Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bukan Karena Kebakaran, Atap Museum Nasional Ambruk Diduga Picu Koleksi Benda Bersejarah Rusak

image-gnews
Dari kiri Pelaksana Tugas Kepala Badan Layanan Umum Museum dan Cagar Budaya Kemendikbud Ahmad Mahendra dan Kapolres Metro Jakarta Pusat Komisaris Besar Komarudin di depan Museum Nasional, Jakarta Pusat, Senin, 18 September 2023. TEMPO/Desty Luthfiani.
Dari kiri Pelaksana Tugas Kepala Badan Layanan Umum Museum dan Cagar Budaya Kemendikbud Ahmad Mahendra dan Kapolres Metro Jakarta Pusat Komisaris Besar Komarudin di depan Museum Nasional, Jakarta Pusat, Senin, 18 September 2023. TEMPO/Desty Luthfiani.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelaksana Tugas Kepala Badan Layanan Umum Museum dan Cagar Budaya Kemendikbud, Ahmad Mahendra mengungkap dugaan bahwa kerusakaan sejumlah koleksi Museum Nasional bukan karena kebakaran tapi karena atap gedung yang ambruk.

Dugaan itu, menurut Ahmad, ia dasarkan atas kondisi sejumlah kondisi koleksi museum yang tidak terbakar.  

“Kalau lihat koleksinya tidak terbakar langsung. Jadi, kerusakannya ambruk atapnya. Moga-moga tidak mempengaruhi (benda) langsung gitu,” kata Ahmad di depan Museum Nasional, Jakarta Pusat, Senin, 18 September 2023.

Pantauan Tempo, selain petugas yang terlibat membereskan puing-puing sisa kebakaran pada Sabtu malam, 16 September 2023, orang yang tidak berkepentingan dilarang masuk. Petugas menjaga kawasan Museum Nasional secara ketat. 

Ahmad menjelaskan alasan tidak boleh masuk lantaran pihaknya menjaga barang-barang bersejarah musem yang disebut Museum Gajah itu agar tidak rusak.

“Kalau soal pengamanan tidak semua orang boleh masuk, bahkan masuk di ruangan harus seizin saya. Siapapun itu,” ucapnya. 

Dia menjelaskan ada dua bagian atau dua ring lokasi, yakni petugas yang boleh masuk hanya sekitar pelataran Museum Nasional dan petugas yang boleh sampai lokasi kebakaran. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Penanganan benda budayanya jadi yang boleh masuk sampai sini dan sampai lokasi terbakarnya sudah berlapis begitu,” tuturnya. 

Petugas yang boleh sampai pelataran yang yang berkepentingan untuk mengurus konsumsi. 

“Karena berhati-hati sekali,” katanya.

Termasuk petugas PPSU yang dilibatkan dalam membersihan puing-puing kebakaran Museum Nasional juga diberikan arahan terlebih dahulu supaya berhati-hati. 

“Tasnya pun harus tinggal di sini diperintahkan begitu. Itu ke arah kemananan memastikan tidak ada benda satupun yang terbawa siapapun,” ujarnya.

Pilihan Editor: Kapolres Jakpus Ungkap 6 Ruangan di Museum Nasional Rusak Akibat Kebakaran

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

8 jam lalu

The Metropolitan Museum of Art (Museum Seni Metropolitan) di New York City, AS. REUTERS
Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

Metropolitan Museum of Art tidak hanya dikenal karena koleksi seni yang luar biasa, tapi juga perannya dalam dunia mode seperti untuk Met Gala.


3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

3 hari lalu

Damkar Depok dibantu warga memadamkan kebakaran di rumah warga Jalan Lengkeng, RT. 3/1 Kelurahan Pondok Cina, Kecamatan Beji, Depok, Kamis malam, 25 Januari 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

Berikut tiga tips yang dapat membantu mengurangi risiko kebakaran rumah dari dampak musim kemarau.


Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

4 hari lalu

Deretan foto para pendiri Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai, 20 Maret 2023. TEMPO/Mila Novita)
Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

Bentuk bangunan Etihad Museum di Dubai ini unik, mirip dengan gulungan kertas yang akan mengingatkan pada Treaty of the UAE


Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

7 hari lalu

Salah satu sudut Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta yang tengah direvitalisasi hingga Juni 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

Museum Benteng Vredeburg tak hanya dikenal sebagai pusat kajian sejarah perjuangan Indonesia tetapi juga destinasi ikonik di kota Yogyakarta.


Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

8 hari lalu

Museum of Islamic Art Qatar (Dok. Museum of Islamic Art)
Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

Dalam perjalanan sejarahnya, Qatar berkembang menjadi pusat seni dan budaya yang beragam.


Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

9 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. shutterstock
Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.


Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

12 hari lalu

Petugas sedang memadamkan api yang membakar sebuah ruko di Jalan Mampang Prapatan, Jakarta, Jumat, 19 April 2024. Foto: ANTARA/Khaerul Izan
Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?


Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

13 hari lalu

Patung Raja Ramses II terlihat dalam perjalanan ke Museum Agung Mesir di Kairo, Mesir 25 Januari 2018. REUTERS
Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

Mesir menyambut pulang patung berusia 3.400 tahun yang menggambarkan kepala Raja Ramses II, setelah patung itu dicuri dan diselundupkan ke luar negeri


Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

14 hari lalu

Sejumlah wisatawan mengunjungi Istana Anak di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Kamis 11 April 2024. Pengelola TMII menyebutkan sekitar 20.000 wisatawan mengunjungi obyek wisata tersebut pada hari kedua Lebaran 2024 (data terakhir pukul 15.00 WIB) dan diperkirakan jumlahnya akan terus meningkat hingga Minggu (14/4) atau H+3 Lebaran. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) berusia 49 tahun, suatu kawasan taman wisata bertema budaya Indonesia di Jakarta Timur. Ada apa saja di sana?


Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

15 hari lalu

Petugas sedang memadamkan api yang membakar sebuah ruko di Jalan Mampang Prapatan, Jakarta, Jumat, 19 April 2024. Foto: ANTARA/Khaerul Izan
Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

Kebakaran toko Saudara Frame & Galery di Mampang Prapatan Kamis kemarin mengakibatkan tujuh orang tewas