Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Eksklusif: Melihat dari Dekat Perkuliahan Narapidana di Lapas Pemuda Tangerang

image-gnews
Suasana perkuliahan di Kampus Kehidupan Lapas Pemuda Tangerang, Kamis 16 Juni 2022. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Suasana perkuliahan di Kampus Kehidupan Lapas Pemuda Tangerang, Kamis 16 Juni 2022. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Iklan

TEMPO.CO, Tangerang - Kesan penjara yang seram, kumuh, dan menakutkan hilang seketika begitu kaki melangkah memasuki areal Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Tangerang atau familiar disebut Lapas Pemuda Tangerang.

Suasana Lapas Pemuda di Desa Buaran Indah Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang ini justru seperti dalam pondok pesantren. Betapa tidak, alunan asmaul husna (nama-nama terbaik merujuk sifat-sifat Allah SWT) dilantunkan para warga binaan dari masjid dalam hotel prodeo itu sepanjang pagi hingga azan Zuhur berkumandang.

Berbagai aktivitas para narapidana terekam pada Kamis, 16 Juni 2022 saat Tempo mendatangi penjara dengan jumlah hunian 3.175 orang itu. Para narapidana berstatus mahasiswa mengikuti kuliah tatap muka di ruang kuliah yang bersih. Mereka mengenakan jas almamater, bersepatu dan berpakaian bersih laiknya mahasiswa di luar penjara.

 Kampus Kehidupan di Lapas Pemuda Tangerang. TEMPO/Joniansyah Hardjono

Tak Mudah Jadi Mahasiswa Lapas

Satu di antara mahasiswa itu adalah terpidana 16 tahun kasus narkotika asal Garut Jawa Barat, Asep Anjana. Pemuda 27 tahun itu bersama 29 warga binaan lainnya nampak serius mengikuti mata kuliah Islam Nusantara di ruang kuliah Kampus Kehidupan Lembaga Pemasyarakatan Kelas II Tangerang.

Mereka dengan  seksama mengikuti materi yang disampaikan Faiz Fiki Alfahmi, dosen pengampu dari Universitas Islam Syekh Yusuf (Unis) Tangerang. "Tidak mudah bisa masuk kuliah di sini, saya mengikuti proses tes dulu," kata Asep kepada Tempo usai perkuliahan.

Asep masuk perkuliahan di Kampus Kehidupan pada 2021 lalu. Saat itu, ia yang merupakan tahanan Rutan Salemba mengikuti tes kuliah bersama 14 narapidana lainnya. "Dari 14 orang, hanya 9 yang lolos, termasuk saya," kata tamatan Madrasah Aliah (MA)  itu.

Selanjutnya: Menjemput asa dalam penjara

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anak SMP Diduga Menjadi Korban Penipuan, Motor Raib Diganti Map Kosong

13 jam lalu

Ilustrasi Penipuan. vocfm.co
Anak SMP Diduga Menjadi Korban Penipuan, Motor Raib Diganti Map Kosong

Warga Pondok Aren mengatakan, anak itu menangis histeris di jalanan setelah sepeda motornya hilang dibawa pelaku penipuan.


Cerita Mahasiswa FIB Unair Studi di Kanada Setelah Lolos IISMA

14 jam lalu

Alfina Milatul Khoiroh, mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Airlangga (UNAIR) berhasil lolos program IISMA. Saat ini ia tengah menempuh studi di University of Waterloo Kanada hingga Desember mendatang. Dok. Humas Unair
Cerita Mahasiswa FIB Unair Studi di Kanada Setelah Lolos IISMA

Fina berencana menerapkan ilmu yang ia peroleh dalam penulisan skripsi di Unair.


Sempat Diterima Undip, Johar Si Anak Petani Lulus Cumlaude di FEB UGM

17 jam lalu

Johar Ma'mun (UGM)
Sempat Diterima Undip, Johar Si Anak Petani Lulus Cumlaude di FEB UGM

Johar tak pernah sedikit pun menyangka bisa melanjutkan pendidikan hingga diterima UGM, lantaran terkendala secara finansial.


Polisi Ungkap Jenis Peluru Milik Pelaku Pencurian Motor dan Penembakan di Tangerang

17 jam lalu

Kapolresta Tangerang Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono. Foto: ANTARA HO/Polresta Tangerang
Polisi Ungkap Jenis Peluru Milik Pelaku Pencurian Motor dan Penembakan di Tangerang

Korban penembakan dan pencurian ini tewas akibat peluru yang melukai kepalanya


Mahasiswa FKG Unair Sukses Memanfaatkan AI dan AR dalam Metode Implant Placement

19 jam lalu

Tim mahasiswa Kedokteran Gigi Unair saat menjadi juara pertama dalam 15th Dentistry Scientific Festival di Universitas Brawijaya (Sumber: Istimewa)
Mahasiswa FKG Unair Sukses Memanfaatkan AI dan AR dalam Metode Implant Placement

Ketiga mahasiswa FKG Unair itu mengusung inovasi Implant Placement yang terintegrasi dengan teknologi berupa AI dan AR.


Enggan Diajak Rujuk, Wanita di Ciledug Dipukuli Mantan Suami

19 jam lalu

Rekaman CCTV memperlihatkan penganiayaan yang dialami oleh seorang juru parkir, Sanny Liana, di Ciledug, Tangerang, Ahad, 8 September 2024. Istimewa
Enggan Diajak Rujuk, Wanita di Ciledug Dipukuli Mantan Suami

Sanny Liana, seorang juru parkir, menjadi korban penganiayaan yang dilakukan oleh mantan suaminya. Diduga karena menolak rujuk


Kades Wanakerta Tersangka Pemalsuan Sertifikat Tanah, Pemkab Tangerang Tunjuk Yayan Jariyan jadi Plt

21 jam lalu

Ilustrasi sertifikat tanah. Istimewa
Kades Wanakerta Tersangka Pemalsuan Sertifikat Tanah, Pemkab Tangerang Tunjuk Yayan Jariyan jadi Plt

Seorang kepala desa (kades) di Kabupaten Tangerang diduga memalsukan sertifikat tanah milik salah satu warganya


Mahasiswa Termuda di UNY Tahun Ini dari SMK, Masuk Fakultas Ekonomi

1 hari lalu

Novi Putri Rachmawati tercatat sebagai mahasiswa termuda dalam PKKMB UNY tahun 2024. Foto : UNY
Mahasiswa Termuda di UNY Tahun Ini dari SMK, Masuk Fakultas Ekonomi

Novi Putri Rachmawati menjadi mahasiswi termuda Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) setelah dirinya lolos SNBT 2024. Sebelumnya hanya kagumi di TikTok


Pasutri Lansia di Tangerang Ditemukan Tewas dalam Rumah Terkunci, Misteri Luka Tusuk dan Surat Wasiat

1 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Pasutri Lansia di Tangerang Ditemukan Tewas dalam Rumah Terkunci, Misteri Luka Tusuk dan Surat Wasiat

Pasangan suami istri lanjut usia ditemukan tewas dalam rumah yang terkunci di Cipondoh, Tangerang. Ada luka tusuk dan surat wasiat


Diperpanjang hingga 10 September, Begini Cara Cek Akreditasi Kampus dan Prodi untuk Daftar CPNS 2024

1 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Diperpanjang hingga 10 September, Begini Cara Cek Akreditasi Kampus dan Prodi untuk Daftar CPNS 2024

Salah satu persyaratan utama dalam pendaftaran CPNS 2024 adalah melampirkan bukti akreditasi kampus dan prodi. Begini cara mengeceknya.