Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemprov DKI Gulirkan Gerakan Lewat Tangga, Wagub Siapkan Hadiah Batik Betawi

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, bersama Wakil Gubernur Riza Patria menikmati kopi sambil berbincang di Kopi Oey, Jalan Sabang, Jakarta Pusat, 25 Maret 2021. Postingan Anies dan Riza saat ngopi bersama mendapatkan beragam respon dari warganet. Facebook/Anies Baswedan
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, bersama Wakil Gubernur Riza Patria menikmati kopi sambil berbincang di Kopi Oey, Jalan Sabang, Jakarta Pusat, 25 Maret 2021. Postingan Anies dan Riza saat ngopi bersama mendapatkan beragam respon dari warganet. Facebook/Anies Baswedan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Provinsi atau Pemprov DKI Jakarta mengkampanyekan gerakan lewat tangga untuk membangun kesadaran hidup sehat. Wakil Gubernur DKI Ahmad Riza Patria mengatakan menyiapkan puluhan kain batik Betawi sebagai hadiah bagi warga yang mengkampanyekan gerakan lewat tangga.

"Kami siapkan hadiah 30 kain batik Betawi; 20 kain batik Betawi di instagram dan 10 kain batik Betawi di twitter. Caranya mudah foto atau videokan saat teman-teman lewat tangga, lalu posting di media sosial dengan tagar #bahagialewattangga & #gerakanlewattangga. Selengkapnya dapat dilihat di akun twitter dan instagram @arizapatria dan akun @lewattangga," tulis Riza Patria di akun instagramnya, Jumat, 26 Maret 2021.

Menurut dia, pandemi telah menyuburkan kolaborasi dan kesadaran untuk hidup sehat. Kesadaran ini harus terus bersama dirawat hingga jadi tradisi turun temurun. Perubahan perilaku dengan gaya hidup lebih sehat adalah salah satu kunci kota sehat dan bahagia.

"Untuk itu kami mengajak kita semua untuk mengurangi lewat lift, dan memperbanyak lewat tangga. Tangga ada di perkantoran, Jembatan Penyeberangan Orang (JPO), tangga di rumah ibadah, permukiman, rumah, pasar, gedung-gedung, tempat kuliner, pusat perbelanjaan, lembaga pendidikan dan lain-lain."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Riza, Ide gerakan lewat tangga ini terinspirasi dari beberapa berita yang ditulis wartawan tentang manfaat naik tangga, di antaranya: melancarkan peredaran darah, menguatkan jantung, menguatkan tulang, dan lainnya.

"Terima kasih sekali untuk banyak warga yang terlibat, ada yang lewat tangga di kantor, pasar, bahkan ada yang lewat tangga hingga 21 lantai," ujarnya.

IMAM HAMDI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Ketua Timses Paslon Pilkada Jakarta: Riza Patria, Cak Lontong, dan Siti Fadilah Supari

2 hari lalu

Ketua Tim Pemenangan Pramono Anung dan Rano Karno, Lies Hartono atau kerap disapa Cak Lontong bersama bakal calon gubernur dan ewakil gubernur di Pilkada Jakarta 2024, Pramono Anung-Rano Karno di Jakarta, Minggu, 15 September 2024. ANTARA/Lia Wanadriani Santosa
3 Ketua Timses Paslon Pilkada Jakarta: Riza Patria, Cak Lontong, dan Siti Fadilah Supari

Ketua tim pemenangan 3 pasangan Pilkada Jakarta adalah Riza Patria Cak Lontong, dan Siti Fadilah Supari. Sekilas prodil mereka.


Ridwan Kamil: Memperkenalkan Program Revitalisasi Pasar hingga Kendaraan Listrik

3 hari lalu

Pasangan bakal calon Gubernur DKI Jakarta Ridwan Kamil (kiri) bersama bakal calon Wakil Gubernur Suswono (kanan) memberikan keterangan kepada media saat menemui mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso di Museum Bang Yos, Jatikarya, Bekasi, Jawa Barat, Kamis, 12 September 2024. Pada pertemuan tersebut Ridwan Kamil-Suswono meminta nasihat dan berdiskusi tentang kondisi Jakarta bersama Sutiyoso sebagai bekal untuk maju dalam Pemilihan Gubernur 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Ridwan Kamil: Memperkenalkan Program Revitalisasi Pasar hingga Kendaraan Listrik

Ridwan Kamil telah memperkenalkan sejumlah program untuk bersaing di Pilkada Jakarta


Riza Patria Yakin JakMania Bakal Cintai Ridwan Kamil

3 hari lalu

Suporter Persija, The Jakmania menyalakan suar saat menyaksikan pertandingan Persija vs Sabah FC di Stadion Patriot Chamdrabhaga, Bekasi, Ahad, 5 Juni 2022. Sayangnya Persija dikalahkan Sabah FC dengan skor 1-2. Tempo/Muhammad Syauqi Amrullah
Riza Patria Yakin JakMania Bakal Cintai Ridwan Kamil

Riza Patria meyakini bahwa Ridwan Kamil-Suswono dapat membawa Jakarta menjadi lebih baik lagi dan mewujudkannya sebagai kota global.


Akan Diumumkan Jadi Ketua Timses RIDO, Riza Patria Ungkap Telepon dari Dasco dan Prabowo

3 hari lalu

Ahmad Riza Patria berpamitan pulang pada Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono di Kementerian Dalam Negeri, 17 Oktober 2022. Tempo/M. Faiz Zaki
Akan Diumumkan Jadi Ketua Timses RIDO, Riza Patria Ungkap Telepon dari Dasco dan Prabowo

Riza Patria mengaku sudah ditelepon Dasco dan Prabowo terkait penunjukannya sebagai Ketua Timses RIDO hari ini.


Hari Ini Riza Patria Diumumkan Jadi Ketua Tim Sukses Ridwan Kamil-Suswono

3 hari lalu

Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Ahmad Riza Patria saat ditemui usai menghadiri acara Silaturahmi dan Tasyakuran DPD Gerindra DKI Jakarta di Tavia Heritage Hotel, Jakarta Pusat pada Kamis, 9 Mei 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Hari Ini Riza Patria Diumumkan Jadi Ketua Tim Sukses Ridwan Kamil-Suswono

Hari ini Riza Patria akan diumumkan sebagai Ketua Tim Sukses pasangan Ridwan Kamil-Suswono. Riza mengaku sudah ditelepon Prabowo.


Ridwan Kamil Pastikan Riza Patria Jadi Ketua Tim Sukses

4 hari lalu

Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Ahmad Riza Patria saat ditemui usai menghadiri acara Silaturahmi dan Tasyakuran DPD Gerindra DKI Jakarta di Tavia Heritage Hotel, Jakarta Pusat pada Kamis, 9 Mei 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Ridwan Kamil Pastikan Riza Patria Jadi Ketua Tim Sukses

Riza Patria sudah dipastikan akan menjadi Ketua Timses untuk pasangan Ridwan Kamil-Suswono


Riza Patria Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Sebelumnya Maju Pilkada Tangsel 2024

4 hari lalu

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep (kanan) menyerahkan berkas dukungan kepada bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Ahmad Riza Patria (tengah) dan Marshel Widianto (kiri) di Jakarta, Kamis 18 Juli 2024. DPP PSI resmi menyerahkan rekomendasi dukungan kepada tiga pasangan bakal Calon Kepala Daerah (Cakada) di Provinsi Banten, Kota Tangerang Selatan dan Kabupaten Lebak yang akan berkontestasi pada Pilkada 2024. ANTARA FOTO/Bayu Pratama S
Riza Patria Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Sebelumnya Maju Pilkada Tangsel 2024

Ahmad Riza Patria Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta 2024. Sebelumnya, bersama Marshel Widianto maju Pilkada Tangsel.


Riza Patria Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Ini Alasannya Mundur dari Pilkada Tangsel?

5 hari lalu

Bakal calon wali kota Tangerang Selatan Ahmad Riza Patria (kanan) Bakal calon wakil wali kota Tangerang Selatan Marshel Widianto (kiri) di Basecamp DPP PSI, Wahid Hasyim, Jakarta Pusat pada Senin sore 26 Agustus 2024. TEMPO/ Mochamad Firly Fajrian.
Riza Patria Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Ini Alasannya Mundur dari Pilkada Tangsel?

Ahmad Riza Patria dipastikan oleh Ridwan Kamil menjadi Ketua Tim Kampanye Ridwan Kamil-Suswono dalam Pilkada Jakarta 2024. Lantas, bagaimana profilnya?


Riza Patria Ketua Tim Pemenangan, Suswono: Pernah Jadi Wakil Gubernur Jakarta

5 hari lalu

Ketua DPP Partai Gerindra DKI Jakarta Ahmad Riza Patria dalam sambutannya di acara Silaturahmi dan Tasyakuran DPD Gerindra DKI Jakarta di Tavia Heritage Hotel, Jakarta Pusat pada Kamis, 9 Mei 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Riza Patria Ketua Tim Pemenangan, Suswono: Pernah Jadi Wakil Gubernur Jakarta

Suswono mengungkap alasan penunjukan Riza Patria menjadi ketua tim pemenangan Ridwan Kamil-Suswono.


Kepedulian Pj. Gubernur Heru dan Upaya Pemprov Masifkan Energi Bersih

6 hari lalu

Seorang pekerja memeriksa panel pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) di Gedung PPKD, Jakarta, Selasa (18/10/2022). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah memasang 136 unit PLTS di sekolah, fasilitas kesehatan, gedung kantor hingga fasilitas olah raga untuk mendukung penurunan emisi gas rumah kaca dan adaptasi perubahan iklim. ANTARA FOTO/Henry Purba/nym.
Kepedulian Pj. Gubernur Heru dan Upaya Pemprov Masifkan Energi Bersih

Pj. Gubernur Heru Budi mendorong energi bersih di Jakarta melalui PLTS, transportasi publik listrik, dan sinergi multi-pihak guna mencapai target emisi nol karbon pada 2060.