Daftar 24 Lokasi Samsat Keliling di Jakarta, Depok, Tangerang, Bekasi Hari Ini

Reporter

Antara

Senin, 13 November 2023 08:48 WIB

Warga saat melakukan perpanjangan STNK di gerai Samsat Keliling Polda Metro Jaya, Jakarta, Kamis, 24 Februari 2022. Presiden Joko Widodo menerbitkan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang dalam isinya terdapat aturan baru mengenai pengurusan Surat Izin Mengemudi (SIM) dan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) di Indonesia adalah peserta aktif BPJS Kesehatan. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Polda Metro Jaya membuka layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap atau samsat keliling di Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jadetabek) hari ini.

Dalam akun Twitter TMC Polda Metro Jaya, dilansir dari Antara, tertera bahwa layanan tersebut tersebar di 24 titik Jadetabek. Berikut rinciannya.

Jakarta
1. Halaman Parkir Samsat Jakarta Pusat
2. Lapangan Banteng Jakarta Pusat
3. Halaman parkir Samsat Jakarta Utara
4. Jalan Yos Sudarso, Plumpang
5. Mall Citraland, Jakarta Barat
6. Lapangan parkir Samsat Jakarta Selatan
7. TMP Kalibata, Jakarta Selatan
8. Halaman parkir Samsat Jakarta Timur
9. Pasar Induk Kramat Jati Jakarta Timur

Tangerang
10. Palem Semi Karawaci
11. Perumnas Kecamatan Cibodas
12. Rukan Fresh Market Green Lake City, Ketapang, Cipondoh, Ciledug
13. Kantor Kecamatan Pinang
14. Pasar Intermoda Kelapa Dua
15. Halaman G Town House Kelapa Dua

Tangerang Selatan
16. Halaman parkir Samsat Serpong
17. ITC BSD Serpong (16.00-19.00 WIB)
18. Kantor Kelurahan Pondok Betung, Ciputat
19. Pasar Gintung, Ciputat Timur

Advertising
Advertising

Bekasi
20. Halaman parkir Samsat Kota Bekasi
21. Pasar Bersih Cikarang Baru, Kabupaten Bekasi

Depok
22. Halaman parkir Samsat Depok
23. Mes Bawah Bapenda pukul 08.00-11.00 WIB
24. Halaman parkir Samsat Cinere pukul 08.00-12.00 WIB

Waktu pelayanan samsat keliling di masing-masing wilayah bervariasi. Umumnya, layanan ini dibuka pukul 08.00-15.00 WIB. Akan tetapi, ada juga samsat keliling yang tutup sejam lebih cepat.

Gerai samsat keliling hanya melayani pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) tahunan. Sementara untuk perpanjangan STNK (lima tahunan) dan ganti pelat nomor kendaraan harus dilakukan di kantor samsat terdekat.

Masyarakat perlu membawa sejumlah dokumen untuk mengurus pembayaran pajak melalui samsat keliling. Dokumen itu antara lain KTP, Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB), dan STNK asli yang disertai lampiran fotokopi.

Pilihan Editor: Warga Gaza Ikut Aksi Bekasi Bersama Palestina, Sebut Tidak Tahu Kabar Orang Tua

Berita terkait

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

1 hari lalu

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

Margaret Christina Yudhi Handayani Rampalodji, istri bekas Kepala Bea Cukai Purwakarta Rahmady Effendy Hutahaean menjelaskan asal-usul Rp 7 miliar.

Baca Selengkapnya

Polisi Proses Laporan Penistaan Agama Injak Alquran yang Diduga Dilakukan Pejabat Kemenhub

1 hari lalu

Polisi Proses Laporan Penistaan Agama Injak Alquran yang Diduga Dilakukan Pejabat Kemenhub

Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke Asep Kosasih dilaporkan atas dugaan penistaan agama karena menginjak Alquran

Baca Selengkapnya

Pemkab Tangerang Turut Meriahkan Pawai Mobil Hias di HUT Ke-44 Dekranas

1 hari lalu

Pemkab Tangerang Turut Meriahkan Pawai Mobil Hias di HUT Ke-44 Dekranas

Suasana meriah terpancar dari parade mobil hias kriya dan budaya yang diikuti oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang dalam rangka memeriahkan perayaan HUT ke-44 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas)

Baca Selengkapnya

Dipukul dengan Paving Blok saat Tidur, Ayah Tewas Dibunuh Anak di Tangerang

1 hari lalu

Dipukul dengan Paving Blok saat Tidur, Ayah Tewas Dibunuh Anak di Tangerang

Mustari, 60 tahun, mati di tangan anak kandungnya sendiri setelah mengalami luka di bagian kepala akibat dipukul menggunakan paving block di Tangerang

Baca Selengkapnya

Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Akan Hadiri Panggilan KPK soal Klarifikasi LHKPN Rp 7 Miliar

1 hari lalu

Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Akan Hadiri Panggilan KPK soal Klarifikasi LHKPN Rp 7 Miliar

Kuasa hukum eks Kepala Bea Cukai Purwakarta, Luhut Simanjuntak, mengatakan kliennya akan memenuhi panggilan dari KPK itu untuk klarifikasi LHKPN.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Tembak Mati 1 Pelaku Begal terhadap Calon Siswa Bintara Polri

2 hari lalu

Polda Metro Jaya Tembak Mati 1 Pelaku Begal terhadap Calon Siswa Bintara Polri

5 orang mencoba begal calon siswa bintara Polri di Kebun Jeruk, Jakarta Barat. Para begal itu asal Pandeglang, Banten.

Baca Selengkapnya

Kronologi Calon Siswa Bintara Polri Jadi Korban Begal Saat Berangkat ke Lokasi Tes

2 hari lalu

Kronologi Calon Siswa Bintara Polri Jadi Korban Begal Saat Berangkat ke Lokasi Tes

Seorang calon siswa Bintara Polri berusia 18 tahun menjadi korban begal saat berangkat ke lokasi tes. Polisi bergerak cepat menangkap para begal.

Baca Selengkapnya

Tim Jatanras Polda Metro Tindak Tegas Satu Begal Terhadap Calon Siswa Bintara Polri, Ditembak Hingga Mati

2 hari lalu

Tim Jatanras Polda Metro Tindak Tegas Satu Begal Terhadap Calon Siswa Bintara Polri, Ditembak Hingga Mati

Tim Jatanras Polda Metro Jaya mengambil tindakan tegas terhadap satu begal yang melawan saat hendak ditangkap.

Baca Selengkapnya

5 Begal Motor Calon Siswa Bintara Polri Ditangkap, Satu Orang Ditembak Mati Karena Melawan Petugas

2 hari lalu

5 Begal Motor Calon Siswa Bintara Polri Ditangkap, Satu Orang Ditembak Mati Karena Melawan Petugas

Lima begal merampas motor milik calon siswa bintara Polri. Salah satu pelaku melawan saat hendak ditangkap polisi.

Baca Selengkapnya

Viral Petugas Jatuh dari Pintu Pesawat TransNusa di Bandara Soekarno-Hatta

2 hari lalu

Viral Petugas Jatuh dari Pintu Pesawat TransNusa di Bandara Soekarno-Hatta

Seorang petugas terjatuh dari pintu pesawat Transnusa di Bandara Soekarno-Hatta saat persiapan terbang menuju Bali.

Baca Selengkapnya