Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPJS Kesehatan: 500 Ribu Warga Kota Bekasi Menunggak Iuran

Reporter

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Bekasi - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Kesehatan mendata lebih dari 500 ribu warga Kota Bekasi menunggak iuran program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Mayoritas warga yang menunggak iuran BPJS berasal dari kelompok mandiri atau Bukan Penerima Upah (BPU).

Kepala BPJS Kesehatan Kota Bekasi, Irmajanti Lande Batara, mengingatkan peserta BPJS Kesehatan yang menunggak dua bulan iuran, maka kepesertaannya berstatus tidak aktif. Irma juga mengatakan peserta yang menunggak iuran lebih dari tiga bulan bisa mengikuti program rehab.

Rehab, kata Irmajanti, adalah program yang diberikan untuk peserta mandiri yang menunggak iuran di atas tiga bulan untuk mengajukan ke BPJS terkait ketidakmampuannya membayar iuran. Peserta BPJS Kesehatan yang menunggak iuran bisa mencicil setengah dari jumlah tunggakannya hingga maksimal 12 kali, agar statusnya tetap aktif. 

"Misalkan tunggakannya 24 bulan, bisa mencicil 12 kali. Tunggakannya enam bulan, cicilannya tiga kali," kata Irmajanti, Selasa 8 Agustus 2023.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi, Tanti Rohilawati, mengatakan bahwa saat ini tersisa 0,02 persen warga Kota Bekasi belum memiliki jaminan kesehatan dari total jumlah masyarakat Kota Bekasi sekitar 2,4 juta jiwa. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bagi masyarakat yang telah terdaftar sebagai peserta BPJS, kata Tanti, cukup menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) untuk bjsa mendapat layanan kesehatan. Namun, untuk warga belum tercover BPJS bisa terbantu dengan program Layanan Kesehatan Masyarakat (LKM) yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Bekasi.

"Pemerintah akan membantu karena tadi disampaikan bahwa tidak dijamin oleh BPJS, kami akan membantu melalui Layanan Kesehatan Masyarakat atau LKM," ujar Tanti.

Pilihan Editor: Pelecehan Seksual Modus Body Checking di Miss Universe Indonesia Diduga Dialami 30 Peserta 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Peredaran Rokok Ilegal di Bekasi Meningkat Drastis, Simak Modus yang Ditemukan

8 jam lalu

Ilustrasi rokok ilegal
Peredaran Rokok Ilegal di Bekasi Meningkat Drastis, Simak Modus yang Ditemukan

Direktorat Jenderal Bea Cukai Bekasi mengungkap menemukan dan menindak sekitar 5,6 juta batang rokok ilegal sepanjang tahun ini.


Kasus Pembunuhan Lansia di Bekasi, Midan Terancam 15 Tahun Penjara

16 jam lalu

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Kasus Pembunuhan Lansia di Bekasi, Midan Terancam 15 Tahun Penjara

Jenazah korban pembunuhan itu ditemukan oleh cucunya.


Komplotan Pencuri Diduga Bawa Senjata Api Satroni Minimarket di Bekasi, Uang Rp 60 Juta Raib

22 jam lalu

Ilustrasi pencurian atau pembobolan rumah. shutterstock.com
Komplotan Pencuri Diduga Bawa Senjata Api Satroni Minimarket di Bekasi, Uang Rp 60 Juta Raib

Komplotan pencuri sambil membawa senjata api merampas uang Rp 60 juta di sebuah minimarket kawasan Bekasi. Begini kronologinya.


Lansia di Bekasi Ditemukan Telah Meninggal dan Membusuk di Rumahnya

1 hari lalu

Ilustrasi mayat. guardian.ng
Lansia di Bekasi Ditemukan Telah Meninggal dan Membusuk di Rumahnya

Sebelumnya, pria lansia ini diketahui tak ke luar dari rumahnya selama seminggu.


Polisi Ciduk 2 Pelaku Judi Sabung Ayam di Bojongmangu Bekasi

1 hari lalu

Ilustrasi Ditangkap / Ditahan / Diborgol. shutterstock.com
Polisi Ciduk 2 Pelaku Judi Sabung Ayam di Bojongmangu Bekasi

Judi sabung ayam itu merupakan salah satu kasus kriminal yang diungkap Polres Metro Bekasi dalam periode Oktober-November 2023.


Prestasi Unggul BPJS Kesehatan di TOP DIGITAL Awards 2023

1 hari lalu

Prestasi Unggul BPJS Kesehatan di TOP DIGITAL Awards 2023

BPJS Kesehatan meraih prestasi mengagumkan dalam TOP DIGITAL Awards 2023


Dituntut 2 Tahun Penjara, Anggota TNI yang Tabrak Lari Lansia di Bekasi Ajukan Keringanan

1 hari lalu

Sidang tuntutan terdakwa tabrak lari pasutri lansia di Bekasi, Jawa Barat anggota TNI Prada Metro Winardo Barasungi dituntut pidana 2 tahun penjara dan pemecatan tidak dengan hormat (PTDH) di Pengadilan Militer II-08 Cakung, Jakarta Timur, Senin, 4 Desember 2023. TEMPO/Desty Luthfiani.
Dituntut 2 Tahun Penjara, Anggota TNI yang Tabrak Lari Lansia di Bekasi Ajukan Keringanan

Anggota TNI yang menabrak pasangan suami istri lansia di Bekasi mengajukan keringanan.


Ragam Modus yang Sering Dipakai dalam Kejahatan Peredaran Uang Palsu

2 hari lalu

Ilustrasi Uang Palsu. ANTARA FOTO/Nyoman Budhiana
Ragam Modus yang Sering Dipakai dalam Kejahatan Peredaran Uang Palsu

Pelaku tindak pidana pemalsuan uang dan peredaran uang palsu menggunakan beragam modus operandi untuk melancarkan aksinya.


Mahfud Md Sambangi Halaqoh Kebangsaan, Disambut Teriakan Menang Pilpres Pak

2 hari lalu

Calon Wakil Presiden nomor urut 3 Mahfud MD menyampaikan visi misi saat melakukan kampanye perdana di Desa Jaboi, Sabang, Aceh, Selasa 28 November 2023. Dalam tatap muka itu, Mahfud MD menemui warga Desa Jaboi dengan mencanangkan program lokal unggulan untuk Aceh, program Guru Ngaji dan Program Satu Desa Satu Puskesmas. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha
Mahfud Md Sambangi Halaqoh Kebangsaan, Disambut Teriakan Menang Pilpres Pak

Hadir dalam Halaqah Kebangsaan, Mahfud Md yang didampingi Ketua Umum Perindo Hary Tanoesoedibjo disambut ramai santri dan warga.


Fitofarmaka Diharapkan Bisa Masuk JKN

2 hari lalu

DPR Dukung OMAI Fitofarmaka Masuk Formularium Nasional JKN untuk Kemandirian Farmasi
Fitofarmaka Diharapkan Bisa Masuk JKN

Dokter sebenarnya ingin meresepkan fitofarmaka untuk pasien, tapi karena tidak dijamin sehingga menggunakan pengobatan yang lain.