Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Malam Tahun Baru, Lampu Jalan di Kanal Banjir Timur akan Dipadamkan

image-gnews
Suasana kawasan Banjir Kanal Timur (BKT), Cipinang, Jakarta Timur, Ahad, 10 Oktober 2021. Namun masih banyak warga yang terlihat mengabaikan protokol kesehatan dengan tidak menggunakan masker. TEMPO/Dika
Suasana kawasan Banjir Kanal Timur (BKT), Cipinang, Jakarta Timur, Ahad, 10 Oktober 2021. Namun masih banyak warga yang terlihat mengabaikan protokol kesehatan dengan tidak menggunakan masker. TEMPO/Dika
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Penerangan jalan umum atau lampu jalan di kawasan Kanal Banjir Timur atau biasa disebut BKT akan dipadamkan pada malam Tahun Baru 2022. Kepala Suku Dinas Bina Marga Jakarta Timur Bernhard Hutajulu mengatakan pemadaman lampu jalan itu untuk mencegah kerumunan warga dan pedagang yang biasa terjadi di jalan inspeksi BKT itu. 

Pemadaman lampu jalan akan dilakukan pada Jumat petang 31 Desember 2021 sampai Sabtu pagi, 1 Januari 2022.    

"Pemadaman lampu jalan ini berlangsung dari Magrib sampai Subuh," kata Benhard di Jakarta, Kamis 30 Desember 2021.

Keputusan untuk pemadaman penerangan jalan umum itu diambil berdasarkan pengalaman tahun-tahun sebelumnya. Kawasan tepi kanal banjir timur itu menjadi lokasi favorit masyarakat Jakarta Timur untuk  nongkrong dan merayakan malam tahun baru.

Suasana kawasan Banjir Kanal Timur (BKT), Cipinang, Jakarta Timur, Ahad, 10 Oktober 2021. Sebagian besar warga tampak berolahraga dengan menerapkan protokol kesehatan. TEMPO/Dika

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk mencegah masyarakat mendatangi lokasi itu, Pemerintah Kota Jakarta Timur juga menutup akses jalan menuju BKT dengan meletakkan pembatas jalan berbahan beton.

"Pemadaman lampu jalan dan penyekatan dilakukan di sepanjang KBT," kata Benhard. "Kami berharap jangan ada kerumunan di lokasi tersebut untuk mencegah penularan Covid-19."

Sekretaris Kecamatan Duren Sawit Ali Mansyur Siregar mengatakan penutupan kawasan kanal banjir timur (KBT) berlangsung hingga 2 Januari 2022. "Untuk malam tahun baru, petugas akan berjaga di sejumlah titik posko. Utamanya dari Cipinang Indah, Duren Sawit, Pondok Kelapa dan Pondok Bambu," ujarnya.

Baca juga: Polda Metro Jaya Akan Terapkan Car Free Night pada Malam Tahun Baru

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kapan Tahun Baru Islam 1446? Ini Jadwal serta Tanggal Penting di Bulan Muharram

5 hari lalu

Sejumlah warga mengikuti jalan sehat sarungan di Pusat pemerintahan Kota Tangerang, Tangerang, Banten, Minggu, 30 Juli 2023. Acara dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1445 Hijriah tersebut diikuti ribuan warga. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Kapan Tahun Baru Islam 1446? Ini Jadwal serta Tanggal Penting di Bulan Muharram

Kapan tahun baru Islam 1446? Tahun baru Islam bertepatan dengan datangnya bulan Muharram, yakni salah satu bulan suci dalam Islam. Berikut jadwalnya.


7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

10 hari lalu

Biksu Buddha Thailand bepergian dengan perahu di Kanal Ong Ang saat sedekah pagi untuk melakukan upacara keagamaan untuk menandai Tahun Baru tradisional Thailand 'Songkran' di Bangkok, Thailand, 13 April 2024. Thailand merayakan Tahun Baru tradisional Thailand 'Songkran' festival, juga dikenal sebagai festival air, yang setiap tahun jatuh pada tanggal 13 April, dan dirayakan dengan percikan air sebagai tanda simbolis pembersihan dan penghapusan dosa dan nasib buruk dari tahun yang lalu. Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) memasukkan Festival Songkran Thailand ke dalam daftar Warisan Budaya Tak Benda Kemanusiaan. EPA-EFE/NARONG SANGNAK
7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

Dari hiruk pikuk kota metropolitan hingga keindahan alam yang memesona, Thailand memiliki segala yang Anda butuhkan untuk merayakan Festival Songkran.


Sidang Pembunuhan Karyawan MRT: Korban Dibius di Kalibata, Dibunuh di Tebet, Dibuang di BKT

47 hari lalu

3 Pelaku pembunuhan berencana terhadap karyawan PT MRT (Perseroda) Disa Dwi Yarto yang sudah ditangkap Polda Metro Jaya, Jumat, 17 November 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Sidang Pembunuhan Karyawan MRT: Korban Dibius di Kalibata, Dibunuh di Tebet, Dibuang di BKT

Pelaku pembunuhan karyawan MRT Disa Dwi Yarto sempat membius korban, tetapi tidak berhasil


Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

52 hari lalu

Sejumlah anak-anak umat Hindu-Madura menyiapkan ogoh-ogoh untuk upacara pengerupukan menjelang hari raya Nyepi di Pura Kertabumi, desa Bongsowetan, Gresik, (03/22). TEMPO/Fully Syafi
Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

Satu hari sebelum Hari Raya Nyepi, masyarakat Hindu akan melakukan upacara Mecaru yang disebut Pengerupukan. Mengapa ada arakan ogoh-ogoh?


Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

11 Februari 2024

Burger King. TEMPO/Dinul Mubarok
Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

sejumlah restoran menawarkan promo atau diskon berupa potongan harga atau diskon pada hari Tahun Baru Imlek yang jatuh pada Sabtu


KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

10 Februari 2024

Atraksi barongsai di Stasiun Surabaya Gubeng, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 10 Februari 2024. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 8 Surabaya menggelar atraksi barongsai untuk menghibur penumpang kereta api dan menyemarakkan perayaan tahun baru Imlek. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

PT KAI Daop 9 turut memeriahkan Tahun Baru Imlek 2575 dengan menghadirkan penampilan Barongsai di Stasiun Jember, Sabtu, 10 Februari 2024.


Pria Hanyut saat Berenang di Kali Cipinang, Ditemukan Meninggal Setelah 3 Hari

2 Februari 2024

Ilustrasi orang tenggelam. pulse.com.gh
Pria Hanyut saat Berenang di Kali Cipinang, Ditemukan Meninggal Setelah 3 Hari

Pria berinisial AS, 31 tahun, hanyut saat berenang di Kali Cipinang dan debit air sungai tiba-tiba meninggi


Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

26 Januari 2024

Wisatawan menunggu kereta mereka di stasiun kereta api Nanjing Selatan untuk melakukan perjalanan dalam merayakan Festival Musim Semi dalam Tahun Baru Imlek, di Nanjing, provinsi Jiangsu, Cina 20 Januari 2023. China Daily via REUTERS
Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

Warga Cina mulai mudik menjelang perayaan Tahun Baru Cina atau Imlek. Jutaan warga Cina akan mudik untuk bertemu dengan keluarga selama periode Imlek


Kepala Kepolisian Seoul Didakwa Lalai atas Tragedi Halloween Itaewon

21 Januari 2024

Sebuah jalan di distrik Itaewon dipadati sekitar 100.000 orang saat perayaan pesta Halloween yang berujung tragedi pada Sabtu malam, 29 Oktober 2022. Tragedi Halloween di Itaewon membuat 156 orang tewas dan ratusan lainnya terluka karena saling berhimpitan di jalanan yang sempit. Yonhap via REUTERS
Kepala Kepolisian Seoul Didakwa Lalai atas Tragedi Halloween Itaewon

Kepala kepolisian Seoul, Kim Kwang-ho, didakwa lalai atas penanganan tragedi kerumunan Halloween Itaewon pada 2022.


Polisi Masih Cari Komplotan Begal Motor di Kawasan BKT Jakarta Timur

12 Januari 2024

Ilustrasi begal motor. TEMPO/Gunawan Wicaksono
Polisi Masih Cari Komplotan Begal Motor di Kawasan BKT Jakarta Timur

Polisi masih menyelidiki kasus begal yang dialami pemotor di kawasan BKT, Jakarta Timur. Komplotan pelaku masih dalam pengejaran.