Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cuaca dan Momen Idul Adha, Pengunjung Ragunan Menurun Selama Libur Panjang

Reporter

image-gnews
Suasana wisata di Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta, Jumat, 12 April 2024. Libur hari raya Idul Fitri, dimanfaatkan sejumlah warga DKI Jakarta untuk berkunjung ke beberapa tempat wisata termasuk Kebun Binatang Ragunan. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Suasana wisata di Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta, Jumat, 12 April 2024. Libur hari raya Idul Fitri, dimanfaatkan sejumlah warga DKI Jakarta untuk berkunjung ke beberapa tempat wisata termasuk Kebun Binatang Ragunan. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Humas Taman Margasatwa Ragunan Wahyudi Bambang menjelaskan bahwa kondisi libur panjang kali ini berbeda dengan libur panjang sebelumnya. “Untuk libur panjang kali ini rada beda, di bulan Mei kemarin bisa mencapai sekitar 40 ribu- an pengunjung. Tapi untuk liburan kali ini beda, saya pikir ada beberapa faktor.” Kata Bambang saat di temui oleh Tempo di Taman Margasatwa Ragunan pada Senin, 17 Juni 2024.

Bambang mengungkapkan bahwa cuaca menjadi salah satu faktor utama yang mempengaruhi jumlah pengunjung. “Di hari pertama libur panjang kemarin, hari Jumat, turun hujan dari pagi sampai sore, lumayan panjang. Kemudian hari Sabtu hujan lagi,” ujarnya.

Akibatnya, jumlah pengunjung menurun drastis. “Pengunjung kita hanya sampai 15 ribu, hari Sabtu, tercatat 16.600 ribu pengunjung. Hari ini tidak terlalu banyak, hingga jam 14.00 tercatat sebanyak 16.800 ribu. Tidak terlalu banyak menurut kami. Kalau long weekend biasanya bisa mencapai sekitar 20 - 40 ribu pengunjung.”

Selain cuaca, Bambang juga menyebutkan bahwa perubahan jam operasional dikarenakan adanya perayaan Idul Adha turut mempengaruhi jumlah pengunjung. “Kemungkinan karena jam operasional kita sedikit mundur ya, biasanya jam 7 pagi kita buka. Ini kita bukanya jam 9. Terus yang kedua, hari ini adalah hari raya Idul Adha, jadi ada kemungkinan masyarakat sedang memotong hewan qurban,” jelasnya.

Meskipun begitu, Bambang optimis jumlah pengunjung akan meningkat pada esok hari Selasa, 18 Juni 2024. “Ada kemungkinan puncak tertinggi tuh besok hari selasa. Hari Selasa meski libur weekend, cuti bersama, kemungkinan besok puncak tertinggi. Namun untuk prediksi kita belum tahu ya.” tambahnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Terkait harga tiket masuk Ragunan, Bambang memastikan tidak ada perubahan. “Harga tiket masuk Ragunan tetap normal, tiket masuk dewasa itu Rp 4.000 dan anak - anak Rp 3.000. Itu sama seperti kondisi hari biasa, di luar long weekend pun sama tidak ada perubahan,” jelasnya. 

Akses masuk ke Taman Margasatwa Ragunan saat ini sudah dapat di beli secara offline dan online. Untuk pembelian tiket secara online, pengunjung bisa melalui aplikasi ‘Taman Margasatwa Ragunan’ yang dapat di unduh melalui aplikasi Playstore. Sedangkan untuk pembelian offline, akses masuk menggunakan kartu Jakcard yang bisa di akses lebih dari satu pengunjung. 

CICILIA OCHA

Pilihan Editor: Sapi Kurban Mengamuk dan Lepas Terjadi di 3 Lokasi Berbeda di Tangsel

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bulan Juli Masih Tetap Liburan di Juliday Azana Suites Hotel

19 jam lalu

Hotel Azana Suite Antasari, Jakarta Selatan.
Bulan Juli Masih Tetap Liburan di Juliday Azana Suites Hotel

Promo ini dibuat khusus untuk memberikan pengalaman menginap liburan yang tak terlupakan bagi para tamu.


Isi Lengkap Khotbah Idul Adha Ketua KPU Hasyim Asy'ari: Sangat Banyak Sifat Kebinatangan dalam Diri Manusia

1 hari lalu

Isi Lengkap Khotbah Idul Adha Ketua KPU Hasyim Asy'ari: Sangat Banyak Sifat Kebinatangan dalam Diri Manusia

Isi khotbah Idul Adha Ketua KPU Hasyim Asy'ari di depan Jokowi di Simpang Lima Semarang, pada Senin, 17 Juni 2024 lalu menjadi sorotan.


7 Manfaat Tak Terduga Berlibur Bersama Anak saat Libur Sekolah

2 hari lalu

Atraksi badut di Stasiun Tugu Yogyakarta saat masa libur sekolah. Dok. Istimewa
7 Manfaat Tak Terduga Berlibur Bersama Anak saat Libur Sekolah

Berlibur bersama anak saat libur sekolah punya sejumlah manfaat kesehatan.


5 Perlengkapan Penting untuk Berkemah

5 hari lalu

Ilustrasi berkemah. Freepik.com/Standret
5 Perlengkapan Penting untuk Berkemah

Berkemah bisa menjadi alternatif liburan bersama keluarga, tapi sebelum berpetualang di alam bebas pastikan membawa perlengkapan


Liburan ke Thailand saat Musim Hujan Ini yang Harus Disiapkan

7 hari lalu

Suasana Bangkok, Thailand, malam hari, 25 Mei 2024. Unsplash.com/Bach Nguyen
Liburan ke Thailand saat Musim Hujan Ini yang Harus Disiapkan

Musim hujan di Thailand biasanya antara Juli hingga Oktober


Sanksi Bus Pariwisata yang Masa Uji KIR Habis saat Masuk ke Yogyakarta

7 hari lalu

Petugas Dishub Kota Yogyakarta memeriksa surat-surat izin dan surat uji KIR bus pariwisata yang memasuki Kota Yogyakarta akhir Juni 2024 ini. Dok. Istimewa
Sanksi Bus Pariwisata yang Masa Uji KIR Habis saat Masuk ke Yogyakarta

Puluhan bus pariwisata ditilang petugas gabungan saat memasuki Kota Yogyakarta karena masa uji KIR habis


Tips Memilih Kabin Kapal Pesiar Buat yang Mudah Mabuk Laut

9 hari lalu

Ilustrasi kapal pesiar. Freepik.com/Chandlervid85
Tips Memilih Kabin Kapal Pesiar Buat yang Mudah Mabuk Laut

Kapten kapal pesiar hingga pakar perjalanan membagikan tips mencegah mabuk laut saat naik kapal pesiar


Tips Aktivitas Seru untuk Isi Liburan Anak, Kemping Hingga Olahraga

9 hari lalu

Ilustrasi packing liburan bersama anak. Freepik.com
Tips Aktivitas Seru untuk Isi Liburan Anak, Kemping Hingga Olahraga

Orang tua perlu memanfaatkan liburan masa sekolah untuk memperbanyak dialog dengan anak, meningkatkan kedekatan anak dengan keluarga


Cara Unik Seorang Ibu Packing Barang Bawaan Anak untuk Liburan

9 hari lalu

Ilustrasi packing liburan bersama anak. Freepik.com
Cara Unik Seorang Ibu Packing Barang Bawaan Anak untuk Liburan

Alih-laih koper seorang ibu menggunakan lemari plastik untuk mengemas barang bawaan anaknya saat liburan


Apa Itu Burnout Pasca Liburan?

9 hari lalu

Ilustrasi Pria Stres (pixabay.com)
Apa Itu Burnout Pasca Liburan?

Musim libur sekolah tiba, orangtua bersiap menemani. Burnout pasca liburan adalah kondisi kelelahan fisik dan mental seseorang setelah dari liburan.