Polisi Tawarkan Pengamanan Khusus untuk Dirut Transjakarta  

Reporter

Rabu, 14 Juni 2017 14:13 WIB

google

TEMPO.CO, Jakarta – Kepala Kepolisian Resor Jakarta Timur Komisaris Besar Andry Wibowo menawarkan pengamanan khusus kepada Direktur Utama PT Transjakarta Budi Kaliwono yang rumahnya dilempar bom molotov, Selasa, 13 Juni 2017. “Kalau dia (Budi) butuh pengamanan khusus, akan kami berikan," kata Andry saat ditemui di Mapolda Metro Jaya, Rabu, 14 Juni 2017.

Selain itu, Polres Jakarta Timur akan meningkatkan pengamanan dan patroli, termasuk pengamanan di wilayah rumah Budi, Jalan Bandeng II, Jati, Pulo Gadung, Jakarta Timur. Patroli Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) akan diintensifkan. “Akan lebih intensif dalam satu hingga lima hari ke depan,” ujar Andry.

Baca:
Dilempar Bom Molotov, Polisi Periksa CCTV Rumah Bos TransJakarta
Rumah Direktur Utama Transjakarta Dilempar Bom Molotov

Polisi menyelidiki kasus pelemparan bom molotov ke rumah Budi oleh orang tak dikenal. Sejumlah saksi diperiksa untuk mengetahui kemungkinan adanya ancaman lain. "Lagi kami dalami semua dan kami periksa," ucap Andry.

Bom molotov meledak saat Budi berada di rumahnya. Budi dan istrinya mencari asal suara ledakan dan menemukan api menyala di samping mobilnya.

Baca juga:
Kebanjiran, Seluruh Saluran Air Bandara Soekarno-Hatta Diperiksa
Penguasaan Pulau, Satu Lagi Warga Pulau Pari Dilaporkan ke Polisi

Setelah memadamkan api, Budi langsung melapor ke Polsek Pulo Gadung.
Tidak ada kerusakan dalam kejadian itu. “Hanya botol kecil, pecah saja botolnya," kata Andry.

INGE KLARA SAFITRI

Berita terkait

Cerita Warga Depok Sering Lihat Pria Tak Dikenal Kunjungi Rumah Polisi Pesta Narkoba

21 hari lalu

Cerita Warga Depok Sering Lihat Pria Tak Dikenal Kunjungi Rumah Polisi Pesta Narkoba

Cerita penangkapan lima anggota polisi pesta narkoba mulai terendus warga Kampung Palsigunung, Depok, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Penangkapan Polisi yang Terlibat Kasus Narkoba Layak Diapresiasi

24 hari lalu

Pengamat Sebut Penangkapan Polisi yang Terlibat Kasus Narkoba Layak Diapresiasi

ISESS sebut penangkapan polisi yang diduga terlibat kasus narkoba perlu diapresiasi.

Baca Selengkapnya

Dilepas Karena Bukan Pemakai Narkoba, Anggota Polres Metro Jaktim Kembali Bertugas

25 hari lalu

Dilepas Karena Bukan Pemakai Narkoba, Anggota Polres Metro Jaktim Kembali Bertugas

Satu anggota Polres Metro Jakarta Timur yang ikut ditangkap bersama empat polisi dari Polda Metro Jaya karena pesta narkoba di Depok dilepas.

Baca Selengkapnya

Kasus Polisi Pesta Narkoba di Depok, Anggota Polres Jaktim Dilepas karena Terbukti Tidak Terlibat

25 hari lalu

Kasus Polisi Pesta Narkoba di Depok, Anggota Polres Jaktim Dilepas karena Terbukti Tidak Terlibat

Satu personel yang ditangkap dalam penggerebekan polisi pesta narkoba di Depok sudah dilepas dan kembali bertugas.

Baca Selengkapnya

5 Polisi Pesta Narkoba di Depok Terancam Hukuman Pemecatan Bila Terbukti Bersalah

26 hari lalu

5 Polisi Pesta Narkoba di Depok Terancam Hukuman Pemecatan Bila Terbukti Bersalah

Lima polisi pesta narkoba ditangkap di Depok. Mereka dari kesatuan narkoba Polda Metro Jaya dan Polres Metro Jakarta Timur

Baca Selengkapnya

5 Polisi Ditresnarkoba Ditangkap saat Pakai Sabu, Polda Metro Jaya Janji Akan Ungkap dan Proses Pelaku

26 hari lalu

5 Polisi Ditresnarkoba Ditangkap saat Pakai Sabu, Polda Metro Jaya Janji Akan Ungkap dan Proses Pelaku

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi membenarkan personelnya memakai sabu. Berjanji memproses dengan tegas.

Baca Selengkapnya

Penggerebekan Lapak Diduga Tempat Perjudian di Ciracas, Tak Ada Penjudi yang Tertangkap

49 hari lalu

Penggerebekan Lapak Diduga Tempat Perjudian di Ciracas, Tak Ada Penjudi yang Tertangkap

Polisi sudah mengidentifikasi sejumlah warga di sekitar lokasi perjudian itu untuk mencari pemilik atau bandar lapak judi tersebut.

Baca Selengkapnya

Ghatan Saleh Ditetapkan Tersangka Kasus Percobaan Pembunuhan dan Kepemilikan Senjata Api

29 Februari 2024

Ghatan Saleh Ditetapkan Tersangka Kasus Percobaan Pembunuhan dan Kepemilikan Senjata Api

Penyidik Polres Metro Jakarta Timur juga bakal menggeledah kediaman tersangka Ghatan Saleh untuk mencari alat bukti lain soal kepemilikan senjata api.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Motif Ghatan Saleh Terduga Pelaku Penembakan ke Temannya karena Saling Ejek

29 Februari 2024

Polisi Ungkap Motif Ghatan Saleh Terduga Pelaku Penembakan ke Temannya karena Saling Ejek

Dari hasil pemeriksaan, Nicolas menyebut Ghatan Saleh merasa kecewa terhadap korban karena ejekan itu.

Baca Selengkapnya

Mantan Suami Artis Diduga Terlibat Penembakan di Jatinegara, Polisi Sebut Pelaku Mangkir 2 Kali Pemeriksaan

27 Februari 2024

Mantan Suami Artis Diduga Terlibat Penembakan di Jatinegara, Polisi Sebut Pelaku Mangkir 2 Kali Pemeriksaan

Mantan suami artis diduga terlibat penembakan di Jakarta Timur. Polisi telah memanggil pelaku, tetapi tidak hadir.

Baca Selengkapnya