"

BPBD Kabupaten Bogor Tetapkan Status Siaga Bencana Hingga Akhir Tahun

Sejumlah warga mengevakuasi material bangunan yang terbawa arus banjir bandang di Desa Purasari, Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis 23 Juni 2022. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor melaporkan sebanyak 602 Kepala Keluarga  (KK)  atau 2.407 jiwa terdampak banjir  bandang yang disebabkan meluapnya Sungai Cisarua. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Sejumlah warga mengevakuasi material bangunan yang terbawa arus banjir bandang di Desa Purasari, Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis 23 Juni 2022. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor melaporkan sebanyak 602 Kepala Keluarga (KK) atau 2.407 jiwa terdampak banjir bandang yang disebabkan meluapnya Sungai Cisarua. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya

TEMPO.CO, Cibinong - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor menetapkan status siaga bencana di wilayah itu hingga akhir tahun. Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor Burhanudin mengatakan pemerintah mengantisipasi bencana alam pada musim hujan ini. 

"Kami memantapkan kesiapsiagaan personel dan materiil karena tingginya intensitas hujan dan angin di Kabupaten Bogor," kata Burhanudin di Cibinong, Jumat, 30 September 2022, seperti dikutip dari Antara.

Hingga Agustus 2022, BPBD Kabupaten Bogor mencatat 524 bencana di wilayahnya. Di antaranya 228 bencana longsor, 165 angin kencang, dan 71 banjir.

Secara geografis dan topografis, Kabupaten Bogor cukup labil dan rawan longsor, angin puting beliung, dan banjir. Untuk mencegah korban jiwa akibat bencana alam, Burhan berharap BPBD dapat meningkatkan mitigasi bencana.

Kepala BPBD Kabupaten Bogor Yani Hassan mengatakan Pemkab Bogor senantiasa bergerak cepat dalam menangani berbagai peristiwa bencana alam di daerah itu. Kesiagaan ditingkatkan karena curah hujan tinggi pada Oktober dan November.  "Kami sudah belajar melalui bencana di Kabupaten Bogor," ujarnya.

Baca juga: 22 dari 40 Kecamatan di Kabupaten Bogor Rawan Bencana Pergeseran Tanah








Prediksi Cuaca Hari Ini BMKG, Simak Prediksi Hujan dan Gelombang Tinggi

2 jam lalu

Ilustrasi cuaca hujan. (ANTARA/Akhyar)
Prediksi Cuaca Hari Ini BMKG, Simak Prediksi Hujan dan Gelombang Tinggi

Tak ada peringatan dini BMKG berupa status siaga dampak hujan lebat. Simak prediksi cuaca hari ini selengkapnya.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Prakiraan Cuaca BMKG, Pemecatan Eduardo Saverin

9 jam lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Prakiraan Cuaca BMKG, Pemecatan Eduardo Saverin

Topik tentang prakiraan cuaca BMKG untuk Senin dengan sebagian wilayah Indonesia dilanda hujan menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Tanggapi Banjir di IKN, Otorita IKN: Kami Sedang Bangun Infrastruktur untuk Mitigasi

17 jam lalu

Pemandangan umum pembangunan bendungan Intake Sepaku, yang akan memasok air bersih untuk ibu kota baru Indonesia yang diproyeksikan Ibu Kota Negara Nusantara, di Sepaku, provinsi Kalimantan Timur, 6 Maret 2023. Masyarakat Adat Balik Menolak Penggusuran Situs-Situs Sejarah Leluhur, Menolak Program Penggusuran Kampung di IKN dan Menolak Relokasi. REUTERS/Willy Kurniawan
Tanggapi Banjir di IKN, Otorita IKN: Kami Sedang Bangun Infrastruktur untuk Mitigasi

Sekretaris Otorita IKN, Achmad Jaka Santos Adiwijaya menyebut banjir di Kelurahan Sepaku, di wilayah IKN, disebabkan hujan di bagian hulu.


Ancaman Banjir di Kawasan Inti IKN

22 jam lalu

Banjir melanda Sepaku, kawasan inti pusat pemerintahan di IKN.
Ancaman Banjir di Kawasan Inti IKN

Banjir melanda Sepaku, kawasan inti pusat pemerintahan di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara.


Fenomena Hujan Es di Simpenan Sukabumi, Begini Penjelasan Penyebabnya

1 hari lalu

Ilustrasi hujan es. euronews.com
Fenomena Hujan Es di Simpenan Sukabumi, Begini Penjelasan Penyebabnya

Akhir pekan lalu, Sukabumi gempar karena adanya hujan es di Kampung Pesawahan, Simpenan. Apa yang menjadi penyebabnya?


Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan di Berbagai Wilayah dan Siaga di Dua Provinsi

1 hari lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan di Berbagai Wilayah dan Siaga di Dua Provinsi

Hujan disertai petir diperkirakan terjadi di Jambi, Samarinda, Tarakan, Makassar dan Palembang.


Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan, Gelombang Tinggi, Waspada 20 Provinsi

2 hari lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan, Gelombang Tinggi, Waspada 20 Provinsi

Hujan disertai petir diperkirakan terjadi di Banjarmasin dan Mataram.


Suzuki Beri Servis Gratis Mobil dan Motor Korban Banjir

2 hari lalu

Reparasi mobil korban banjir di bengkel Suzuki. PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) berkontribusi membantu pemerintah dan masyarakat korban banjir dengan
Suzuki Beri Servis Gratis Mobil dan Motor Korban Banjir

Program servis gratis mobil Suzuki kebanjiran disediakan pada 14 hingga 26 Maret 2023. Sedangkan servis motor pada 22-25 Maret.


Banjir di Kalideres Terus Berulang, Perlu Penanganan Tiga Pemkot dan Jasa Marga

2 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono melakukan peninjauan kemacetan di  perlintasan sebidang kereta api dan banjir di perumahan warga sekitar Stasiun Kalideres, Jakarta Barat, Senin, 27 Februari 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
Banjir di Kalideres Terus Berulang, Perlu Penanganan Tiga Pemkot dan Jasa Marga

Saluran tersumbat yang menyebabkan banjir di Kalideres berada dalam kewenangan tiga pemkot dan Jasa Marga. Banjirnya terus berulang.


Pemkot Tangsel Bangun Tandon untuk Atasi Banjir di Pondok Aren

3 hari lalu

Pemkot Tangerang Selatan membuat tandon Kampung Bulak untuk mengantisipasi banjir di wilayah Pondok Aren. Sumber Foto: Istimewa
Pemkot Tangsel Bangun Tandon untuk Atasi Banjir di Pondok Aren

Untuk mencegah banjir dilakukan konsep rekayasa air hujan yang jatuh di area pemukiman Kampung Bulak akan ditampung pada kolam retensi itu.