Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anies Baswedan: Jakarta Kegiatannya Tak Dimonopoli Pemerintah

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Tangkapan layar Gubernur Anies Baswedan saat memberikan sambutan pembukaan JDCN Forum yang disiarkan lewat akun YouTube Pemprov DKI Jakarta pada Kamis pagi, 17 Desember 2020. Tempo/Adam Prireza
Tangkapan layar Gubernur Anies Baswedan saat memberikan sambutan pembukaan JDCN Forum yang disiarkan lewat akun YouTube Pemprov DKI Jakarta pada Kamis pagi, 17 Desember 2020. Tempo/Adam Prireza
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengingatkan pentingnya berkolaborasi dalam membangun Ibu Kota. Menurut Anies, pemerintah provinsi membuka pintu lebar bagi warga Jakarta yang berasal dari berbagai macam latar belakang untuk berkolaborasi.

“Jakarta menjadi sebuah kota yang unsurnya begitu lengkap, tapi, kegiatannya tak dimonopoli sendiri oleh negara, oleh pemerintah. Justru pemerintah menyiapkan platform untuk kolaborasi,” ucap Anies dalam sambutannya saat membuka acara Jakarta Development Collaboration Network (JDCN) Forum 2020 yang Tempo kutip dari akun YouTube Pemprov DKI pada Kamis, 17 Desember 2020.

Anies menceritakan Jakarta sebagai kota kolaborasi dibangun untuk menjadi kota yang maju, ramah untuk semua, memfasilitasi kesetaraan untuk tumbuh berkembang, serta menciptakan ruang interaksi. Terlebih, kata Anies, di masa pandemi Covid-19, banyak pihak yang bekerja sama, menyumbangkan pikiran, gagasan, sumber daya, serta terlibat langsung dalam aksi nyata untuk menuju visi yang sama.

Baca juga: DKI Klaim Pembangunan 3 Kampung Kota Telah Dimulai

Ia mencontohkan saat masyarakat Jakarta bergotong-royong membantu tenaga kesehatan yang berjuang menangani pasien Covid-19. “Masyarakat terlibat, pemerintah memfasilitasi, seluruh masyarakat hadir ikut mendukung, dari mulai men-support dengan kebutuhan pasokan makanan sampai persiapan tempat untuk antar jemput, penginapan, dukungan psikologis. Itu semua dilakukan oleh berbagai unsur masyarakat,” kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Contoh kolaborasi lainnya, kata Anies, adalah dalam pembangunan Kampung Akuarium, Jakarta Utara. Menurut dia, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tak mungkin bisa bekerja sendiri untuk menciptakan kehidupan yang layak bagi warga di kawasan perkampungan. “Kami pemerintah mengajak komunitas, lembaga sosial, dan universitas untuk kemudian bersama-sama membangun sebuah kolaborasi,” ucap Anies.

Ia pun mencontohkan pembangunan Kampung Akuarium. "Agustus 2020 kemarin kita mulai membangun yang menjadi harapan untuk menjadikan kenyataan. Ini salah satu contoh kolaborasi,” ujar dia.

Anies pun berharap lewat JDCN Forum 2020, kolaborasi antar masyarakat DKI Jakarta dapat menjadi lebih masif. Menurut Anies, kolaborasi untuk membangun kota, antara Pemprov dan warga, diperlukan untuk memberikan manfaat bagi semua pihak.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anies-Muhaimin Janji Naikkan Subsidi Pendidikan, Nantinya Biaya Kuliah Jadi Sepertiganya

1 jam lalu

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengadakan kegiatan konsolidasi pemenangan Pemilu 2024 di Ancol Beach City Mall, Jakarta Utara pada Rabu, 29 November 2023. Acara tersebut dihadiri pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. TEMPO/Sultan Abdurrahman
Anies-Muhaimin Janji Naikkan Subsidi Pendidikan, Nantinya Biaya Kuliah Jadi Sepertiganya

Pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar berjanji jika terpilih akan menaikkan subsidi biaya kuliah di perguruan tinggi negeri.


Anies Tiba di Kalimatan Selatan, Diteriaki Menang Satu Putaran

2 jam lalu

Capres nomor urut satu Anies Baswedan tiba di Bandara Internasional Syamsudin Noor, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan, pada Selasa, 5 Desember 2023. TEMPO/Tika Ayu
Anies Tiba di Kalimatan Selatan, Diteriaki Menang Satu Putaran

Anies Baswedan tiba di Bandara Internasional Syamsudin Noor, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan, pada Selasa, 5 Desember 2023. Sampainya di kedatangan VVIP ia disoraki pendukungnya menang satu putaran.


Anies Baswedan Ingin Makan Malam Bersama Tiga Tokoh Ini, Siapa Saja Mereka?

2 jam lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyampaikan orasi kepada relawan di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Anies Baswedan Ingin Makan Malam Bersama Tiga Tokoh Ini, Siapa Saja Mereka?

Capres Anies Baswedan menjawab pertanyaan peserta FPCI Sabtu lalu, tentang tiga orang yang ingin ia datangi untuk makan malam. Siapa saja?


Juru Bicara Timnas Amin: Jika Terpilih Presiden Anies Baswedan Ingin Tiru Singapura

10 jam lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyampaikan orasi kepada relawan di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Juru Bicara Timnas Amin: Jika Terpilih Presiden Anies Baswedan Ingin Tiru Singapura

Juru Bicara Timnas Amin, Sulfikar Amir, menyebut Anies Baswedan ingin meniru pengelolaan Singapura jika terpilih di Pilpres 2024.


Anies Baswedan Sebut 3 Masalah di Pertanian: Pupuk, Pupuk, Pupuk

17 jam lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan berswafoto bersama relawan seusai kampanye di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Anies Baswedan Sebut 3 Masalah di Pertanian: Pupuk, Pupuk, Pupuk

Calon presiden Anies Baswedan menyebutkan pupuk sebagai masalah utama dalam sektor pertanian saat ini.


Terkini: Anies Baswedan Janji Permudah KPR, Gibran Tawarkan Dana Abadi Pesantren

17 jam lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan berswafoto bersama relawan seusai kampanye di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Terkini: Anies Baswedan Janji Permudah KPR, Gibran Tawarkan Dana Abadi Pesantren

Berita terkini: Anies Baswedan menjanjikan akan mempermudah Kredit Perumahan Rakyat (KPR), Gibran menjanjikan dana abadi pesantren.


Janji Terbaru Anies- Cak Imin saat Kampanye: Perkuat KPK, Permudah KPR hingga Bantu Modal UMKM

20 jam lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyampaikan orasi kepada relawan di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Janji Terbaru Anies- Cak Imin saat Kampanye: Perkuat KPK, Permudah KPR hingga Bantu Modal UMKM

Sejak hari pertama kampanye, Anies dan Cak Imin menyebutkan janji-janji yang akan dilakukan apabila terpilih dalam Pilpres 2024 mendatang. Apa saja?


TKN Prabowo-Gibran Sebut Format Debat Cawapres Usulan Tim AMIN saat Rapat di KPU

1 hari lalu

Pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka bersama Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran Roan Roeslani (kiri) saat menghadiri rakornas Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran bersama Tim Kampanye Daerah (TKD) seluruh Indonesia di Hotel Borobudur, Jakarta, Jumat, 1 Desember 2023. Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) perdana TKN dengan TKD seluruh Indonesia tersebut membahas langkah - langkah kedepan untuk memenangkan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
TKN Prabowo-Gibran Sebut Format Debat Cawapres Usulan Tim AMIN saat Rapat di KPU

"Perwakilan AMIN menyampaikan beberapa masukan. Salah satunyya agar debat capres-cawapres hadir bersama," kata Anggota Dewan Pakar TKN Prabowo-Gibran.


Dosen Komunikasi Politik UNY Ingatkan Bahaya Gunakan Gimik Kampanye Politik Berlebihan

1 hari lalu

Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto (tengah) berjoget saat melakukan kampanye di acara konsolidasi tokoh agama dan masyarakat di Pool Primajasa, Tasikmalaya, Jawa Barat, Sabtu 2 Desember 2023. Kunjungan tersebut merupakan kampanye perdana Prabowo sejak masa kampanye Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 dibuka pada Selasa, 28 November 2023. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Dosen Komunikasi Politik UNY Ingatkan Bahaya Gunakan Gimik Kampanye Politik Berlebihan

Meskipun disebut lumrah, tapi Dosen Komunikasi Politik UNY menyebut penggunaan gimik dalam kampanye politik secara berlebihan justru bisa bahaya.


Dosen Komunikasi Politik UNY: Gimik Politik Tak Lebih untuk Political Branding

1 hari lalu

Fikri Disyacitta, M.A. Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Negeri Yogyakarta. Foto dok. Pribadi
Dosen Komunikasi Politik UNY: Gimik Politik Tak Lebih untuk Political Branding

Kontestasi pilpres 2024 sarat dengan penggunaan gimik. Menurut Dosen Komunikasi Politik UNY, hal tersebut masih lumrah dan sebatas political branding