Dipadati Sejak Sabtu, Tingkat Hunian Hotel dan Vila di Puncak Sudah 80 Persen

Minggu, 31 Desember 2023 17:10 WIB

Sejumlah kendaraan melintas di Simpang Gadog, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa, 26 Desember 2023. Satlantas Polres Bogor mencatat sebanyak 29 ribu kendaraan telah turun dari jalur wisata Puncak, Kabupaten Bogor menuju Jakarta saat arus balik libur Natal. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

TEMPO.CO, Bogor - Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kabupaten Bogor mencatat tingkat hunian di kawasan wisata Puncak menjelang malam pergantian tahun ini rata-rata 80 persen. Pengunjung sudah ramai masuk hotel atau vila yang dituju masing-masing sejak Sabtu, 30 Desember 2023.

Wakil ketua PHRI Kabupaten Bogor, Boboy Ruswanto, memperkirakan angka tingkat hunian itu masih mungkin bergerak naik. Penyebabnya, menurut Boboy, libur tahun baru saat ini termasuk libur panjang atau long weekend karena terangkai dengan libur akhir pekan.

"Siang hingga sore ini pelancong diprediksi akan melakukan check-in atau tamu hotel akan terus berdatangan ke Puncak," katanya saat ditemui di Cisarua, Kabupaten Bogor, hari ini, Minggu 31 Desember 2023. Boboy menambahkan, "Rata-rata yang menginap itu length of stay dua malam."

Boboy mengimbau kepada seluruh tamu untuk mengikuti aturan yang diberlakukan oleh pengelola hotel selama perayaan tahun baru agar situasi tetap terjaga kondusif. Begitupun, Boboy mengatakan, pengelola hotel, villa dan resto sejauh ini tetap mengikuti aturan dan anjuran dari pemerintah dalam pelayanan, pelaksanaan dan perayaan pergantian malam tahun baru.

Tingkat hunian yang sudah 80 persen itu pula yang disampaikan Boboy untuk menjelaskan kenapa arus lalu lintas menuju Jalur Puncak sepi pada Minggu siang. Situasi itu di luar prediksi kepolisian setempat bahwa hari ini akan lebih padat lagi dibandingkan Sabtu, 30 Desember 2023.

Advertising
Advertising

Pilihan Editor: LRT Jakarta Juga Perpanjang Jam Operasi Malam Ini

Berita terkait

Gempa Darat M3,2 Guncang Sukabumi dan Bogor, Lokasi dan Kedalamannya Mirip Lindu pada 9 Mei Lalu

3 jam lalu

Gempa Darat M3,2 Guncang Sukabumi dan Bogor, Lokasi dan Kedalamannya Mirip Lindu pada 9 Mei Lalu

Gempa tektonik bermagnitudo 3,2 mengguncang sebagian wilayah Sukabumi dan Bogor pada Ahad malam, 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

2 hari lalu

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

Tingkat keterisian atau okupansi hotel di sejumlah daerah Tanah Air mengalami peningkatan selama masa libur panjang periode 9 sampai 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Depok Bantu Gibran Bocah Viral Karena Kelaparan di Bogor

3 hari lalu

Polres Metro Depok Bantu Gibran Bocah Viral Karena Kelaparan di Bogor

Polres Metro Depok memberikan bantuan ke Gibran bocah di Bogor yang viral karena kelaparan.

Baca Selengkapnya

Gempa Darat Dangkal Terjadi di Sukabumi, Ini Data dan Penjelasan BMKG

3 hari lalu

Gempa Darat Dangkal Terjadi di Sukabumi, Ini Data dan Penjelasan BMKG

Gempa darat menggetarkan wilayah Bogor dan Sukabumi, Jawa Barat, pada Kamis siang, 9 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Beri Makan Gibran yang Kelaparan di Bogor, TikToker Asal Depok Malah Diancam Dipenjarakan

4 hari lalu

Beri Makan Gibran yang Kelaparan di Bogor, TikToker Asal Depok Malah Diancam Dipenjarakan

TikToker asal Depok diancam dipenjarakan akibat video memberi makan bocah yang kelaparan di Desa Rawa Panjang, Kabupaten Bogor viral di media sosial.

Baca Selengkapnya

Water Kingdom Mekarsari: Harga Tiket, Jam Buka, dan Fasilitasnya

5 hari lalu

Water Kingdom Mekarsari: Harga Tiket, Jam Buka, dan Fasilitasnya

Hari libur, Anda bisa berkunjung ke Water Kingdom Mekarsari di Bogor. Ada banyak wahana yang tersedia, mulai dari toddler pool hingga outbond zodara.

Baca Selengkapnya

Respon PHRI DIY Pasca Bandara YIA Jadi Satu-Satunya Bandara Internasional DIY-Jateng

6 hari lalu

Respon PHRI DIY Pasca Bandara YIA Jadi Satu-Satunya Bandara Internasional DIY-Jateng

PHRI DIY merespon soal penetapan Bandara YIA sebagai bandara internasional satu-satunya di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

9 hari lalu

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

Keluarga korban sempat mendapat perlakuan tidak enak dari pelaku yang seorang polisi berpangkat Bripda. Polres Bogor disebut telah olah TKP.

Baca Selengkapnya

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

10 hari lalu

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

GBH, kurir tempat produksi ganja sintetis di Sentul, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, mengaku dijanjikan oleh pengendali imbalan Rp 80-100 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

10 hari lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya