Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dinkes Jamin Vaksin Palsu Tidak Digunakan di Bogor  

Editor

Zed abidien

image-gnews
Contoh vaksin palsu yang disita polisi, 23 Juni 2016. TEMPO/Rezki
Contoh vaksin palsu yang disita polisi, 23 Juni 2016. TEMPO/Rezki
Iklan

TEMPO.CO, Bogor - Dinas Kesehatan Kota Bogor menjamin wilayah Bogor masih aman dan belum ditemukan peredaran vaksin palsu. Karena berdasarkan pendataan yang dilakukan petugas Dinas Kesehatan ke semua rumah sakit di Bogor, mereka menggunakan vaksin dasar yang didapat langsung dari distributor PT Biofarma Bandung.

"Dari 18 Rumah Sakit Umum dan Rumah Sakit Ibu dan Anak di Kota Bogor, terutama di RSUD Kota Bogor dan semua Puskesmas Kota Bogor menggunakan vaksin dasar dari PT Biofarma," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Bogor, Rubaeah, Selasa, 28 Juni 2016.

Akan tetapi, menurut Rubaeah, pihaknya tetap memerintahkan kepada staf Dinkes Kota Bogor untuk tetap melakukan pendataan kembali ke semua rumah sakit di Bogor yang menggunakan vaksin impor. Karena vaksin yang dipalsukan oleh pelaku yang saat ini sudah ditahan oleh Mabes Polri adalah vaksin impor.

"Kami tetap menugaskan staf untuk melakukan investigasi ke semua rumah sakit yang ada di Kota Bogor agar menelusuri vaksin impor yang mereka gunakan apakah melalui distributor yang resmi dan benar," kata Rubaeah.

Namun, untuk vaksin yang digunakan oleh RSUD Kota Bogor dan Puskesmas di Kota Bogor, pihaknya dapat menjamin 100 persen jika vaksin tersebut adalah vaksin asli. "karena vaksinasi yang dilakukan oleh pemerintah dijamin keamanannya karena vaksin diperoleh dengan Standar Operasional Prosedure (SOP) yang berlaku," ujar Rubaeah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rubaeah menambahkan, di Kota Bogor tidak semua apotik menjual bebas vaksin impor untuk imuniasi anak dan hanya dua apotik di Kota Bogor yang menyediakan dan menjual vaksin impor, yakni apotik Kimia Farma dan apotik Mandapa. "Kami sudah mendatangi dan menelusuri diatribusi vaksin impor kedua apotik ini, dan semuanya mendapatkan vaksin langaung dari distributor resmi," kata Rubaeah.

Akan tetapi Dinas Kesehatan Kota Bogor masih menghawatirkan penggunaan vaksin palsu untuk imuniasi anak yang dilakukan oleh bidan mandiri. "Yang kami takutkan adalah jika memang vaksin palsu itu beredar di Kota Bogor diduga digunakan oleh bidan mandiri, makanya hingga saat ini petugas kami di lapangan mendatangi semua bidan mandiri dan melakukan pengecekan dari mana vaksin yang mereka gunakan, apakah dari PT Biofarma dan distributor resmi," kata dia.

Untuk itu, akhir pekan ini Dinas Kesehatan Kota Bogor akan berkoordinasi dan mengundang Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) dan Ikatan Apotik Indonesia (IAI) untuk membahas peredaran vaksin palsu yang sudah menghawatirkan itu. "Hari ini saya dan semua Kepala Dinas di Provinsi Jawa Barat sedang rapat di Gedung Sate Bandung untuk mrmbahas ini semua," ujar Rubaeah.

M SIDIK PERMANA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenkes: Waspada Email Phishing Mengatasnamakan SATUSEHAT

1 hari lalu

.
Kemenkes: Waspada Email Phishing Mengatasnamakan SATUSEHAT

Tautan phishing itu berisi permintaan verifikasi data kesehatan pada SATUSEHAT.


Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

2 hari lalu

Konferensi pers pengungkapan kasus penggelapan uang di restoran Hotmen milik Hotman Paris di Kota Bogor. Foto: ANTARA/Shabrina Zakaria
Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

Tersangka berinisial FA diduga membawa kabur uang di restoran Hotmen milik pengacara Hotman Paris


Netizen Serbu Akun Instagram Bea Cukai: Tukang Palak Berseragam

3 hari lalu

Ilustrasi petugas Bea Cukai. Instagram/Beacukairi
Netizen Serbu Akun Instagram Bea Cukai: Tukang Palak Berseragam

Direktorat Jenderal Bea dan Cuka (Bea Cukai) mendapat kritik dari masyarakat perihal sejumlah kasus viral.


Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

5 hari lalu

Juru bicara KPK, Ali Fikri, menghadirkan anggota DPRD Labuhan Batu, Yusrial Suprianto Pasaribu dan pihak swasta Wahyu Ramdhani Siregar, resmi memakai rompi tahanan seusai menjalani pemeriksaan, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Jumat, 26 Januari 2024. KPK resmi meningkatkan status perkara ke tahap penyidikan dengan menetapkan dan melakukan penahnan secara paksa selama 20 hari pertama terhadap dua orang tersangka baru Yusrial Suprianto Pasaribu dan Wahyu Ramdhani Siregar terkait Operasi Tangkap Tangan KPK terhadap empat tersangka Bupati Labuhan Batu, Erik A. Ritonga, anggota DPRD Labuhan Batu, Rudi Syahputra Ritonga, dua orang pihak swasta Efendy Sahputra dan Fazar Syahputra, dalam dugaan tindak pidana korupsi berupa pemberian hadiah atau janji terkait proyek pengadaan barang dan jasa dari APBD Tahun 2013 dan Tahun 2014 sebesar Rp.1,4 triliun di lingkungan Pemerintah Kabupatan Labuhan Batu. TEMPO/Imam Sukamto
Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.


Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

9 hari lalu

Foto handout yang disediakan oleh Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (BASARNAS) menunjukkan desa Laingpatehi setelah letusan Gunung Ruang, di Sulawesi Utara, Indonesia, 19 April 2024. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Kementerian ESDM melaporkan Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, meletus pada 16 April malam. Akibat letusan Gunung Ruang, 272 KK atau sekitar 828 jiwa dievakuasi. EPA-EFE/BASARNAS
Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

Kementerian Kesehatan membantu warga terdampak Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara dengan penyediaan masker.


Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

9 hari lalu

Upaya evakuasi dan penyelamatan korban banjir di Musirawas Utara, Sumatra Selatan. Foto Dokumentasi Basarnas Palembang
Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

Pusat Krisis Kesehatan Kemenkes mengirimkan tim khusus ke area banjir Musi Rawas Utara. Salah satu tugasnya untuk antisipasi penyakit pasca banjir.


PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

14 hari lalu

 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PLN di Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, 21 November 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

Penyediaan SPKLU itu merupakan bentuk dukungan PLN terhadap uji coba 5 unit Angkutan Umum Perkotaan Berbasis Listrik di Kota Bogor (Alibo).


Hipertensi Jadi Penyakit Paling Banyak di Pos Kesehatan Mudik

19 hari lalu

Ilustrasi hipertensi (Pixabay.com)
Hipertensi Jadi Penyakit Paling Banyak di Pos Kesehatan Mudik

Kementerian Kesehatan mencatat hipertensi menjadi penyakit yang paling banyak ditemui di Pos Kesehatan Mudik Idulfitri 1445 H/2024 M.


Curah Hujan Tinggi di Bogor, Ahli Meteorologi IPB Ungkap Fakta Ini

29 hari lalu

Ilustrasi hujan. REUTERS
Curah Hujan Tinggi di Bogor, Ahli Meteorologi IPB Ungkap Fakta Ini

Setidaknya ada tiga faktor utama yang menyebabkan curah hujan di Kota Bogor selalu tinggi. Namun bukan hujan pemicu seringnya bencana di wilayah ini.


3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

36 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

Wamenkes mengatakan perlunya fokus dalam tiga langkah penanganan penyakit ginjal kronis. Apa saja?