Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

16 Orang Aliran Sesat Hakekok di Pandeglang Ditangkap, Ada Ritual Mandi Bersama

image-gnews
Ilustrasi aliran sesat. Shutterstock
Ilustrasi aliran sesat. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Pandeglang- Polres Pandeglang dan Polsek Cigeulis menangkap 16 orang diduga penganut aliran sesat Hakekok di di Desa Karang Bolong, Kecamatan Cigeulis, Kabupaten Pandeglang, Banten.

"Kelompok aliran sesat tersebut ditangkap saat sedang ritual di wilayah Perkebunan Sawit PT. Globalindo Agro Lestari (GAL), "ujar Kapolres Pandeglang Ajun Komisaris Besar Hamam Wahyudi, Sabtu 12 Maret 2021.

Saat ini, 16 orang termasuk Polisi pimpinan aliran sesat itu, Arya 52 tahun diperiksa di Polres Pandeglang. "Mereka sedang menjalani pemeriksaan," ujar Hamam.

Hamam menjelaskan aliran tersebut diadopsi dari ajaran Hakekok yang di bawa oleh Abah Edi (almarhum). Kemudian diteruskan oleh Arya dengan ajaran Balaka Suta Pimpinan Abah Surya.

Dari hasil pemeriksaan sementara diketahui, pimpinan aliran sesat tersebut telah mengajak jemaahnya untuk mandi secara bersama-sama tanpa mengenakan busana.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga : Geger Aliran Hakekok Balakasuta, Ajaran Sesat dari Pandeglang? 

Ritual mandi bersama tanpa busana alias bugil aliran sesat tersebut diikuti sebanyak 16 orang terdiri dari 5 orang anggota perempuan, 8 orang anggota laki-laki, dan 3 orang anak-anak.

JONIANSYAH HARDJONO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Benarkah Mandi Malam Menyebabkan Rematik? Ini Penjelasannya

8 hari lalu

Ilustrasi mandi berendam. Freepik.com/Lifeforstock
Benarkah Mandi Malam Menyebabkan Rematik? Ini Penjelasannya

Fakta klinis di balik pernyataan bahwa mandi malam menyebabkan rematik


Isu Gempa Megathrust, Pemkab Pandeglang Beberkan Dampaknya ke Kunjungan Wisatawan

15 hari lalu

Suasana senja di Pantai Taman Jaya, Pandeglang, Banten, Jumat 28 Januari 2022. Pandeglang merupakan salah satu kabupaten di Banten yang mempunyai banyak tempat wisata diantaranya Mata Air Cikoromoy, Curug Putri serta pemandangan matahari terbenam di sepanjang bibir pantai. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Isu Gempa Megathrust, Pemkab Pandeglang Beberkan Dampaknya ke Kunjungan Wisatawan

Ramainya pemberitaan terkait potensi megathrust di Selat Sunda dan Samudera Hindia memicu penurunan jumlah kunjungan wisatawan di Pandeglang.


PN Blitar Vonis Bebas Gus Samsudin dalam Kasus Aliran Sesat Tukar Pasangan, Kok Bisa?

39 hari lalu

Gus Samsudin. YouTube
PN Blitar Vonis Bebas Gus Samsudin dalam Kasus Aliran Sesat Tukar Pasangan, Kok Bisa?

Gus Samsudin terdakwa kasus aliran sesat tukar pasangan yang menghebohkan masyarakat beberapa waktu lalu divonis bebas PN Blitar.


6 Kebiasaan yang Bisa Membuat Tagihan Air Membengkak

48 hari lalu

Ilustrasi air keran. pilotonline.com
6 Kebiasaan yang Bisa Membuat Tagihan Air Membengkak

Berikut kebiasaan-kebiasaan yang dapat menyebabkan tagihan air di rumah Anda melonjak.


Berpotensi Jadi Juara, Bupati Irna Semangati Kafilah MTQ Pandeglang

49 hari lalu

Bupati Pandeglang Irna Narulita (kiri) saat melepas kafilah MTQ Pandeglang di Pendopo, Selasa, 23 Juli 2024. Bupati Pandeglang Irna Narulita menyemangati peserta kafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Kabupaten Pandeglang serta menyakini jika para kafilah Pandeglang berpotensi untuk menjadi juara. Dok. Pemkab Pandeglang
Berpotensi Jadi Juara, Bupati Irna Semangati Kafilah MTQ Pandeglang

Pada MTQ 2024 Kabupaten Pandeglang mengikuti 10 cabang 22 golongan


Bupati Pandeglang Kukuhkan 213 Kepala Desa Perpanjang Masa Jabatan

53 hari lalu

Bupati Pandeglang, Irna Narulita mengukuhkan 213 kepala desa (Kades) Kabupaten Pandeglang di Hotel Mutiara Carita, Kamis, 19 Juli 2024. pengukuhan 213 kades ini merupakan tindak lanjut dari Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 yang mengubah UU Nomor 6 Tahun 2014. Pasal 39 dalam UU tersebut mengatur perpanjangan masa jabatan kades dari enam tahun menjadi delapan tahun. Dok. Pemkab Pandeglang
Bupati Pandeglang Kukuhkan 213 Kepala Desa Perpanjang Masa Jabatan

Pengukuhan perpanjangan masa jabatan Kepala Desa di Kabupaten Pandeglang yakni periode tahun 2019-2027 dan periode tahun 2021-2029


5 Tips Mencegah Penularan Penyakit di Kolam Renang

11 Juli 2024

Seorang anak laki-laki melompat ke kolam renang luar ruangan yang dibangun oleh pelatih renang Mahmood Muafaq, di Kota Tua Mosul, Irak, 23 Agustus 2021. Mahmood, mengajarkan renang anak-anak dengan harapan dapat mengurangi insiden tenggelam di sungai Tigris. REUTERS/Abdullah Rashid
5 Tips Mencegah Penularan Penyakit di Kolam Renang

Kolam renang bisa menyebarkan penyakit yang berbahaya bagi tubuh. Begini cara mencegahnya.


Tiba di Asrama, Jemaah Haji Padeglang Disambut Bupati Irna

28 Juni 2024

Bupati Pandeglang, Irna Narulita saat menyambut kedatangan jemaah haji Pandeglang di Asrama Haji Pemprov Banten, Cipondoh Tangerang, Jumat, 28 Juni 2024. Irna Narulita menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang ikut terlibat atas pelayanan
terhadap seluruh jemaah haji asal Kabupaten Pandeglang, sehingga kegiatan ibadah haji dapat berjalan dengan lancar. Dok. Pemkab Pandeglang
Tiba di Asrama, Jemaah Haji Padeglang Disambut Bupati Irna

Setelah selesai melaksanakan ibadah haji, diharapkan jemaah haji terus meningkatkan keimanan dan ketaqwaan


Bupati Pandeglang Raih Penghargaan Tokoh Pelopor Mal Pelayanan Publik

21 Juni 2024

Bupati Pandeglang, Irna Narulita (kanan) meraih penghargaan sebagai Tokoh Pelopor Mal Pelayanan Publik (MPP) dari Radar Banten Group, di Pena Ballroom Radar Banten, Kota Serang, Jumat 21 Juni 2024. Pemberian penghargaan secara langsung diserahkan oleh Direktur Utama Radar Banten Mashudi (kiri) dalam acara Malam Apresiasi 24 tahun Radar Banten. Pemkab Pandeglang
Bupati Pandeglang Raih Penghargaan Tokoh Pelopor Mal Pelayanan Publik

Kehadiran MPP membuat pelayanan jadi lebih mudah, cepat, tepat serta transparan.


Reaktivasi Jalur Kereta Api Rangkas-Pandeglang Rencana Dibangun 2025

19 Juni 2024

Bupati Pandeglang, Irna Narulita (tengah kiri) berfoto bersama Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Kelas I Jakarta Dirjen Perkeretaapian Kemenhub, Ferdian Suryo Adhi Pramono (tengah kanan) usai menerima kunjungan di Pendopo Pandeglang, Rabu, 19 Juni 2024.
Reaktivasi Jalur Kereta Api Rangkas-Pandeglang Rencana Dibangun 2025

Reaktivasi jalur kereta Rangkas-Pandeglang secara program sudah masuk kedalam Renstra untuk pembangunan 2025-2029