di apartemen
7. Kepulauan Seribu Selatan (1 TPS dengan 152 pemilih di resort)
8. Kepulauan Seribu Utara (10 TPS dengan 1.680 pemilih di lokasi eksplorasi minyak)

Lihat juga: H-7 Coblosan, KPU DKI: 2.194 Disabilitas Mental Masuk DPT Pemilu

Betty menuturkan bahwa menambahkan, logistik Pemilu 2019 seperti surat suara sudah berada di tingkat kecamatan. KPU DKI menargetkan seluruh logistik pemilu dapat didistribusikan ke TPS di kelurahan-kelurahan paling lambat H-1 pemungutan suara atau 16 April 2019. "Saat ini sebagian logistik sudah bergeser ke kelurahan."

M. YUSUF MANURUNG

Berita terkait

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

4 jam lalu

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

Tito Karnavian mengingatkan KPU tentang potensi pidana jika terjadi kebocoran data pemilih Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Mendagri Tito Serahkan DP4 ke KPU untuk Susun DPT Pilkada 2024

14 jam lalu

Mendagri Tito Serahkan DP4 ke KPU untuk Susun DPT Pilkada 2024

Penyerahan DP4 ini dilakukan secara simbolis oleh Mendagri Muhammad Tito Karnavian kepada Ketua KPU Hasyim Asy'ari.

Baca Selengkapnya

Pilkada 2024: Mendagri Sebut DP4 Capai 207 Juta Jiwa

1 hari lalu

Pilkada 2024: Mendagri Sebut DP4 Capai 207 Juta Jiwa

Mendagri mengingatkan agar KPU melindungi keamanan data pemilih untuk Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

7 Anggota Nonaktif PPLN Kuala Lumpur Divonis 4 Bulan Masa Percobaan

43 hari lalu

7 Anggota Nonaktif PPLN Kuala Lumpur Divonis 4 Bulan Masa Percobaan

Ketujuh PPLN Kuala Lumpur itu terbukti melakukan tindak pidana dengan sengaja memalsukan data dan daftar pemilih.

Baca Selengkapnya

Masduki Eks PPLN Kuala Lumpur Mengaku Tak Tahu Dugaan Parpol Pemenang Terlibat Pemalsuan Data

43 hari lalu

Masduki Eks PPLN Kuala Lumpur Mengaku Tak Tahu Dugaan Parpol Pemenang Terlibat Pemalsuan Data

Masduki eks PPLN Kuala Lumpur mengaku tidak mempunyai bukti dan informasi yang bisa menyatakan adanya keterlibatan parpol pemenang

Baca Selengkapnya

Penasihat Hukum Minta 7 Anggota PPLN Kuala Lumpur Dibebaskan dari Segala Tuntutan

44 hari lalu

Penasihat Hukum Minta 7 Anggota PPLN Kuala Lumpur Dibebaskan dari Segala Tuntutan

Dalam pleidoinya, 7 anggota nonaktif PPLN Kuala Lumpur minta nama baik mereka direhabilitasi.

Baca Selengkapnya

Kepala Sekretariat PPLN Kuala Lumpur Ungkap Penggantian 1.402 Data Pemilih Tanpa Ada Berita Acara

45 hari lalu

Kepala Sekretariat PPLN Kuala Lumpur Ungkap Penggantian 1.402 Data Pemilih Tanpa Ada Berita Acara

Kepala Sekretariat mengatakan anggota PPLN Kuala Lumpur kerap tak siap dalam menyiapkan agenda penting berhubungan dengan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Jadi Saksi Pemalsuan Data Pemilih, Ketua NasDem Malaysia Pilih Hadiri Sidang Secara Langsung di Jakarta

45 hari lalu

Jadi Saksi Pemalsuan Data Pemilih, Ketua NasDem Malaysia Pilih Hadiri Sidang Secara Langsung di Jakarta

Ketua Partai Nasdem Malaysia memilih hadir secara langsung di sidang agar ia bisa leluasa menjelaskan duduk perkara pemalsuan data pemilih.

Baca Selengkapnya

Sidang Pemalsuan Data Pemilih di Malaysia, Ada 81.523 Data Pemilih Salah Alamat

45 hari lalu

Sidang Pemalsuan Data Pemilih di Malaysia, Ada 81.523 Data Pemilih Salah Alamat

Kepala Sekretariat PPLN Kuala Lumpur menjadi saksi dalam sidang dugaan pemalsuan data pemilih Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Sidang 7 Terdakwa PPLN Kuala Lumpur, Komisioner KPU Betty Epsilon Jadi Saksi

46 hari lalu

Sidang 7 Terdakwa PPLN Kuala Lumpur, Komisioner KPU Betty Epsilon Jadi Saksi

Perwakilan partai politik melobi anggota PPLN Kuala Lumpur, kecuali Masduki yang telah mengundurkan diri, untuk menambah metode Kotak Suara Keliling.

Baca Selengkapnya