Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemprov DKI Siapkan Dana Rp 54 M Cegah Wabah Virus Corona

Reporter

image-gnews
Petugas melihat peta penyebaran virus Corona di Posko Tanggap Covid-19 Pemprov DKI di Kantor Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Selasa, 10 Maret 2020. Posko ini difungsikan untuk memantau dan melayani aduan warga dalam menghadapi penyebaran virus Corona. TEMPO/Muhammad Hidayat
Petugas melihat peta penyebaran virus Corona di Posko Tanggap Covid-19 Pemprov DKI di Kantor Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Selasa, 10 Maret 2020. Posko ini difungsikan untuk memantau dan melayani aduan warga dalam menghadapi penyebaran virus Corona. TEMPO/Muhammad Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyediakan anggaran tak terduga untuk menanggulangi wabah virus Corona. Pemprov mengalokasikan dana sebesar Rp 54 miliar ke Dinas Kesehatan DKI Jakarta.

"Pemprov DKI menyediakan anggaran belanja tidak terduga untuk membiayai kegiatan-kegiatan yang semula tidak teralokasikan di SKPD masing-masing, dalam hal ini utamanya Dinas Kesehatan," ujar Ketua Tim Tanggap Covid-19, Catur Laswanto, di Balai Kota Jakarta, Selasa, 10 Maret 2020.

Catur mengatakan anggaran tersebut diperlukan agar Dinas Kesehatan dapat optimal melaksanakan tugasnya dalam mencegah penyebaran Covid-19. "Anggaran ini diperlukan agar Dinkes betul-betul melaksanakan tugasnya," ujar Catur.

Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Widyastuti, menambahkan dana tersebut salah satunya akan digunakan untuk pelaksanaan tugas kesehatan, seperti pembelian alat pelindung diri (APD) dan peralatan desinfeksi.

Widyastuti mengatakan virus Covid-19 memiliki dua aspek. Pertama klinis dengan mempertimbangkan prinsip pencegahan infeksi dan usaha kesehatan masyarakat. Lalu kedua masalah desinfeksi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kita tahu mobil dan arena tertentu perlu dilakukan desinfeksi sehingga perlu sarana alat untuk desinfeksi," ujarnya.

Terlebih, menurut Widyastuti, penambahan rumah sakit rujukan untuk pasien Covid-19 sedang dalam proses. Rumah sakit tersebut di antaranya Rumah Sakit Polri, Rumah Sakit Mintoharjo, RSUD Pasar Minggu, dan RSUD Cengkareng. "Rumah sakit tersebut masih dalam proses," ujarnya.

KIKI ASTARI | ADITYA BUDIMAN 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Asosiasi Konveksi Sebut Ratusan Ribu Pekerja Industri Tekstil Kehilangan Pekerjaan

16 jam lalu

Seorang pekerja menyelesaikan pembuatan kaos di konveksi Sinergi Adv, Srengseng Sawah, Jakarta, Senin, 28 Oktober 2024. UMKM Sinergi Adv bertahan dengan penjualan atribut Pilkada 2024. Dengan memperkerjakan 400 karyawan, UMKM yang bergerak sejak 2012 di industri tekstil ini dapat memproduksi maksimal 500 ribu/pcs perbulan.  TEMPO/Ilham Balindra
Asosiasi Konveksi Sebut Ratusan Ribu Pekerja Industri Tekstil Kehilangan Pekerjaan

Asosiasi Konveksi berharap pemerintahan Prabowo Subianto serius memberikan perhatian pada industri tekstil dan produk tekstil.


Pelantikan Presiden-Wapres Lancar, Pj. Gubernur Teguh Setyabudi Buktikan Kesiapan Jakarta

12 hari lalu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Teguh Setyabudi didampingi Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Joko Agus Setyono beserta jajaran Pemprov DKI Jakarta meninjau titik lokasi panggung hiburan yang tersebar di sekitar Jalan Medan Merdeka Barat, Jalan M.H. Thamrin, dan Jalan Jenderal Sudirman, pada Sabtu, 19 Oktober 2024. Dok. Pemprov DKI Jakarta
Pelantikan Presiden-Wapres Lancar, Pj. Gubernur Teguh Setyabudi Buktikan Kesiapan Jakarta

Pj. Gubernur Teguh memastikan kebersihan kawasan Sudirman pasca-pelantikan Presiden dan Wakil Presiden. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provisi DKI Jakarta terjunkan ribuan personel.


Akselerasi Pemulihan Ekonomi Nasional

16 hari lalu

Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) dialokasikan untuk vaksinasi massal (Sumber gambar: Freepic)
Akselerasi Pemulihan Ekonomi Nasional

Penanganan Covid-19 yang Efektif Menjadi Kunci Kebangkitan Ekonomi.


Teguh Setyabudi Dilantik Pj. Gubernur DKI, Lanjutkan Misi Jakarta Kota Global

18 hari lalu

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kiri) melantik Teguh Setyabudi menjadi Penjabat Gubernur DKI Jakarta menggantikan Heru Budi Hartono di Gedung Kemendagri, Jakarta Pusat, pada Jumat, 18 Oktober 2024. Dok. Pemprov DKI Jakarta
Teguh Setyabudi Dilantik Pj. Gubernur DKI, Lanjutkan Misi Jakarta Kota Global

Teguh Setyabudi siap mempercepat pembangunan Jakarta sebagai kota global, fokus pada SDM, infrastruktur, dan persiapan ibu kota pasca-IKN.


Menilik Capaian Pj. Gubernur Heru Memimpin Jakarta selama 730 Hari

19 hari lalu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, membuka Bazar Ramadhan Sembako Murah di Depo LRT Pegangsaan Dua, Jakarta Utara, Kamis, 28 Maret 2024. Dok. Pemprov DKI Jakarta
Menilik Capaian Pj. Gubernur Heru Memimpin Jakarta selama 730 Hari

Selama dua tahun atau 730 hari, Pj. Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono berupaya keras membenahi Jakarta. Banyak perbaikan di berbagai bidang, dari kesehatan, penghijauan, kesehatan, hingga penangan banjir dan sampah.


Dua Tahun Terakhir: Jakarta Ukir 269 Penghargaan di Berbagai Bidang

21 hari lalu

Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono menerima penghargaan dari Bappenas yang diserahkan oleh Presiden Joko Widodo, Senin 6 Mei 2024. Dok. Pemprov DKI Jakarta
Dua Tahun Terakhir: Jakarta Ukir 269 Penghargaan di Berbagai Bidang

Pemprov DKI Jakarta meraih 269 penghargaan dalam dua tahun terakhir di bawah kepemimpinan Pj. Gubernur Heru Budi Hartono, mencakup bidang ekonomi, pemerintahan, lingkungan hidup, dan kesejahteraan.


Deretan Penghargaan untuk Jakarta Berkat Inovasi dan Kepemimpinan Pj. Gubernur Heru

21 hari lalu

Pejabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono menerima penghargaan  Apresiasi Kinerja Pejabat Kepala Daerah 2024 dari Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian di, Jakarta, pada Jumat, 30 Agustus 2024.
Deretan Penghargaan untuk Jakarta Berkat Inovasi dan Kepemimpinan Pj. Gubernur Heru

Di bawah kepemimpinan Pj. Gubernur Heru Budi Hartono, Pemprov DKI Jakarta meraih ratusan penghargaan. Menurut pengamat, hal itu karena hasil kerja yang inovatif, kolaboratif, dan taktis.


Pernah Terinfeksi Covid-19? Peneliti Ingatkan Risiko Lebih Besar Alami Penyakit Jantung dan Stroke

25 hari lalu

Ilustrasi Serangan Jantung. thestar.com.my
Pernah Terinfeksi Covid-19? Peneliti Ingatkan Risiko Lebih Besar Alami Penyakit Jantung dan Stroke

Penelitian mengungkapkan orang yang pernah terinfeksi Covid-19 lebih berisiko mengalami penyakit jantung, stroke, bahkan kematian.


Cerita Luhut Kenal dengan Menpan RB Anas, dari Koordinasikan Daerah Tangani Covid-19 hingga Benahi E-Katalog

25 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan dalam Forum Kinerja Reformasi Indonesia sekaligus Peluncuran Buku Menteri PANRB
Cerita Luhut Kenal dengan Menpan RB Anas, dari Koordinasikan Daerah Tangani Covid-19 hingga Benahi E-Katalog

Menko Luhut Pandjaitan menceritakan bagaimana awalnya mengenal sosok Menpan RB Abdullah Azwar Anas.


Kinerja Gemilang Pj. Gubernur Heru: Jakarta Raih Penghargaan di Bidang Pembangunan dan Ekonomi

26 hari lalu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menerima penghargaan dalam kegiatan One Map Policy Summit 2024 dari Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto di Jakarta, Kamis 11 Juli 2024. Dok. Pemprov DKI Jakarta
Kinerja Gemilang Pj. Gubernur Heru: Jakarta Raih Penghargaan di Bidang Pembangunan dan Ekonomi

Pemprov DKI dipimpin Pj. Gubernur Heru selama 2024 meraih tiga penghargaan di bidang pembangunan dan tiga di perekonomian. Prestasi ini mencerminkan upaya besar dalam menjaga kestabilan di Jakarta.