Operasi Patuh Jaya, Polres Tangerang Selatan Sita Mobil Sport Bodong

Rabu, 26 Agustus 2020 15:29 WIB

Mobil sport Mazda RX 7 yang disita oleh petugas Satlantas Polres Tangerang Selatan karena pemiliknya tidak bisa menunjukan keaslian STNK, Rabu 26 Agustus. Tempo/Muhammad Kurnianto

TEMPO.CO, Tangerang Selatan- Dalam melakukan operasi patuh jaya, kepolisian lalu lintas Polres Tangerang Selatan menyita enam unit kendaraan roda empat dan 24 unit kendaraan bermotor. Di antaranya satu mobil sport.

"Jadi kami melakukan tilang sebanyak 1.753 kendaraan dan menegur 3.593 pengendara, sehingga total penindakan sebanyak 5.336," kata Wakapolres Tangerang Selatan Komisaris Stephanus Luckyto, Rabu 26 Agustus 2020.

Baca Juga: Operasi Patuh Jaya 2020: 34 Ribu Pelanggar Ditilang, 65 Ribu Kena Teguran

Menurut Luckyto, untuk jumlah barang bukti yang diamankan sejumlah 1.753 dengan rincian SIM sebanyak 658 serta STNK sebanyak sebanyak 1.062.

"Ini hasil operasi patuh jaya dan operasi kepolisian, salah satu kendaraan yang kita sita adalah sedan sport Mazda RX 7 warna kuning stabilo karena pengemudi tidak bisa memperlihatkan STNK atau STCK tidak sah," ujarnya.

Untuk kronologi penyitaan kendaraan sport mewah ini, lanjut Luckyto, awalnya petugas Satlantas Polres Tangerang Selatan sedang mengatur lalu lintas di jalan Letnan Sutopo BSD City.

"Saat diberhentikan, yang bersangkutan dimintai surat- surat kendaraan oleh petugas, tetapi tidak bisa memperlihatkan STNK, sehingga petugas melakukan penindakan dengan menyita mobil tersebut," ungkapnya.

Selain sepeda motor dan mobil penumpang lanjut Luckyto, Satlantas Polres Tangeran Selatan juga menilang bus sebanyak dua kendaraan, empat kendaraan barang dan tiga kendaraan khusus dalam operasi patuh jaya tersebut."Bagi masyarakat yang kendaraannya disita pihak kepolisian, bisa mengambilnya lagi di Polres Tangerang Selatan dengan membawa surat kendaraannya yang sah," ungkapnya.

Berita terkait

Kisruh Rumah Dinas Puspiptek, Pensiunan Peneliti Pernah Laporkan BRIN ke Kejaksaan Agung

11 jam lalu

Kisruh Rumah Dinas Puspiptek, Pensiunan Peneliti Pernah Laporkan BRIN ke Kejaksaan Agung

Penghuni rumah dinas Psupiptek Serpong mengaku pernah melaporkan BRIN ke Kejaksaan Agung atas dugaan penyalahgunaan aset negara

Baca Selengkapnya

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

1 hari lalu

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

Iwan Masito, seorang juru parkir dibekuk unit Reskrim Polsek Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

1 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban BRIN soal Perintah Pengosongan Rumah Dinas di Puspitek Serpong

1 hari lalu

Begini Jawaban BRIN soal Perintah Pengosongan Rumah Dinas di Puspitek Serpong

Manajemen BRIN angkat bicara soal adanya perintah pengosongan rumah dinas di Puspitek, Serpong, Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

Kasus Bullying di Binus School Serpong Dilimpahkan ke Kejaksaan, Pelaku tidak Ditahan

2 hari lalu

Kasus Bullying di Binus School Serpong Dilimpahkan ke Kejaksaan, Pelaku tidak Ditahan

Kasus bullying atau perundungan di sekolah Internasional Binus School Serpong segera memasuki babak baru.

Baca Selengkapnya

Gempa Bermagnitudo 4,8 Guncang Banten, BMKG: Belum Ada Laporan Kerusakan

4 hari lalu

Gempa Bermagnitudo 4,8 Guncang Banten, BMKG: Belum Ada Laporan Kerusakan

Gempa tektonik bermagnitudo 4,8 mengguncang wilayah Banten dan sekitarnya. BMKG mencatat waktu kejadiannya pada Sabtu, 27 April 2024 pukul 15.27 WIB.

Baca Selengkapnya

Polisi Gadungan Ditangkap Polsek Ciputat Timur, Tipu Korban Untuk Merampas Motor

4 hari lalu

Polisi Gadungan Ditangkap Polsek Ciputat Timur, Tipu Korban Untuk Merampas Motor

Unit Reskrim Polsek Ciputat Timur menangkap dua polisi gadungan. Sempat membawa kabur motor korban.

Baca Selengkapnya

Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

6 hari lalu

Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

Sebanyak 85 mobil Jepang performa tinggi dari seluruh Indonesia akan hadir di Pertamina Mandalika International Circuit untuk ikut kompetisi.

Baca Selengkapnya

Selain Laporkan Kapolres Tangsel, Bos PT SSI Juga Laporkan Petinggi PT KBU Kasus Dugaaan Penggelapan

6 hari lalu

Selain Laporkan Kapolres Tangsel, Bos PT SSI Juga Laporkan Petinggi PT KBU Kasus Dugaaan Penggelapan

Tak cuma Kapolres, Wahyu Riadi, Sales Manager PT Sampurna Sistem Indonesia, melaporkan DAU dan ES petinggi PT Kobe Boga Utama ke Polda Metro Jaya.

Baca Selengkapnya

Kawal Putusan BRIN, Ratusan Warga Muncul Akan Kembali Aksi Besok

9 hari lalu

Kawal Putusan BRIN, Ratusan Warga Muncul Akan Kembali Aksi Besok

Besok, ratusan warga Kecamatan Setu, Kota Tangerang Selatan akan kembali menggeruduk kantor BRIN untuk meminta hasil mediasi.

Baca Selengkapnya