Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Ini Umat Kristen Rayakan Rabu Abu, Apa Maknanya?

image-gnews
Suasana peringatan Rabu Abu di Gereja Baclaran, Paranaque, Filipina, 2 Maret 2022. REUTERS/Lisa Marie David
Suasana peringatan Rabu Abu di Gereja Baclaran, Paranaque, Filipina, 2 Maret 2022. REUTERS/Lisa Marie David
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pada 22 Februari 2023 ini, sebagian besar umat Kristen merayakan Rabu Abu. Rabu abu dirayakan 40 hari sebelum Hari Raya Paskah (tanpa hari Minggu) atau 44 hari (termasuk hari Minggu) sebelum Jumat Agung.

Makna Rabu Abu

Melansir laman BMV Katedral Bogor, disebutkan bahwa Rabu Abu merupakan salah satu tradisi yang sudah ada sejak zaman Perjanjian Lama. Saat itu, Rabu Abu menjadi lambang perkabungan, rasa penyesalan, dan pertobatan umat manusia. Saat itu, pada abad ke-5 SM, sesudah Yunus berseru supaya orang-orang kembali kepada Tuhan dan melakukan pertobatan. Setelah itu, Kota Niniwe memaklumkan puasa dan mengenakan kain kabung serta taja menyelubungi dirinya dengan kain kabung lalu dudk di atas abu.

Selain itu, dalam Perjanjian Baru, disebutkan bahwa pemakaian abu yang ditujukan untuk kota yang menolak melakukan pertobatan dari dosa. Gereja Perdana menggunakan abu sebagai simbolis yang serupa. Sedangkan, setelah abad pertengahan, gerja menggunakan abu sebagai tanda dimulainya masa eprtobatan Pra-Paskah dan menjadi tanda penyesalan atas dosa yang telah diperbuat.

Pada perayaan Rabu Abu, abu berasal dari daun palma yang telah diberkati di hari Minggu Palma pada tahun sebelumnya yang dibakar. Dalam peribadatan, abu akan dioleskan dengan membentuk tanda salib pada kening. Abu yang dioleskan tersebut tidak perlu dipakai sepanjang hari, abu boleh dibasuh setelah ibadat selesai. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pilihan Editor: Rabu Abu, Paus Fransiskus Sebut Kesuksesan, Kekuasaan akan Lenyap

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gereja di Depok Kebakaran, Mesin Pompa Damkar Sempat Macet 20 Menit

3 hari lalu

Personel Damkar Depok memadamkan api di Gereja GST Agape Ministry Cisalak di Jalan Raya Bogor, tepatnya di belakang Dapoer Joeang di Kecamatan Sukmajaya, Selasa malam, 23 Juli 2024, TEMPO/Ricky Juliansyah
Gereja di Depok Kebakaran, Mesin Pompa Damkar Sempat Macet 20 Menit

Gereja GST Agape Ministry Cisalak di Sukmajaya, kebakaran pada Selasa malam. Unit mobil damkar kecil dalam perbaikan, mesin pompa sempat macet.


Krisis Rumah Sakit di Gaza, Gereja Buka Pintu bagi Pasien Luka dan Sakit

22 hari lalu

Warga Palestina berdiri di luar Gereja Baptis yang rusak akibat serangan militer Israel dan diubah menjadi klinik ketika orang-orang yang terluka memenuhi rumah sakit, di tengah konflik Israel-Hamas, di Kota Gaza, 1 Juli 2024. REUTERS/Dawoud Abu Alkas
Krisis Rumah Sakit di Gaza, Gereja Buka Pintu bagi Pasien Luka dan Sakit

Gereja St. Philip pernah menjadi tempat beribadah bagi komunitas kecil Kristen di Gaza kini berubah menjadi rumah sakit.


Gang Instagram di Edinburgh Dipadati Wisatawan, Warga Lokal Mulai Resah

33 hari lalu

Circus Lane, Edinburgh, Skotlandia, Inggris. Unsplash.com/Micheile Henderson
Gang Instagram di Edinburgh Dipadati Wisatawan, Warga Lokal Mulai Resah

Circus Lane di Edinburgh mulai ramai dikunjungi wisatawan


Satgas Operasi Damai Cartenz Akhiri Penegakan Hukum di Paniai, Warga yang Mengungsi Aman

37 hari lalu

 Kabag Humas Operasi Satgas Damai Cartenz 2024 AKBP Bayu Suseno. Dok: Satgas Damai Cartenz.
Satgas Operasi Damai Cartenz Akhiri Penegakan Hukum di Paniai, Warga yang Mengungsi Aman

Kasatgas Humas Operasi Damai Cartenz 2024 AKBP Bayu Suseno mengatakan saat timnya meninggalkan Paniai, masyarakat yang mengungsi dalam kondisi aman.


Idul Adha di Papua Barat Penuh Khidmat, Umat Islam dan Kristen Puji Kekuatan Toleransi

37 hari lalu

Pj Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere memberikan ceramah pada pelaksanaan Salat Idul Adha 1445 H di lapangan Kodim 1801/Manokwari Papua Barat (TEMPO/Hans Arnold Kapisa)
Idul Adha di Papua Barat Penuh Khidmat, Umat Islam dan Kristen Puji Kekuatan Toleransi

Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Manokwari, Papua Barat, melaporkan pelaksanaan salat Idul Adha di 22 lokasi di daerah itu penuh khidmat


Setahun dalam Penjara, AG Pacar Mario Dandy Sudah Bisa Bikin Kue dan Sekolah Kejuruan

38 hari lalu

Mario Dandy Jadi Tersangka Pencabulan AG, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjar
Setahun dalam Penjara, AG Pacar Mario Dandy Sudah Bisa Bikin Kue dan Sekolah Kejuruan

Kabar AG, 16 tahun, anak pidana dalam pusaran perkara Mario Dandy Prasetyo penganiaya Cristalino David Ozora, kini lebih ceria.


Jokowi Izinkan Ormas Keagamaan Kelola Tambang: Diapresiasi NU, Hati-hati Muhammadyah hingga Wanti-wanti PGI

53 hari lalu

Presiden Joko Widodo saat membuka kegiatan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Summit 2024 dan meluncurkan Government Technology (GovTech) Indonesia di Istana Negara, Jakarta, Senin 27 Mei 2024.  Kegiatan ini menjadi langkah strategis mengakselerasi transformasi digital baik di tingkat pusat maupun daerah dan peluncuran GovTech Indonesia dengan nama INA Digital akan menjadi tonggak sejarah percepatan penerapan pelayanan publik terpadu berbasis digital. TEMPO/Subekti.
Jokowi Izinkan Ormas Keagamaan Kelola Tambang: Diapresiasi NU, Hati-hati Muhammadyah hingga Wanti-wanti PGI

Jokowi resmi mengizinkan ormas keagamaan mengelola izin tambang. Bagaimana tanggapan NU, Muhammadiyah hingga PGI soal hal ini?


Lengkapi Bukti Kasus Pembubaran Ibadah di Gereja oleh ASN, Galaruwa Desak Bareskrim Gali Motif Intoleransi

18 Mei 2024

Ilustrasi ASN (ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/tom)
Lengkapi Bukti Kasus Pembubaran Ibadah di Gereja oleh ASN, Galaruwa Desak Bareskrim Gali Motif Intoleransi

Perkumpulan Galaruwa kembali melengkapi bukti perihal laporan atas dugaan intoleransi ke Bareskrim Polri perihal kasus pembubaran ibadah.


Setelah Hagia Sophia, Erdogan Kembali Ubah Bekas Gereja Menjadi Masjid

7 Mei 2024

Hagia Sophia di Distrik Fatih, Istanbul, Turki dipadati wisatawan, Kamis, 19 Oktober 2023. (Tempo/Egi Adyatama)
Setelah Hagia Sophia, Erdogan Kembali Ubah Bekas Gereja Menjadi Masjid

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada Senin meresmikan masjid yang diubah dari gereja Ortodoks Yunani kuno di Istanbul


TPNPB-OPM Rampas Ponsel dan Laptop Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang, Warga Disebut Bersembunyi ke Hutan

6 Mei 2024

 Kabag Humas Operasi Satgas Damai Cartenz 2024 AKBP Bayu Suseno. Dok: Satgas Damai Cartenz.
TPNPB-OPM Rampas Ponsel dan Laptop Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang, Warga Disebut Bersembunyi ke Hutan

TPNPB-OPM mendatangi jemaat gereja di Distrik Borme, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua Pegunungan, pada Ahad, 5 Mei 2024.