Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Proyek Alun Alun Kota Bogor Sudah 20 Persen, Ini Kata Wakil Wali Kota

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Penertiban PKL dan lapak-lapaknya di Jalan Dewi Sartika, Kota Bogor, Senin 2 Desember 2019. Penertiban untuk rencana pembangunan alun-alun Kota Bogor. TEMPO/M.A MURTADHO
Penertiban PKL dan lapak-lapaknya di Jalan Dewi Sartika, Kota Bogor, Senin 2 Desember 2019. Penertiban untuk rencana pembangunan alun-alun Kota Bogor. TEMPO/M.A MURTADHO
Iklan

TEMPO.CO, Bogor -Pembangunan Alun Alun Kota Bogor di Jalan Dewi Sartika sejak dilakukan "ground breaking" pada 23 Juni 2021 sampai saat ini progresnya sudah mencapai hampir 20 persen.

Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim, usai meninjau lokasi pembangunan Alun Alun Kota Bogor, kemarin, mengatakan, pencapaian tersebut karena adanya kontribusi dari PT Kereta API Indonesia (KAI), PT Kereta Commuter Indonesia (KCI), serta Kementerian Perhubungan yang mendukung pengintegrasian aset Pemerintah Kota Bogor dan aset PT KAI di depan Stasiun Bogor.

Menurut Dedie A Rachim, untuk pengintegrasian aset agar kawasan Alun-Alun Kota Bogor terintegrasi dengan Stasiun Bogor, maka tembok pembatas antara lokasi lahan pembangunan Alun Alun dan Stasiun Kota Bogor di Jalan Nyi Raja Permas, yang telah berusia 30 tahun, dirobohkan.

Tembok pembahas tersebut, sebelumnya dibangun PT Exotika yang mengelola Taman Topi dan Taman Ade Irma Suryani. Lokasi kedua taman seluas sekitar 17.000 m2 yang telah selesai kontraknya pada Desember 2019 itu, kini dibangun menjadi Alun Alun.

"Hari ini kita robohkan tembok pembatas, untuk mengintegrasikan aset Pemerintah Kota Bogor dan aset PT KAI, agar bisa bangun saluran drainase di sekeliling Alun Alun," katanya, Jumat, 13 Agustus 2021.

Meskipun tembok pembatas tersebut dirobohkan tapi ke depan aset PT KAI tidak akan terganggu. Pemerintah Kota Bogor juga mengatak PT KAI untuk bersama-sama memelihara kawasan Alun-alun yang juga terintegrasi dengan Masjid Agung.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dengan dirobohkannya tembok pembatas ini, nanti setelah Alun Alun selesai dibangun, maka view Alun Alun akan menonjolkan bangunan Stasiun Bogor yang sudah berdiri sejak tahun 1881.

Kebutuhan saat ini, membongkar tembok pembatas antara bekas Taman Topi dan Stasiun Bogor, untuk menyesuasikan estetika disain taman dan Alun Alun yang sudah disiapkan. "Nantinya akan dibangun tembok baru yang tidak tinggi dan lebih estetis, menyesuaikan dengan desain Alun Alun," katanya.

Pembangunan Alun Alun Kota Bogor mengalokasikan anggaran sekitar Rp13,6 miliar yang bersumber dari APBD Provisni Jawa Barat. Pembangunan Alun Alun ini dijadwalkan selesai pada awal Desember 2021.

ANTARA
Baca juga : PPKM Darurat, Penumpang KRL Berkurang hingga 27 Persen

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Golkar Lebih Mendorong Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar daripada Jakarta, Apa Alasannya?

3 hari lalu

Politikus Golkar Ridwan Kamil dipanggil Presiden Joko Widodo atau Jokowi ke Istana Negara, pada Selasa, 12 Desember 2023. TEMPO/Daniel A. Fajri
Golkar Lebih Mendorong Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar daripada Jakarta, Apa Alasannya?

Jika Ridwan Kamil maju di Pilkada Jabar, Golkar akan berfokus pada pencalonan Ahmad Zaki Iskandar dan Erwin Aksa di Jakarta.


Respons Bima Arya soal Maju Pilgub Jabar 2024, Singgung Nama Ridwan Kamil dan Dedi Mulyadi

4 hari lalu

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (kiri) bersama Wali Kota Bogor Bima Arya (kanan) berswafoto dengan warga saat meninjau pembangunan jembatan Otista, Kota Bogor, Jawa Barat, Jumat 21 Juli 2023. Kunjungan kerja Gubernur Jawa Barat di Kota Bogor tersebut dilakukan untuk meninjau pembangunan yang menggunakan anggaran berasal dari bantuan Pemerintah Provinsi Jawa Barat. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
Respons Bima Arya soal Maju Pilgub Jabar 2024, Singgung Nama Ridwan Kamil dan Dedi Mulyadi

Mantan Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto menyatakan dirinya siap maju di Pilkada 2024 setelah mendapat arahan dari Ketum PAN, tapi...


Didukung PAN, Bima Arya Bersiap Maju Pilgub Jawa Barat 2024

4 hari lalu

Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto dalam acara Simposium Digitalisasi Aksara Sunda yang digelar secara virtual di Paseban Sri Bima, Balai Kota Bogor, Senin, 7 Juni 2021. Kredit: PANDI
Didukung PAN, Bima Arya Bersiap Maju Pilgub Jawa Barat 2024

Mantan Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto menyatakan dirinya siap maju jadi calon gubernur Jabar setelah mendapat arahan dari Ketua Umum PAN Zulhas


Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

9 hari lalu

Sekretaris Pribadi Ibu Negara Iriana, Sendi Ferdiansyah siap maju sebagai Calon Wali Kota Bogor. Foto: Isitimewa
Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

Pilkada 2024 untuk Wali Kota Bogor akan diramaikan ajudan iriana Jokowi, Wakil Wali Kota, dan aktor Jin dan Jun Sahrul Gunawan.


PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

10 hari lalu

 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PLN di Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, 21 November 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

Penyediaan SPKLU itu merupakan bentuk dukungan PLN terhadap uji coba 5 unit Angkutan Umum Perkotaan Berbasis Listrik di Kota Bogor (Alibo).


H+3 Lebaran, KAI Commuter Catat Ada 31 Ribu Lebih Pengguna yang Turun di Stasiun Bogor

15 hari lalu

Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
H+3 Lebaran, KAI Commuter Catat Ada 31 Ribu Lebih Pengguna yang Turun di Stasiun Bogor

KAI Commuter akan menyesuaikan akses keluar - masuk pengguna ke area Stasiun Bogor mulai tanggal 9 - 16 April 2024.


Curah Hujan Tinggi di Bogor, Ahli Meteorologi IPB Ungkap Fakta Ini

24 hari lalu

Ilustrasi hujan. REUTERS
Curah Hujan Tinggi di Bogor, Ahli Meteorologi IPB Ungkap Fakta Ini

Setidaknya ada tiga faktor utama yang menyebabkan curah hujan di Kota Bogor selalu tinggi. Namun bukan hujan pemicu seringnya bencana di wilayah ini.


10 Fakta Ledakan Gudang Peluru Kodam Jaya di Ciangsana

27 hari lalu

Warga memperlihatkan video ledakan di Batalyon Artileri Medan (Yonarmed) 07/155 GS Kodam Jaya di Ciangsana, Kabupaten Bogor, Sabtu, 30 Maret 2024. Gudang yang meledak itu berisi amunisi yang telah kedaluwarsa. Usia dari sejumlah amunisi itu diperkirakan sudah lebih dari 10 tahun. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
10 Fakta Ledakan Gudang Peluru Kodam Jaya di Ciangsana

Ledakan gudang peluru Kodam Jaya di Ciangsana, Bogor mengejutkan publik, Sabtu lalu. Pangdam Jaya sebut ini penbyebabnya.


Profil Sendi Fardiansyah, Sespri Iriana Jokowi yang Siap jadi Cawalkot Bogor

39 hari lalu

Sekretaris Pribadi Iriana, Sendi Fardiansyah, saat bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 18 Maret 2024. Foto: Istimewa
Profil Sendi Fardiansyah, Sespri Iriana Jokowi yang Siap jadi Cawalkot Bogor

Seperti apa sosok Sendi Fardiansyah, Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang siap maju calon Wali Kota Bogor


Pesan Jokowi ke Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang Maju Pilkada Kota Bogor

39 hari lalu

Sekretaris Pribadi Iriana, Sendi Ferdiansyah, saat bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 18 Maret 2024. Foto: Istimewa
Pesan Jokowi ke Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang Maju Pilkada Kota Bogor

Sekretaris Pribadi Ibu Negara Iriana Jokowi, Sendi Fardiansyah, mengaku mendapat pesan dari Jokowi soal rencananya untuk maju di Pilkada Kota Bogor.