Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polisi di Buleleng Diduga Terlibat Judi Online karena Gaji Cepat Habis dan Pinjam Uang

Reporter

image-gnews
Ilustrasi pemain judi online. Selain wartawan, Menkominfo Budi Arie mengungkapkan bahwa pegawai di Kementerian Komunikasi dan Informatika juga terlibat praktik judi online. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ilustrasi pemain judi online. Selain wartawan, Menkominfo Budi Arie mengungkapkan bahwa pegawai di Kementerian Komunikasi dan Informatika juga terlibat praktik judi online. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kapolres Buleleng Ajun Komisaris Besar Ida Bagus Widwan Sutadi mengatakan ada indikasi anak buahnya terpapar judi online (judol). Hal ini diketahui karena setelah diamati anggota tersebut gajinya cepat habis, ditambah mulai melakukan peminjaman uang.

“Sudah kami peringatkan, karena kami lakukan asesmen dan pengawasan berdasarkan indikasi,” katanya dikutip dari Teras.id, Ahad, 29 Juni 2024.

Ia menyebut Polres Buleleng akan membentuk tim siber kecil untuk memantau apakah ada personelnya yang terpapar judi online.

Tim ini akan mengawasi semua anggota polres Buleleng hingga polsek jajaran.

Menurut AKBP Widwan, dengan anggota polisi bermain judi online, tak hanya merugikan diri sendiri namun orang lain.

Mereka yang bermain judi online akan mengabaikan semuanya termasuk tugasnya sebagai anggota kepolisian. “Bisa saja menghalalkan segala cara agar mendapatkan uang, untuk digunakan bermain judi online,” ucap dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dia memastikan, pengawasan terhadap anggotanya akan dilakukan secara berjenjang. Pengawasan itu akan melibatkan kasat dan kapolsek.

Selain mengawasi anggota polisi, kepolisian juga mengawasi akun media sosial influencer yang mempromosikan judi online. “Jika influencer tersebut ikut merasakan uang dari judi online, juga terlibat aktif dalam promosi, mereka bisa saja terkena hukuman,” ucap dia.

BALIPOST

Pilihan Editor: Dugaan Penyiksaan Afif Maulana, Kapolda Sumbar: Rekaman CCTV di Polsek Kuranji Terhapus Otomatis

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penegak Hukum Diminta Sikat Bandar Judi Online dari Hulu ke Hilir

1 jam lalu

Ilustrasi pemain judi online. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie akan mengumumkan karyawan dari Kementerian Kominfo yang bermain judi online, pada Kamis, 27 Juni 2024 mendatang. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Penegak Hukum Diminta Sikat Bandar Judi Online dari Hulu ke Hilir

Peneliti Elsam Nurul Izmi meminta para penegak hukum untuk sigap memberingkus bandar dan pelaku judi online.


Kata PBNU dan Menko PMK Soal Pemberantasan Judi Online

17 jam lalu

Warga mengakses situs judi online melalui gawainya di Bogor, Jawa Barat, Kamis, 30 Mei 2024. ANTARA/Yulius Satria Wijaya
Kata PBNU dan Menko PMK Soal Pemberantasan Judi Online

Tokoh-tokoh keagamaan akan dilibatkan dalam pemberantasan judi online.


Polisi Tangkap Empat Perempuan di Bogor yang Promosikan Judi Online, Satu Di antaranya Pelajar

20 jam lalu

Tiga dari empat pelaku promoter Judi Online dihadirkan saat Satreskrim Polres Bogor merilis pemberantasan judi online di Mapolres Bogor, Cibinong. Selasa, 2 Juli 2024. Dok. Polres Bogor
Polisi Tangkap Empat Perempuan di Bogor yang Promosikan Judi Online, Satu Di antaranya Pelajar

Polres Bogor dalam lima hari terakhir menangkap empat perempuan karena terindikasi mempromosikan judi online.


Polda DIY Tangkap Enam Influencer Diduga Promosi Judi Online, 3 Masih Pelajar dan Mahasiswa

21 jam lalu

Ilustrasi Judi Online (Tempo)
Polda DIY Tangkap Enam Influencer Diduga Promosi Judi Online, 3 Masih Pelajar dan Mahasiswa

Dari enam tersangka yang diduga promosikan judi online, tiga orang tidak ditahan karena statusnya pelajar dan mahasiswa.


Satgas Pasti OJK Sumsel Babel Blokir 4.921 Rekening Bank yang Ditengarai Terlibat Judi Online

22 jam lalu

Ilustrasi OJK / Otoritas Jasa Keuangan. Tempo/Tony Hartawan
Satgas Pasti OJK Sumsel Babel Blokir 4.921 Rekening Bank yang Ditengarai Terlibat Judi Online

Satgas PASTI OJK Sumsel Babel telah memblokir 4.921 rekening bank yang ditenggarai terlibat judi online.


Alasan di Balik Rencana Jokowi Berminat Mendirikan Family Office di Bali

23 jam lalu

(Dari kiri) Dito Ariotedjo, Menteri Pemuda dan Olahraga, Luhut Binsar Panjaitan, Menko Maritim dan Investasi, Sandiaga Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, dalam Konferensi Pers F1 Powerboat (F1H20) di Kemenko Marves, Jakarta Pusat pada Rabu, 7 Februari 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Alasan di Balik Rencana Jokowi Berminat Mendirikan Family Office di Bali

Jokowi akan membentuk tim khusus untuk mengkaji penyesuaian regulasi terkait penerapan family office atau kantor keluarga di Indonesia.


Tentang Family Office di Bali dan 3 Jenisnya

1 hari lalu

Ilustrasi WNA di Bali. Dok. Kemenparekraf
Tentang Family Office di Bali dan 3 Jenisnya

Family office adalah firma penasihat pengelolaan kekayaan swasta yang melayani individu dengan kekayaan bersih sangat tinggi (HNWI).


Line Up Festival Musik Here Comes The Sun Eater di Bali 6 Juli 2024

1 hari lalu

Here Comes The Sun Eater. Foto: Instagram/@hctsfestival
Line Up Festival Musik Here Comes The Sun Eater di Bali 6 Juli 2024

Festival musik Here Comes The Sun Eater (HCTS) akan menghadirkan kolaborasi Hindia dan Lomba Sihir yang belum pernah ditampilkan di Bali sebelumnya.


Telusuri Keunikan 5 Kampung Adat di Indonesia

1 hari lalu

Kampung adat Bena, Flores. Tempo/Francisca Christy Rosana
Telusuri Keunikan 5 Kampung Adat di Indonesia

Masyarakat kampung adat Desa Trunyan Bali memiliki tradisi membiarkan mayat membusuk di tanah yang dangkal. Ini keunikan 4 kampung adat lainnya.


2 Wanita di Bogor Promosikan Situs Judi Online di IG, Sambil Jualan Konten Asusila dan Untuk Sewa Kos

1 hari lalu

Polresta Bogor menangkap dua perempuan karena mempromosikan situs judi online, Senin, 1 Juli 2024. ANTARA/Shabrina Zakaria.
2 Wanita di Bogor Promosikan Situs Judi Online di IG, Sambil Jualan Konten Asusila dan Untuk Sewa Kos

Polresta Bogor menangkap dua perempuan yang mempromosikan situs judi online di akun Instagram mereka. Ada yang sambil jualan konten asusila.