Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Disebut Copot Wali Kota via WhatsApp, Sandiaga Uno: Zaman Now

Reporter

image-gnews
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kanan) dan Wakil Gubernur Sandiaga Uno (kiri) bergurau saat halal bihalal pasca libur lebaran di Balaikota, Jakarta, Kamis, 21 Juni 2018. TEMPO/Muhammad Hidayat
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kanan) dan Wakil Gubernur Sandiaga Uno (kiri) bergurau saat halal bihalal pasca libur lebaran di Balaikota, Jakarta, Kamis, 21 Juni 2018. TEMPO/Muhammad Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menegaskan tidak ada latar personal di balik rotasi besar pejabat DKI yang sedang berjalan saat ini. Dia memastikan itu dan yakin tidak pula bagi Gubernur Anies Baswedan.

Baca:
Anies Baswedan Copot dan Pensiunkan Wali Kota Lewat Whatsapp?

“Pak Anies dan saya tidak melihat ini secara personal atau emosional,” kata Sandiaga Uno di Balai Kota, Selasa 17 Juli  2018.

Sandiaga Uno menjawab itu ketika ditanya tentang pencopotan Bambang Musyawardana dari jabatannya sebagai Wali Kota Jakarta Timur. Bambang mengaku kalau dirinya tidak pernah diajak komunikasi secara langsung sebelum pencopotan pada 4 Juli 2018 lalu.

Bambang dilantik di era Gubernur  Basuki T. Purnama alias Ahok pada 2015 lalu. Tapi, saat dicopot oleh Gubernur Anies Baswedan, Bambang mengatakan, lembar surat keputusan pun tidak diterimanya. Pencopotan dan juga sekaligus keputusan memensiunkannya diterima hanya lewat aplikasi percakapan di telepon genggam, WhatsApp.

Baca:
Dicopot Anies Baswedan, Mantan Wali Kota: Dipanggil Saja Tidak

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sandiaga Uno tak tegas menjelaskan perihal cara pencopotan itu. Dia hanya mengatakan bahwa pencopotan tersebut resmi jika dilakukan sesuai prosedur.

“Zaman now, kalau sesuai ketentuan dan prosedur dijalankan sesuai dengan apa yang sudah digariskan melalui sistem personalia yang ada di DKI, sistem pembangunan Human Capital, secara baku, dilakukan secara ketentuan,” tutur Sandiaga Uno.

Baca:
9 Bulan Pemerintahan Anies Baswedan, PDIP Beri 8 Catatan

Menurut dia, perombakan jabatan di DKI telah diumumkan jauh sebelumnya. Sandiaga Uno menyebut momen kegiatan pegawai DKI saat Tea Walk di Puncak, Bogor, pada Oktober 2017 lalu. Itu, menurutnya, membuat tidak semestinya ada yang terkejut lagi.

“Ini satu hal yang sudah diumumkan jauh-jauh hari bahwa ini awal dari akan adanya rotasi penyegaran, jadi enggak ada yang surprise sih," ucap Sandiaga Uno. Dia menambahkan, “Semuanya kan dipastikan demi Jakarta yang kita harap lebih baik ke depannya." 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Survei Elektabilitas Ahok Kedua Teratas di Jakarta, PDIP: Semua Masih Dinamis

2 jam lalu

Ridwan Kamil, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), dan Anies Baswedan. TEMPO
Survei Elektabilitas Ahok Kedua Teratas di Jakarta, PDIP: Semua Masih Dinamis

Ahok memang menjadi salah satu nama calon potensial yang saat ini dimiliki PDIP.


Login WhatsApp Web Kini Bisa Tanpa Nomor Telepon, Muncul Risiko Penipuan Akun

3 jam lalu

WhatsApp Web. Kredit: Tech Advisor
Login WhatsApp Web Kini Bisa Tanpa Nomor Telepon, Muncul Risiko Penipuan Akun

Privasi pengguna kian aman saat memakai WhatsApp Web yang didaftarkan tanpa nomor telepon. Namun, pengguna jadi harus mewaspadai akun palsu.


Begini Respons Koalisi Indonesa Maju Setelah Sigi Ridwan Kamil Stagnan di Bawah Anies dan Ahok

9 jam lalu

Golkar Lebih Condong Dukung Ridwan Kamil Maju Cagub Jawa Barat Ketimbang Jakarta
Begini Respons Koalisi Indonesa Maju Setelah Sigi Ridwan Kamil Stagnan di Bawah Anies dan Ahok

Secara popularitas, menurut PAN, nama Ridwan Kamil telah banyak dikenal warga Jakarta.


PSI Yakin Ridwan Kamil Jadi Kuda Hitam di Pilkada Jakarta

12 jam lalu

Ridwan Kamil, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), dan Anies Baswedan. TEMPO
PSI Yakin Ridwan Kamil Jadi Kuda Hitam di Pilkada Jakarta

PSI menilai Ridwan Kamil Bisa menjadi Kuda Hitam untuk melawan Anies Baswedan dan Ahok di Pilkada Jakarta.


Cara Kustom Nada Dering Notifikasi Whatsapp di Android dan iOS

15 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Cara Kustom Nada Dering Notifikasi Whatsapp di Android dan iOS

Menggunakan nada dering yang unik memungkinkan Anda untuk dengan mudah membedakan notifikasi WhatsApp dari aplikasi lain.


Cara Mengaktifkan Notifikasi Pop Up Whatsapp di Android dan iOS

18 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Cara Mengaktifkan Notifikasi Pop Up Whatsapp di Android dan iOS

Dengan mengaktifkan notifikasi pop up, Anda dapat membalas pesan langsung tanpa harus membuka aplikasi WhatsApp.


Penyebab dan Cara Mengatasi Notifikasi Whatsapp Tidak Muncul

20 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Penyebab dan Cara Mengatasi Notifikasi Whatsapp Tidak Muncul

Ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan notifikasi WhatsApp tidak muncul di perangkat Anda, mulai dari pengaturan notifikasi yang salah hingga masalah pada sistem operasi.


Soal Pilkada Jakarta, Politikus PDIP: Partai Harus Melihat Rakyat Maunya ke Mana

22 jam lalu

Anggota Komisi B DPRD DKI Gilbert Simanjuntak, Jakarta, Selasa, 5 Desember 2023. Foto: ANTARA/HO-DPRD DKI/am.
Soal Pilkada Jakarta, Politikus PDIP: Partai Harus Melihat Rakyat Maunya ke Mana

Politikus PDIP Gilbert Simanjuntak mengatakan partai harus melihat rakyat maunya ke mana dalam Pilkada Jakarta yang ditunjukkan dengan hasil survei.


Kaesang Sebut Anies dan Ahok sebagai Tokoh yang Layak Pimpin Jakarta

1 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama (Ahok) dan Djarot Syaiful Hidayat mengobrol saat usai acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Kaesang Sebut Anies dan Ahok sebagai Tokoh yang Layak Pimpin Jakarta

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep mengatakan, Anies dan Ahok punya rekam jejak yang baik selama memimpin Jakarta.


WhatsApp Akan Luncurkan Fitur Nearby Share Mirip AirDrop

1 hari lalu

Logo WhatsApp. (whatsapp.com)
WhatsApp Akan Luncurkan Fitur Nearby Share Mirip AirDrop

Aplikasi perpesanan instan, WhatsApp, dikabarkan akan menghadirkan fitur Nearby Share mirip AirDrop. Berikut informasinya.