Kontraktor Klaim Selesaikan Pengerukan Waduk Pluit

Reporter

Editor

Budi Riza

Sabtu, 23 November 2013 08:10 WIB

Sejumlah warga mencari sisa-sisa barang berharga dari rumahnya yang telah tergusur di kawasan Waduk Pluit, Jakarta, (23/8). TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Operasional PT Brahmakerta Adiwira, Yufizar, mengklaim perusahaannya telah menyelesaikan pengerukan Waduk Pluit sesuai perjanjian kontrak. Dalam perjanjian, dia mengatakan Brahmakerta mengeruk sesuai nilai kontrak Rp 17 miliar yang telah dikurangi pajak dari total pagu Rp 20 miliar.

"Saya bingung tiba-tiba ada kabar belum selesai," kata Yufizar saat ditemui di kantornya, Jumat, 22 November 2013.

Yufizar menuturkan, pengerukan yang dimulai sekitar Agustus lalu memang hanya menyelesaikan 20 persen lantaran sisi waduk yang lain masih dihuni penduduk. Sehingga, kata dia, luas pengerjaan dibatasi 20 persen oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta karena rumah warga akan longsor apabila pengerjaannya diteruskan sementara rumah susun untuk menampung warga belum selesai.

Sebelumnya diberitakan, terdapat perbedaan pemahaman klausul kontrak antara Brahmakerta dan pemerintah provinsi. Pengerukan yang selesai pada 9 November 2013 itu tercatat sudah mencapai kedalaman 10 meter diukur menggunakan sonar. Pemahaman ini yang dibaca berbeda oleh kedua belah pihak.

Brahmakerta hentikan pekerjaan...

Berita terkait

Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar KJP Plus Tahap II Tahun 2024

42 hari lalu

Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar KJP Plus Tahap II Tahun 2024

Disdik DKI Jakarta resmi membuka pendaftaran KJP Plus Tahap II Tahun 2024. Ketahui jadwal, ketentuan, dan prosedurnya.

Baca Selengkapnya

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

11 April 2024

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

6 Maret 2024

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

Bagaimana mekanisme penerapan tiket berbasis akun atau Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta?

Baca Selengkapnya

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

16 Februari 2024

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

Pengolahan sampah berbasis reduce-reuse-recycle atau yang populer disebut TPS 3R bisa mengolah sekitar 50 ton sampah per hari.

Baca Selengkapnya

Bapanas Bareng Hero Supermarket DKI Gelar Program Food Rescue

21 Februari 2023

Bapanas Bareng Hero Supermarket DKI Gelar Program Food Rescue

Bapanas bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Hero Supermarket meluncurkan program Food Rescue.

Baca Selengkapnya

PSI Soroti Setoran Deviden Jamkrida Jakarta yang Terus Turun

3 Agustus 2022

PSI Soroti Setoran Deviden Jamkrida Jakarta yang Terus Turun

PSI Jakarta mendorong Jamkrida Jakarta memanfaatkan penambahan modal dasar untuk memperbaiki kondisi perusahaan yang terkena dampak pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

KNPI Jakarta Desak Pemerintah Provinsi DKI Cabut Izin Usaha Holywings Indonesia

25 Juni 2022

KNPI Jakarta Desak Pemerintah Provinsi DKI Cabut Izin Usaha Holywings Indonesia

Sekretaris KNPI DKI Jakarta Muhammad Akbar Supratman, meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mencabut izin usaha Holywings.

Baca Selengkapnya

DKI Jakarta Tunggak Dana Operasional RT/RW 6 Bulan, Lurah: Akan Segera Dibayar

19 Juni 2022

DKI Jakarta Tunggak Dana Operasional RT/RW 6 Bulan, Lurah: Akan Segera Dibayar

DKI Jakarta segera membayarkan tunggakan dana operasional Rukun Tetangga dan Rukun Warga (RT/RW) selama enam bulan sejak Januari-Juni 2022.

Baca Selengkapnya

Catat Syarat Mudik Gratis Kementerian Perhubungan dan Pemprov DKI Jakarta

17 April 2022

Catat Syarat Mudik Gratis Kementerian Perhubungan dan Pemprov DKI Jakarta

Masyarakat yang ingin mudik gratis dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dapat membawa sepeda motor.

Baca Selengkapnya

Cari Mudik Gratis, Cek Lembaga Apa Saja yang Menyediakan dan Rutenya

17 April 2022

Cari Mudik Gratis, Cek Lembaga Apa Saja yang Menyediakan dan Rutenya

Ketahui apa syarat untuk mengikuti mudik gratis dari beberapa lembaga berikut.

Baca Selengkapnya