Aktivis HAM Papua Yan Christian Warinussy Ditembak Orang Tak Dikenal di Manokwari

Rabu, 17 Juli 2024 17:49 WIB

Ilustrasi penembakan. annahar.com

TEMPO.CO, Manokwari - Aktivis Hak Asasi Manusia (HAM) Papua, Yan Christian Warinussy, dikabarkan mengalami serangan dari orang tak dikenal di kawasan Sanggeng Manokwari Barat, Senin 17 Juli 2024 sekitar pukul 16.00 WIT. Kabar itu dibenarkan oleh Direktur Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Sisar Matiti, Yohanes Akwan. "Ini dugaan teror, karena Pak Warinussy tiba-tiba diserang tembakan orang belum diketahui identitasnya," kata Akwan, Rabu, 17 Juli 2024.

Menurut Akwan, penembakan terhadap advokat senior Papua itu terjadi sesaat setelah Warinussy keluar dari bilik mesin ATM di Jl Yos Sudarso, Sanggeng, Manokwari. "Setelah keluar dari bilik mesin ATM dan hendak kembali ke mobil yang ditumpangi keluarganya, Warinussy tiba-tiba diserang tembakan tanpa letusan (bunyi)," kata Akwan.

Tembakan itu mengenai Warinussy. Keluarga segera melarikan Warinussy ke rumah sakit daerah Manokwari untuk mendapat pertolongan. "Proyektil peluru sudah dikeluarkan. Diduga peluru senapan angin. Barang bukti tersebut sudah diserahkan ke Polisi guna melengkapi laporan atas dugaan teror tersebut," kata Akwan.

Hingga berita ini ditulis, situasi di sekitar kawasan Jalan Yos Sudarso Sanggeng Manokwari masih diblokade oleh penduduk setempat. Sementara dari kepolisian belum memberikan keterangan apapun berkenaan dengan insiden penembakan terhadap Direktur Eksekutif LP3BH Manokwari itu.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Polisi Tangkap Ibu Rumah Tangga di Timika, Diduga Edarkan Obat Terlarang tanpa Izin

5 jam lalu

Polisi Tangkap Ibu Rumah Tangga di Timika, Diduga Edarkan Obat Terlarang tanpa Izin

Tim opsnal Satresnarkoba menerima info tentang aktivitas SR yang dicurigai sering memperjualbelikan obat terlarang jenis Alprazolam.

Baca Selengkapnya

Aktivis AS Bakar Diri Dekat Konsulat Israel, Protes Genosida di Gaza

10 jam lalu

Aktivis AS Bakar Diri Dekat Konsulat Israel, Protes Genosida di Gaza

Seorang aktivis AS bakar diri di depan Konsulat Israel di Boston, Amerika Serikat sebagai protes terhadap genosida di Gaza

Baca Selengkapnya

TPNPB-OPM Segera Umumkan Proposal Pembebasan Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens

1 hari lalu

TPNPB-OPM Segera Umumkan Proposal Pembebasan Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens

TPNPB-OPM akan merilis proposal pembebasan pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, Selasa pekan depan.

Baca Selengkapnya

Aysenur Ezgi Eygi yang Ditembak Mati Israel di Tepi Barat Dimakamkan Hari Ini di Turki

2 hari lalu

Aysenur Ezgi Eygi yang Ditembak Mati Israel di Tepi Barat Dimakamkan Hari Ini di Turki

Para pelayat berkumpul di barat daya Turki pada Sabtu 14 September 2024 untuk menghadiri pemakaman Aysenur Ezgi Eygi

Baca Selengkapnya

Pemprov Papua Minta Warga Gunakan Masker untuk Cegah Penularan Mpox

4 hari lalu

Pemprov Papua Minta Warga Gunakan Masker untuk Cegah Penularan Mpox

Pemprov Papua melalui Dinas Kesehatan setempat meminta masyarakat agar mulai menerapkan penggunaan masker guna mencegah penularan virus Monkeypox (Mpox) atau cacar monyet

Baca Selengkapnya

TPNPB-OPM Klaim Penembakan terhadap Brigadir Polisi di Lanny Jaya Papua

5 hari lalu

TPNPB-OPM Klaim Penembakan terhadap Brigadir Polisi di Lanny Jaya Papua

TPNPB-OPM mengklaim melakukan penembakan di Lanny Jaya, Papua Pegunungan pada Selasa malam.

Baca Selengkapnya

Biden Dukung Klaim Israel Soal Kematian Aktivis AS di Tepi Barat: Hanya Kecelakaan!

5 hari lalu

Biden Dukung Klaim Israel Soal Kematian Aktivis AS di Tepi Barat: Hanya Kecelakaan!

Presiden AS Joe Biden menyebut kematian aktivis Amerika-Turki, Aysenur Ezgi Eygi, oleh penembak jitu Israel di Tepi Barat, sebagai kecelakaan

Baca Selengkapnya

Penembakan di Papua, Seorang Brigadir Polisi Tewas

5 hari lalu

Penembakan di Papua, Seorang Brigadir Polisi Tewas

Brigadir Johan Herik Sibarani tewas akibat penembakan yang dilakukan orang tak dikenal

Baca Selengkapnya

Israel Sebut Tak Sengaja Bunuh Aktivis HAM AS

5 hari lalu

Israel Sebut Tak Sengaja Bunuh Aktivis HAM AS

Menanggapi pembunuhan aktivis HAM AS, Blinken hanya minta perombakan perilaku militer AS di Tepi Barat yang diduduki.

Baca Selengkapnya

AS Tolak Selidiki Pembunuhan Aktivis Aysenur Ezgi Eygi yang Dibunuh Israel di Tepi Barat

6 hari lalu

AS Tolak Selidiki Pembunuhan Aktivis Aysenur Ezgi Eygi yang Dibunuh Israel di Tepi Barat

Jubir Deplu AS memperingatkan agar tidak menggabungkan pembunuhan sandera Amerika-Israel di Gaza dengan penembakan Aysenur Ezgi Eygi di Tepi Barat.

Baca Selengkapnya