Mantan Gubernur DKI Jakarta Surjadi Soedirdja Wafat

Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengunjungi rumah Gubernur DKI Jakarta ke 13 Soerjadi Soedirdja, di Kawasan Cilqndak, Jakarta, 6 Juli 2016. TEMPO/Larissa
Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengunjungi rumah Gubernur DKI Jakarta ke 13 Soerjadi Soedirdja, di Kawasan Cilqndak, Jakarta, 6 Juli 2016. TEMPO/Larissa

Mantan Gubernur DKI Jakarta periode 1992–1997 Surjadi Soedirdja meninggal dunia hari ini, Selasa 3 Agustus 2021 pukul 10.35 WIB. Gubernur DKI ke13 ini meninggal pada usia 83 Tahun. "Mohon doanya semoga beliau husnul khatimah, dimaafkan segala dosanya, dilipatgandakan semua amal ibadahnya dan diberikan tempat yang terbaik disisi Allah SWT." Demikian keterangan keluarga besar Surjadi.

Lulusan Akademi Militer nasional tahun 1962 ini pernah menjabat Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah pada Oktober 1999 – 23 Juli 2001.  

Pada masa kepemimpinannya di DKI Jakarta, lelaki kelahiran 11 Oktober 1938 ini membuat proyek pembangunan rumah susun, menciptakan kawasan hijau, dan juga memperbanyak daerah resapan air. Adapun proyek kereta api bawah tanah dan jalan susun tiga yang sempat didengung-dengungkan pada masanya belum terwujud.

Surjadi membebaskan jalan-jalan Jakarta dari angkutan becak, program yang telah dimulai sejak gubernur sebelumnya. Soerjadi memberlakukan Sistem Satu Arah pada sejumlah ruas jalan.

Untuk mendukung laju mobilitas penduduk, Jakarta pemerintah pusat dan pemerintah daerah serta pihak swasta membangun sejumlah jalan tol yaitu Tol Dalam Kota, Tol Lingkar Luar, Tol Bandara, serta ruas tol Jakarta-Cikampek, Jakarta-Bogor-Ciawi, dan Jakarta-Merak, yang menghubungkan Jakarta dengan kota-kota di sekitarnya.

Mantan Gubernur DKI Jakarta Soerjadi juga menerapkan peningkatan disiplin dan kualitas sumber daya aparat dalam Lima Pedoman Kerja Aparat Pemerintah DKI Jakarta. Dari program itu, Pemerintah DKI Jakarta menerima Penghargaan 'Samya Krida Tata Tenteram Karta Raharja'. Penghargaan itu merupakan apresiasi atas hasil karya tertinggi dalam melaksanakan Pembangunan 5 Tahun.

Baca: Begini Kronologi Mantan Gubernur DKI Fauzi Bowo Terpapar Covid-19

EGHA MAHDAVICKIA | WIKIPEDIA








Yogyakarta Mulai Siapkan Pengembangan Becak Listrik Jadi Transportasi Wisata

12 hari lalu

Gubernur DIY Sri Sultan HB X menjajal becak listrik yang diproyeksikan mengisi transportasi wisata di Yogyakarta Senin (20/3). Dok. Istimewa
Yogyakarta Mulai Siapkan Pengembangan Becak Listrik Jadi Transportasi Wisata

Becak listrik becak ini ditargetkan akan beroperasi pada tahun 2024.


Nama Tidak Boleh Satu Kata, Berikut Bunyi Aturan Nama dari Mendagri Tito Karnavian

21 hari lalu

Ilustrasi Kartu Keluarga Online. Istimewa
Nama Tidak Boleh Satu Kata, Berikut Bunyi Aturan Nama dari Mendagri Tito Karnavian

Berdasarkan Permendagri, Tito Karnavian telah keluarkan aturan nama tidak lagi boleh hanya satu kata. Bagaimana bunyi aturannya?


Anies Baswedan Ungkit Survei Pilgub DKI 2017 Saat Deklarasi Capres PKS

37 hari lalu

Bakal Calon Presiden Republik Indonesia, Anies Baswedan memberikan sambutan di Kantor DPP PKS, Kamis, 23 Februari 2023. Ketiga partai yang telah mendeklarasikan Anies sebagai bakal capres disebut akan segera mengukuhkan pembentukan Koalisi Perubahan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Anies Baswedan Ungkit Survei Pilgub DKI 2017 Saat Deklarasi Capres PKS

Anies Baswedan bernostalgia saat dirinya memenangkan Pilgub DKI 2017 dengan dukungan PKS.


NasDem Bantah Anies Baswedan Akan Jegal Proyek IKN

42 hari lalu

Presiden Joko Widodo (kanan) bersama Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kiri) berfoto bersama pembalap di
NasDem Bantah Anies Baswedan Akan Jegal Proyek IKN

NasDem menyatakan Anies Baswedan memiliki rekam jejak meneruskan program Jokowi saat menjadi Gubernur DKI Jakarta.


Momen Ridwan Kamil Salah Sebut Dirinya Gubernur DKI Jakarta

43 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bersama Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Plt. Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Tjahyono usai melakukan penandatangan MoU Dukungan Pembangunan MRT Koridor Timur-Barat (Cikarang-Jakarta-Balaraja) Phase 1 Stage 1 (Tomang-Medan Satria) di Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, Jumat, 17 Februari 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
Momen Ridwan Kamil Salah Sebut Dirinya Gubernur DKI Jakarta

Ridwan Kamil sempat salah menyebut dirinya sebagai Gubernur DKI Jakarta saat menyambut Heru Budi Hartono.


Saat Ridwan Kamil Salah Ucap di Acara MoU Pembangunan MRT: Juni Saya Jadi Gubernur DKI

43 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bersama Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Plt. Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Tjahyono usai melakukan penandatangan MoU Dukungan Pembangunan MRT Koridor Timur-Barat (Cikarang-Jakarta-Balaraja) Phase 1 Stage 1 (Tomang-Medan Satria) di Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, Jumat, 17 Februari 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
Saat Ridwan Kamil Salah Ucap di Acara MoU Pembangunan MRT: Juni Saya Jadi Gubernur DKI

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono menghadiri acara penandatanganan MoU dukungan pembangunan MRT


Gibran Soal Maju Pilgub DKI Jakarta 2024: dari Malu-malu Sampai Minta Doa

20 Januari 2023

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka memberikan penjelasan tentang perjalanannya ke Abu Dhabi minggu lalu saat tiba di Balai Kota Solo, Senin, 2 Januari 2023.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Gibran Soal Maju Pilgub DKI Jakarta 2024: dari Malu-malu Sampai Minta Doa

Nama Gibran Rakabuming Raka disebut-sebut akan maju dalam kontestasi Pemilihan Gubernur atau Pilgub DKI Jakarta 2024 mendatang.


RUPSLB Setujui Pengunduran Diri Heru Budi Hartono Sebagai Komisaris Bank BTN

11 Januari 2023

Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono usai mengukuhkan/melantik Kepala Perwakilan BPKP Provinsi DKI Jakarta di Balai Agung, Balai Kota DKI Jakarta, Senin, 9 Januari 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
RUPSLB Setujui Pengunduran Diri Heru Budi Hartono Sebagai Komisaris Bank BTN

Pengunduran diri Heru Budi Hartono sebagai Komisaris Bank BTN dilakukan karena telah diangkat menjadi Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta.


Saat Warga Penasaran Soal Rumah Mewah Eny dan Tiko di Jakarta Timur: Datang Lalu Foto-foto

8 Januari 2023

Warga melihat rumah ibu Eny yang viral di kawasan Cakung, Jakarta, Jumat, 6 Januari 2022. Viral Kisah Ibu Eny dan putranya Tiko, yang tinggal di rumah mewah terbengkalai dan tanpa listrik serta air sejak tahun 2010. TEMPO/M Taufan Rengganis
Saat Warga Penasaran Soal Rumah Mewah Eny dan Tiko di Jakarta Timur: Datang Lalu Foto-foto

Setelah kisah tentang Bu Eny dan Tiko yang tinggal di rumah mewah tanpa listrik dan air viral, kini warga mulai mendatangi rumah yang ada di kawasan Klender, Jatinegara, Jakarta Timur tersebut. Mereka datang ke lokasi tersebut lantaran merasa penasaran.


Revitalisasi Halte Transjakarta Jadi Penyebab Skywalk Kebayoran Lama Belum Dioperasikan

3 Januari 2023

Rangkaian Kereta Rel Listrik melintas di samping pembangunan pembangunan jembatan penyeberangan orang (skywalk) yang menghubungkan Stasiun Kebayoran dengan Halte Transjakarta di Kebayoran, Jakarta, Rabu, 19 Oktober 2022. Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Bina Marga DKI Jakarta membangun jembatan penyeberangan orang (skywalk) Kebayoran Lama dengan panjang 450 meter yang didesain menggunakan cahaya artistik serta dilengkapi fasilitas lift. Nantinya skywalk Kebayoran Lama mengintegrasikan Stasiun Kereta Rel Listrik (KRL) Kebayoran dengan Halte Transjakarta koridor 8 dan koridor 13. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Revitalisasi Halte Transjakarta Jadi Penyebab Skywalk Kebayoran Lama Belum Dioperasikan

Dinas Bina Marga Jakarta menyampaikan penyebab skywalk Kebayoran Lama belum dioperasikan. Alasannya, karena halte Transjakarta masih direvitalisasi.