Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cerita Suporter Persija yang Tewas Minta Ini Saat Pamit ke Ibunya

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Suasana pemakaman seorang suporter Persija Jakarta, Haringga, di Jatibarang, Indramayu. Guna menyaksikan klub kesayangannya, Persija, melawan Persib, Haringga pergi sendiri ke Bandung. Foto/twitter/InfokomJakmania
Suasana pemakaman seorang suporter Persija Jakarta, Haringga, di Jatibarang, Indramayu. Guna menyaksikan klub kesayangannya, Persija, melawan Persib, Haringga pergi sendiri ke Bandung. Foto/twitter/InfokomJakmania
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Suporter klub sepak bola Persija yang tewas di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Haringga Sirila, 23 tahun, minta sesuatu saat pamit ke ibunya.

Haringga minta didoakan saat pamit kepada ibunya, Mirah, 60 tahun, sebelum hendak berangkat ke Bandung.

Hal itu diungkapkan kakaknya, Mayrisa Sirawati, 29 tahun, saat Tempo hubungi, Senin, 24 September 2018. “Kata mama kok dia (Haringga) tumben pas pamit salim, terus bilang ‘doain Ari ya, mah’ gitu,” ujar Mayrisa.

Baca : Suporter Persija Tewas Dikeroyok, Ridwan Kamil Tak Angkat Telepon Anies

Mayrisa menjelaskan, Ari, sapaan Haringga, sempat pamit akan main ke rumah temannya di Bandung saat mereka bertemu pada Sabtu sore, 22 September 2018.

Kepada orang tuanya, Ari pamit menyelesaikan kerjaan bersama temannya. Ia tak pamit untuk menonton pertandingan bola Persija melawan Persib di Kota Kembang. “Dia bilang akan pulang Ahad malam,” kata Mayrisa.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Nahas, Ari justru tewas dikeroyok sejumlah orang saat hendak menonton pertandingan tersebut di bagian utara Stadion GBLA, tepatnya di daerah parkiran gerbang biru. Video pengeroyokan itu pun telah tersebar luas di dunia maya.

Pada Ahad malam, 23 September 2018, kata Mayrisa, keluarga mendapat kabar Haringga menjadi korban pengeroyokan dan tewas. Ayah mereka pun segera berangkat ke Bandung ditemani suami Mayrisa. Mereka mengambil jenazah Haringga di Rumah Sakit Sartika Asih, Bandung. Sementara Mayrisa bersama ibunya berangkat ke kampung halamannya di Indramayu, Jawa Barat.

Simak juga :
Jadi Calon Wagub DKI, Sara Djojohadikusumo: Biar Ada Emak-Emak
Suporter Persija Tewas, Haringga Pamit ke Bandung untuk Kerja

Acara pemakaman berlangsung Senin pagi tadi sekitar pukul pukul 10.30 di Tempat Pemakaman Umum Desa Kebuken, Kecamatan Jatibarang, Indramayu, Jawa Barat.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigadir Jenderal Dedi Prasetyo mengatakan ada tujuh orang yang sudah ditetapkan sebagai tersangka terkait dengan pengeroyokan suporter Persija Jakarta itu. Mereka adalah Goni Abdulrahman, 20 tahun, Aditya Anggara (19), Dadang Supriatna (19), SMR (17), DFA (16), Budiman (41), serta Dani (20).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

2 hari lalu

Presiden Direktur Multi Bintang Indonesia Rene Sanchez Valle (kiri) dan Eks Penyerang Real Madrid Fernando Morientes dalam sesi jumpa pers Meet The UEFA Champions League Trophy & Legends di MGP Space, SCBD, Jakarta Selatan, Jumat, 26 April 2024. TEMPO/Randy
Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

Fernando Morientes singgung bagaimana kegilaan penggemar sepak bola Indonesia yang rela menonton Laga Liga Champions tengah malam.


Kehadiran Suporter Timnas Indonesia Jadi Sorotan Jelang Laga Melawan Korea Selatan di Piala Asia U-23

3 hari lalu

Suporter Timnas Indonesia di Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Twitter @AFC.
Kehadiran Suporter Timnas Indonesia Jadi Sorotan Jelang Laga Melawan Korea Selatan di Piala Asia U-23

Kehadiran ribuan suporter Timnas Indonesia di Piala Asia U-23 2024 menjadi sorotan. Korea Selatan dianggap bakal seperti melakoni laga tandang.


Jadwal Timnas Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Kamis Malam, Erick Thohir Berharap Dukungan Maksimal Suporter

41 hari lalu

Suporter timnas Indonesia. PSSI
Jadwal Timnas Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Kamis Malam, Erick Thohir Berharap Dukungan Maksimal Suporter

Timnas Indonesia akan menghadapi Vietnam dalam dua kali pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret ini, di kandang dan tandang.


Pelatih Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Bandung atas Persija Jakarta

50 hari lalu

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (persib.co.id)
Pelatih Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Bandung atas Persija Jakarta

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak mengungkap kunci kemenangan para pemainnya atas Persija Jakarta pada pekan ke-28 Liga 1.


Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta di Liga 1 Tanpa Penonton, Ini Reaksi Bojan Hodak

51 hari lalu

Pelatih PERSIB Bojan Hodak. Foto : Persib
Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta di Liga 1 Tanpa Penonton, Ini Reaksi Bojan Hodak

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak kecewa timnyas harus menjamu Persija Jakarta tanpa dukungan suporter pada pekan ke-28 Liga 1.


Jadwal Liga 1 Pekan Ke-28 Dimulai Rabu, 6 Maret: Ada Persib Bandung vs Persija Jakarta, Bali United vs PSIS

54 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Liga 1 Pekan Ke-28 Dimulai Rabu, 6 Maret: Ada Persib Bandung vs Persija Jakarta, Bali United vs PSIS

Kompetisi Liga 1 Indonesia pekan ke-28 akan bergulir mulai Rabu, 6 Maret 2024. Berikut jadwal selengkapnya.


Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta Tanpa Penonton, PSSI Minta Suporter Patuhi Aturan

55 hari lalu

Sekretaris Jenderal PSSI Yunus Nusi saat ditemui di GBK Arena, Jakarta Pusat, Senin, 4 Maret 2024. TEMPO/Randy
Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta Tanpa Penonton, PSSI Minta Suporter Patuhi Aturan

Sekjen PSSI Yunus Nusi ingin suporter memaklumi keputusan Komdis PSSI soal laga Persib Bandung vs Persija Jakarta digelar tanpa penonton.


Thomas Doll Ungkap Masalah Persija Jakarta dan Bicara Peluang Finis di Empat Besar Liga 1

15 Februari 2024

Pertandingan Borneo FC vs Persija Jakarta pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa, 6 Februari 2024. Kredit: Tim Media Persija Jakarta.
Thomas Doll Ungkap Masalah Persija Jakarta dan Bicara Peluang Finis di Empat Besar Liga 1

Thomas Doll membahas tiga masalah Persija Jakarta yang membuat mereka terseok-seok di papan tengah klasemen Liga 1.


Legenda Persija Jakarta dan Mantan Pemain Timnas Indonesia Ismed Sofyan Pensiun di Usia 44 Tahun

5 Februari 2024

Ismed Sofyan saat masih bermain untuk Persija Jakarta. ANTARA/Risky Andrianto
Legenda Persija Jakarta dan Mantan Pemain Timnas Indonesia Ismed Sofyan Pensiun di Usia 44 Tahun

Ismed Sofyan memperkuat Persija Jakarta selama 21 tahun, sudah tampil lebih dari 350 pertandingan untuk Macan Kemayoran di berbagai kompetisi.


Mykhailo Mudryk Tantang Suporter Chelsea Duel Usai Kalah Lawan Wolves di Liga Inggris

5 Februari 2024

Mykhailo Mudryk. Twitter
Mykhailo Mudryk Tantang Suporter Chelsea Duel Usai Kalah Lawan Wolves di Liga Inggris

Mykhailo Mudryk tak terima dikritik suporter Chelsea dan malah melayangkan tantangan kepadanya.