Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta dan Tarifnya

Reporter

image-gnews
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kedua kanan) melepas perjalanan kereta menuju Bandara Soekarno-Hatta di Stasiun KA Bandara Manggarai, Jakarta, Sabtu, 5 Oktober 2019. Beroperasinya layanan KA Bandara dari Stasiun KA Bandara Manggarai menjadi moda transportasi alternatif bagi penumpang dari Bekasi, Depok, Cikarang dan Bogor untuk mengakses Bandara Soekarno-Hatta. ANTARA
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kedua kanan) melepas perjalanan kereta menuju Bandara Soekarno-Hatta di Stasiun KA Bandara Manggarai, Jakarta, Sabtu, 5 Oktober 2019. Beroperasinya layanan KA Bandara dari Stasiun KA Bandara Manggarai menjadi moda transportasi alternatif bagi penumpang dari Bekasi, Depok, Cikarang dan Bogor untuk mengakses Bandara Soekarno-Hatta. ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBepergian menggunakan pesawat memang lebih efektif karena mampu menempuh jarak jauh hanya dalam beberapa menit hingga jam ke kota provinsi, maupun negara tujuan.

Salah satu bandara yang terkenal di Indonesia, yaitu Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) Jakarta juga memudahkan Anda dengan berbagai fasilitas inovatif agar perjalanan menuju bandara lebih efektif menggunakan kereta bandara.

Keberangkatan dari Manggarai ke Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) Jakarta 2023

Untuk memudahkan Anda, berikut Tempo ringkas jadwal keberangkatan kereta bandara dari stasiun Manggarai ke Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) Jakarta.

05:07 WIB

  • Manggarai pukul 05:07 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 05:16 WIB
  • Duri pukul 05:31 WIB
  • Batu Ceper pukul 05:52 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 06:03 WIB

05:37 WIB

  • Manggarai pukul 05:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 05:46 WIB
  • Duri pukul 06:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 06:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 06:33 WIB

06:07 WIB

  • Manggarai pukul 06:07 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 06:16 WIB
  • Duri pukul  06:31 WIB
  • Batu Ceper pukul 06:52 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 07:03 WIB

06:37 WIB

  • Manggarai pukul 06:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 06:46 WIB
  • Duri pukul 07:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 07:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 07:33 WIB

07:37 WIB

  • Manggarai pukul 07:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 07:46 WIB
  • Duri pukul 08:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 08:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 08:33 WIB

08:37 WIB

  • Manggarai pukul 08:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 08:46 WIB
  • Duri pukul 09:01 WIB 
  • Batu Ceper pukul 09:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 09:33 WIB
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

09:37 WIB

  • Manggarai pukul 09:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 09:46 WIB
  • Duri pukul 10:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 10:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 10:33 WIB

10:37 WIB

  • Manggarai pukul 10:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 10:46 WIB
  • Duri pukul 11:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 11:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 11:33 WIB

11:37 WIB

  • Manggarai pukul 11:37 WIB
  • Sudirman Baru (BNI City) pukul 11:46 WIB
  • Duri pukul 12:01 WIB
  • Batu Ceper pukul 12:22 WIB
  • Bandara Soekarno-Hatta (SHIA) pukul 12:33 WIB

Kereta bandara dari stasiun Manggarai pun akan beroperasi terakhir setiap pukul 20:37 WIB hingga pukul 20:33 WIB tiba di Bandara Soekarno-Hatta (SHIA). Jika Anda membutuhkan informasi keberangkatan kereta bandara dari Bandara Soekarno-Hatta (SHIA), kereta bandara Medan, dan Yogyakarta, silakan berkunjung dan dapatkan informasi terbaru di laman https://www.railink.co.id/schedule.

Tarif dan Syarat Terbaru Kereta Bandara Soekarno Hatta 2023

Saat ini, fasilitas pelayanan kereta bandara memasang harga tiket mulai Rp50 ribu hingga Rp60 ribuan. Harga juga dipengaruhi oleh jenis kereta premium atau eksekutif yang anda pilih. Lalu, pada jadwal keberangkatan tertentu pun harga dapat disesuaikan.

Berikut syarat yang harus Anda penuhi.

  • Anda hanya diizinkan turun di stasiun kereta yang tercantum pada rute kereta bandara.
  • Mengenai muatan bagasi kereta bandara Soekarno-Hatta, barang bawaan setiap penumpang maksimal seberat 20 kilogram. 
  • Tiket atau e-ticket kereta Bandara Soekarno-Hatta hanya dapat digunakan oleh pemilik sesuai data yang tercantum dalam tiket tersebut. 
  • Jika Anda bepergian dengan tujuan Bandara Soekarno-Hatta, maka harus sudah tiba di stasiun tujuan minimal 2 jam sebelum jadwal penerbangan.
  • Untuk penerbangan internasional, harus sudan berada di stasiun tujuan minimal 3 jam sebelum jadwal penerbangan. 

Pilihan editor: Bandara Soekarno-Hatta Jadi Bandara Tersibuk di ASEAN

ALFI MUNA SYARIFAH

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Puncak Arus Mudik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta 6 April, 188.795 Penumpang Diprediksi Melintas

17 jam lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Sekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 19 April 2023. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta memprediksi puncak arus mudik lewat bandara Soetta terjadi mulai H-3 atau Rabu (19/4) dengan pergerakan pesawat yang terjadwal mencapai 1.138 penerbangan dengan total penumpang 164.575 hingga H-1 atau Jumat (21/4). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Puncak Arus Mudik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta 6 April, 188.795 Penumpang Diprediksi Melintas

PT Angkasa Pura II memperkirakan puncak arus mudik Lebaran 2024 di Bandara Soekarno-Hatta akan terjadi pada Sabtu 6 April atau H-4 Lebaran.


Antisipasi Listrik Padam saat Arus Mudik Lebaran 2024, Bandara Soekarno-Hatta Uji Kehandalan dan Sistem Kelistrikan

1 hari lalu

Suasana kepadatan penumpang di Bandara Soekarno-Hatta pada H-3 Lebaran atau 19 April 2023, yang merupakan puncak arus mudik Lebaran 2023. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Antisipasi Listrik Padam saat Arus Mudik Lebaran 2024, Bandara Soekarno-Hatta Uji Kehandalan dan Sistem Kelistrikan

Bandara Soekarno-Hatta melakukan serangkaian pengujian kehandalan jaringan kelistrikan dan sistem cadangan di Terminal 1, 2, dan 3.


Erupsi Gunung Marapi, Bandara Minangkabau Ditutup Sementara

1 hari lalu

Situasi Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Sumatera Barat pada Arus Mudik pada Kamis 14 April 2023. TEMPO/Fachri Hamzah
Erupsi Gunung Marapi, Bandara Minangkabau Ditutup Sementara

Bandara Minangkabau ditutup sementara karena terdampak sebaran abu vulkanik dari erupsi Gunung Marapi.


Kemenhub Prediksi 4 Juta Orang Bakal Naik Transportasi Udara saat Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

1 hari lalu

Suasana Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa, 8 Maret 2022. Penghapusan persyaratan tes PCR dan antigen itu berlaku bagi penumpang yang telah menerima vaksin dosis kedua atau vaksin dosis ketiga (booster) COVID-19 yang berlaku per 8 Maret 2022. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Kemenhub Prediksi 4 Juta Orang Bakal Naik Transportasi Udara saat Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

Kemenhub memprediksi sebanyak 4 juta orang bakal naik transportasi udara dalam arus mudik dan balik Lebaran 2024.


1.463 Extra Flight Dilayani di Bandara Soekarno-Hatta saat Lebaran 2024, Terbanyak Lion Air Group

1 hari lalu

Penumpang pesawat terlihat di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, 3 Mei 2021. Masa larangan mudik Lebaran berlaku mulai 6 hingga 17 Mei 2021 mendatang. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
1.463 Extra Flight Dilayani di Bandara Soekarno-Hatta saat Lebaran 2024, Terbanyak Lion Air Group

Bandara Internasional Soekarno-Hatta menerima pengajuan 1.463 tambahan penerbangan (extra flight) pada angkutan Lebaran 2024 ini.


Jembatan Little Semanggi di Bandara Soekarno-Hatta Dioperasikan H-5 Lebaran, Polisi: Atasi Kemacetan

1 hari lalu

Jembatan layang Little Semanggi di Bandara Soekarno-Hatta yang akan segera dioperasikan pada H-5 Lebaran 2024. Dok istimewa
Jembatan Little Semanggi di Bandara Soekarno-Hatta Dioperasikan H-5 Lebaran, Polisi: Atasi Kemacetan

Jembatan berbentuk setengah daun semanggi ini dibangun di depan pintu masuk serta menghubungkan dua jalan yang mengelilingi Bandara Soekarno-Hatta.


Koneksikan Jalan Pesisir Utara ke Jakarta dan Bandara Soekarno-Hatta, Pemkab Tangerang Gelontorkan Rp 40,2 Miliar

2 hari lalu

Peningkatan Jalan Raya Teluknaga Bojong Renged-Kampung Melayu akses utama wilayah pesisir Utara Kabupaten Tangerang ke Bandara Soekarno-Hatta. (TEMPO | JONIANSYAH HARDJONO)
Koneksikan Jalan Pesisir Utara ke Jakarta dan Bandara Soekarno-Hatta, Pemkab Tangerang Gelontorkan Rp 40,2 Miliar

Pemkab Tangerang menggelontorkan dana Rp 40,2 miliar untuk mengkoneksikan jalan di pesisir utara Tangerang ke Jakarta dan Bandara Soekarno-Hatta.


Terkini: Jokowi Resmikan 4 Bandara di Sulawesi termasuk di Palu yang Kena Gempa 2018, Begini Bunyi Peraturan Bawaan Penumpang yang ke Luar Negeri

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo alias Jokowi ketika meresmikan rehabilitasi dan rekonstruksi Bandara Mutiara SIS Al-Jufri Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa, 26 Maret 2024. Jokowi juga meresmikan tiga bandara lain, yaitu Bandara Banggai Laut serta Bandara Bolaang Mongondow dan Bandara Taman Bung Karno di Sulawesi Utara. Foto: tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden.
Terkini: Jokowi Resmikan 4 Bandara di Sulawesi termasuk di Palu yang Kena Gempa 2018, Begini Bunyi Peraturan Bawaan Penumpang yang ke Luar Negeri

Presiden Jokowi meresmikan rehabilitasi dan rekonstruksi Bandara Mutiara SIS Al-Jufri Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa, 26 Maret 2024.


Jokowi Resmikan Bandara Mutiara Palu dan Tiga Bandara Lain di Sulawesi

2 hari lalu

Presiden Jokowi meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah di Provinsi Sulawesi Tengah pada Selasa, 26 Maret 2024. Inpres ini mencakup pembangunan 15 ruas jalan sepanjang 147 kilometer dengan biaya Rp 330 miliar. (Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden)
Jokowi Resmikan Bandara Mutiara Palu dan Tiga Bandara Lain di Sulawesi

Presiden Jokowi meresmikan sejumlah bandara di Sulawesi Tengah dan Sulawesi Utara pada Selasa, 26 Maret 2024.


WNA Portugal Jadi Kurir Kokain Cair dalam 3 Botol Sampo, Terbang ke Indonesia Diupah 6 Ribu Euro

3 hari lalu

Dua tersangka peredaran narkoba dihadirkan dalam Konferensi Pers di Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, Senin, 25 Maret 2024. Dalam konpers terdapat total tersangka berjumlah 5 orang, berinisial RPAV Kurir, WN Portugal, FMGS penerima, WN Portugal, AM penerima, LS penerima, NK Kurir, dan total barang bukti, kokain cair 2.598,9 Mili Liter atau 2.673,8 Gram, sabu 1.057 Gram atau 1.02 Kg, serbuk MDMA 1.503 Gram atau 1.50 Kg, TEMPO/Martin Yogi Pardamean
WNA Portugal Jadi Kurir Kokain Cair dalam 3 Botol Sampo, Terbang ke Indonesia Diupah 6 Ribu Euro

WNA Portugal pembawa kokain cair dalam tiga botol sampo itu ditangkap saat tiba di Bandara Soekarno-Hatta.